Anda di halaman 1dari 2

BUKU JAWABAN TUGAS MATA KULIAH

TUGAS 1

NAMA MAHASISWA : Ericka Mahdania Alfairuzzabadi

NIM : 051769744

PRODI : Ilmu pemerintahan

KODE MATA KULIAH : IPEM4111/ Pengantar ilmu pemerintahan

KODE/ UT DAERAH : Malang

MASA UJIAN : 2023/2024 Genap

1. (A)
Fungsi pemerintahan menurut Ryaas Rasyid terdiri dari fungsi-fungsi pelayanan
(service),pemberdayaan (empowerment) dan pembangunan (development).
(B)
Fungsi kontrol sosial terhadap jalannya pemerintahan merupakan hal yang penting dan
dibutuhkan oleh setiap pemerintahan diberbagai negara, tidak terkecuali pengawasan
kepada pemerintahan indonesia karena dengan adanya pengawasan yang dilakukan
dapat mempengaruhi kinerja dan pemerintah guna menjalankan roda pemerintahan
sesuai dengan arah tujuan bangsa indonesia.
2. Hubungan antara ilmu pemerintahan dengan ekonomi adalah menimbang manfaat
tentang suatu negosiasi yang bersifat menguntungkan bagi kesejahteraan masyarakat.
3. (A)
Tiga pandangan penting yang mempengaruhi cikal bakal pemerintahan modern yaitu :
1. Machiavelli : merupakan pandangan tentang mengejar terwujudnya ketertiban.
2. Absolutisme : Merupakan pandangan tentang nilai-nilai realistis
3. Demokrasi : Merupakan pandangan tentang kewenangan dan hak absolut
rakyat.

(B)

Ilmu pemerintahan merupakan suatu hal yang berfokus pada


menganalisis dampak tokoh bahkan peristiwa politik pada hasil sosial.
Ilmu manajemen pemerintahan merupakan salah satu implementasi yang
menerapkan kata kelola pada proses yang bertanggung jawab dalam
menghasilkan hasil tersebut.

Anda mungkin juga menyukai