Anda di halaman 1dari 2

Nama : M Danu Musyarif

Nim : 043985794
UPBJJ : UT-Palembang

TUGAS 3
METODE PENELITIAN SOSIAL

1. BUATLAH MATRIKS KODE PENGAMATAN


2. COCOKKAN MATRIKS KODE PENGAMATAN DENGAN PENELITIAN YANG
ANDA LAKUKAN.

JAWABAN :
1. Pemberian kode sangat diperlukan untuk memudahkan pelacakan data secara berulang. Secara
rinci pengkodean dibuat berdasarkan teknik pengumpulan data kelompok informan, dan
lokasinya tampak pada matriks berikut:

Teknik Kode Sumber Data Kode Jumlah


direktur D 1
Pengiriman Sampling A Kepalak Subdirektorat KSD 1
Angket Kepala Seksi KSS 1
Pelaksana P 30
Jumlah 33
Sekretariat Direktoral Jenderal SDJ 3
Direktorat Teknis Kepabeanan DTK 3
Direktorat Fasilitas Kepabeanan DFK 3
Direktorat Teknis dan Fasilitas Cukai DTFC 3
Direktorat Kepabeanan Internasional
DKIAL 3
danAntar Lembaga
Observasi O Direktorat Keberatan Banding dan Peraturan DKBP 3
Direktorat Informasi Kepabeanan dan Cukai DIKC 3
Direktorat Kepatuhan Internal DKI 3
Direktorat Audit Kepabeanan dan Cukai DAKC 3
Direktorat Penindakan dan Penyidikan DP2 3
Direktorat Penerimaan dan
DPPS 3
PerencanaanStrategis
Jumlah 33

Penjelasan matrik diatas berupa jumlah respoden dan objek dari penelitian tentang Pengaruh
penerapan Work From Home terhadap penurunan stres kerja di lingkungan Kantor Pusat DJBC,
yaitu para pejabat dan pegawai di lingkungan kantor pusat DJBC. Penelitian ini nantinya
diharapkan dapat membantu memberikan masukan penerapan Work From Home yang
diimplementasikan di lingkungan kantor pusat DJBC. Teknik Sampling yang dipilih adalah
teknikSimple Random Sampling, jadi Jumlah populasi sampel ditentukan sebanyak 3 orang
dari masing-masing 11 direktorat, dengan total jumlah populasi 33 orang. Terdapat 11
Direktorat yang akan diobservasi nantinya sesuai matriks di atas dengan periode tanggal 6-17
April 2020 sesuai dengan Surat Tugas WFH.

2. Berikut merupakan contoh dari angket serta data coding yang ada:
Kuisioner :
 Pertanyaan 1. Jenis Kelamin :
1. Laki-laki 2. Perempuan
 Pertanyaan 2. Jabatan :
1. Direktur 2. Kepala Subdirektorat 3. Kepala seksi 4. Pelaksana
 Pertanyaan 3.

1. 2.
Apakah anda menerapkan sistem kerja Work From Home sesuai Surat Tugas ? Tidak Ya
Apakah anda mendapatkan kendala dalam menerapkan sistemkerja Work From 1. 2.
Home? Tidak Ya
Apakah pekerjaan anda dapat diselesaikan dengan baik dalamsistem kerja Work 1. 2.
From Home? Tidak Ya
1. 2.
Apakah anda lebih senang melakukan pekerjaan di rumahdibanding di tempat kerja? Tidak Ya
1. 2.
Apakah anda terbebas dari tekanan dalam melakukan pekerjaan di rumah? Tidak Ya

 Pertanyaan 4.
Menurut Saudara, berkurangnya tingkat stress anda dalam melakukan pekerjaan di
rumah adalah :
1. Rendah 2. Tinggi

Buku kode untuk kuisioner tersebut adalah :


No Nama
No Nama pert Kategori Jawaban Var Variabel Kode dan Arti Kode
Jenis 1.Laki-Laki Jenis 1. Laki-Laki
1. 1.
Kelamin 2. Perempuan Kelamin 2. Perempuan
1. Direktur 1. Direktur
2. Kepala
2. Jabatan 2. Kepala Subdirektorat 2. Jabatan Subdirektorat
3. Kepala Seksi 3. Kepala Seksi
4. Pelaksana 4. Pelaksana
Apakah
3. 3.
Anda 1. Tidak Apakah Anda 1. Tidak

Anda mungkin juga menyukai