Anda di halaman 1dari 2

Catatan Study Tour

Jumat, tanggal 1 maret 2024, jam 5:15 WIB. Dimulai kami berkumpul di sekolah sesuai yang di
informasikan, sekitar jam setangah 6, kami berjalan menuju bis, jam 5:40 bis mulai berjalan menuju
tol brigif, melewati prapatan gandul. Sampai masuk jalan tol, Fahmi memulai untuk membaca
almasurat. Sekitar jam 6:40 kita diberi waktu 10 menit untuk istirahat, ada yang makan risol, kue sus,
dan ada yang makan rice bowl juga. Sepuluh menit lebih kita istirahat, kita melanjutkan untuk
muroja'ah surah an-naba, an-nazi'at, dan 'abasa yang di pimpin oleh Fadhil. Jam 7 pas, selesai kami
muroja'ah, pa ubai memulai quiz untuk meramaikan suasana, yang pertama quiznya mengeja
tempat yang akan kami kunjungi, quiz ke 2 menanyakan tema dalam perjalanan ini, yang ketiga
menanyakan harapan semasa di tempat itu, dan salah satunya itu agar Ezra gak keseleo lagi.
Selanjutnya ada door prize dan yang mendapatkan ada Auzan dan bu Ida, terus ada pantun yang
baca sama alif lalu mendapatkan prize juga, ada juga yang karauke seperti calya yang memilih lagu
yang berjudul kangen, dia dipilih nyanyi karena ke undi, kalo zahra dia memilih untuk menyanyi,
akhirnya kami sampai di rest area, diperuntukan yang ingin ke toilet. Jam 8:04 pak ubai absen ulang
yang habis dari toilet, bis pun mulai berjalan. Saat di tengah perjalanan, sekitar jam 8:40 tiba-tiba bis
berhenti di pinggir jalan dan AC bis nya ikut mati, kami semua mulai merasakan panas, sekitar 20
menitan lebih kami merasakan panas yang luar biasa, dan yang awalnya yang pada pakai jaket
karena dingin jadi pada buka semua, dan ada beberapa yang keluar yang ternyata diluar adem
banget, eh pas mau keluar disuruh masuk lagi, pas masuk mati lagi mesinnya dan semua murid di bis
ber "yah", namun berberapa menit kemudian ada beberapa murid yang mulai keluar dari bis lagi,
hampir semua murid keluar dari bis, tapi ada juga yang madih menetap di bis. Murid yang di luar
menunggu sampai 20 menitan ada juga yang cari toilet karena ada yang kebelet, ada juga yang main
game ML ada juga yang ngonten video atau vlog gitu ada juga yang ngonten tiktok keran mesin bis
bis mulai menyala lagi semua murid masuk lagi, jam 9:30 WIB bis mulai bergerak menuju tempat
tujuan, untuk saat ini hawa di bis tak terlalu pengap dibanding sebelumnya, saat ini kamu sudah di
jalan melewati beberapa gedung, dana ada tertulis "purwakarta" yang berarti kami sudah mencapai
kota Purwakarta, di sebrang jalan kami melewati pasar yang banyak akan pembeli dan penjual,
beberapa saat kita melewati rel kereta. Kata bu Karyati meskipun sudah sampai di kota purwakarta
perjalanan kami masi sekitar 1 jam lagi. Pa ubai memulai itbulaga kembali kalimini yang ikut main
fadhil dan raihan. Akhirnya fadhil berhasil menjawab yaitu "makan kerupuk" selanjutnya yangbmain
itbulaga adalah naila dan icha dan mencoba untuk menjawab katanya itu naila, setelah melewati
beberapa menit akhirnya naila berhasil menjawab kata "mi bang edi", untuk selanjutnya yang
bermain adalah aziz dan fayruz, yang jawab adalah aziz, di saat bermain ini bis berhenti karena
didepan sedang tak berjalan, pertanyaan kali ini lebih menarik dan lebih lama menjawabnya,
akhirnya aziz berhasil menjawa "buaya darat". Saat ini bis masih berhenti karena jalan masih belum
bergerak, kalau masih lama gini bisa memakan waktu lebih lama untuk sampai ke lokasi, jam 10:42
akhirnya bis mulai bergerak, yang berarti kendaraan yang di depan udah mulai bergerak. Permainan
itbulaga selanjutnya di mainkan oleh audrey dan listy, yang mencoba jawab yaitu audrey, setelah
beberapa menit akhirnya audrey berhasil menjawab yaitu "tahu dadakan", di jam 10:16 bis tiba-tiba
berhenti dan gandiduga bagasi dari bis terbuka, pa ubai bilang agar tetap terus berdoa dan tenang.
Setelah semua tenang, pak ubai mengadakan doorprize kembali, dan yang mendapatkan
doorprizenya adalah Faddyan, kata pak ubai Faddyan dikenal bisa ceramah, karena mungkin teman-
temannya suka bilang begitu hahaha. Jam 10:20 bis mulai berjalan lagi dengan kecepatan maksimal.
Dijalan saat ini, berkelok-kelok. Beberapa saat, pas mau buka what'sapp tiba-tiba icon grup angkatan
berubah menjadi muka faddyan abis itu ada yang hapus lagi, dan di tambah ikon baru lagi. Itbulaga
selanjutnya dimainkan oleh raya dan krasnaya, dan yang menjawabnya adalah krasnaya. Jam 10:26
krasnaya berhasil menjawab dengan cepat yaitu "boys don't cry". Jam 10:29 WIB masih permainan
itbulaga, yang main saat ini yaitu Ifa dan Khanza. Bis saat ini menysuru hutan dari arah kanan dan
kiri. Ternyata permainnan itbulaga yang di mainkan Ifa dan khanza hanya dalam kurun waktu 12
detik semua murid-murid cewek merasa ga adil, dan membuat mereka bermain ulang, berulang
ulang-kali ini khanza menyebutkan "kentut" dan, setlah usahanya khanza akhirnya bisa menjawab
"vn kentut" semua menikmati permainan kali ini. Permainan berikutnya adalah pertanyaan kesan
pesan selama tiga tahun dan yang menjawab adalah Alvin. Selanjutnya yang menjawab adalah
Farrel. Pertanyaan berikutnya untuk marsya dan ghaniyah, yaitu menjawab tentang kesan dan pesan
juga. Kata pak ubay sebentar lagi akan sampai ke lokasi, ada pesan juga bahwa kita harus
menghargai dan menghormati yang ada dimlokasi, bersikap baik, sopan, dan menjaga kata-kata.

Anda mungkin juga menyukai