Anda di halaman 1dari 2

Pemeriksaan Laboratorium Beresiko Tinggi

: 164/UKP/SOP/02-
No.Dokumen 2019 SOP
No. Revisi
:0
SOP
Tanggal
Terbit : 25 Februari 2019
Halaman : 1 dari 2
Rita Erika, Amd. Keb
BLUD UPT
Penata Tk. I / III D
PUSKESMAS
NIP.1968060919880320
WATAS MARGA
03
1. Pengertian Pemeriksaan yang beresiko tinggi adalah suatu pemeriksaan laboratorium
yang mempunyai risiko tinggi seperti pemeriksaan dari bahan infeksius
terhadap petugas laboratorium.
2. Tujuan Sebagai pedoman pelaksanaan pemeriksaan laboratorium yang beresiko
tinggi di Puskesmas Watas Marga
3. Kebijakan Surat Keputusan Kepala Puskesmas Watas MargaNomor: 089/TU-
3/800/PBB/01-2019 tentang Kebijakan Pemeriksaan Laboratorium
Beresiko Tinggi
4. Referensi  Pedoman Praktek Laboratorium yang Benar, Ditlabkes Ditjen
Pelayanan Medik Depkes RI, Jakarta 2004
 Chailan dkk, 2011, Pedoman Teknik Dasar Untuk Laboratorium
Kesehatan, Buku Kedokteran EGC, Jakarta
5. Prosedur a. Alat dan Bahan :
1. APD ( Alat Perlindungan Diri)
2. Sampel/Spesimen Pemeriksaan
b. Petugas yang melaksanakan :
1. Petugas laboratorium
6. Langkah-langkah 1. Petugas laboratorium melakukan pemeriksaan terhadap bahan yang
beresiko tinggi dengan prosedur yang sesuai dengan standar operasional
pemeriksaan ( SOP ) yang berlaku.
2. Petugas mempersiapkan tempat dan APD serta mengetahui prosedur
penanganan terhadap bahan yang beresiko tinggi sesuai SOP
3. Petugas menggunakan Alat Perlindungan Diri (APD) lengkap sebelum
melakukan pemeriksaan bahan. Seperti penggunaan jaslab,
handscoon(sarung tangan karet), masker, serta alas kaki harus
diperhatikan dengan baik.
4. Petugas memberlakukan semua spesimen/ bahan sampel sebagai bahan
yang infeksius.
5. Petugas mengolah limbah sisa pemeriksaan sesuai protap yang berlaku.
6. Petugas melakukan desinfeksi dan sterilisasi tempat kerja dan ruangan.
7. Petugas melaporkan segala kegiatan kepada penanggung jawab
laboratorium.
7. Bagan Alir

Spesimen/bahan sampel Petugas labor menggunakan alat


yang beresiko tinggi perlindungan diri lengkap

Petugas labor mengelolah limbah Petugas labor melakukan


sisa pemeriksaan sesuai protap pemeriksaan bahan beresiko
tinggi sesuai SOP yang berlaku

Petugas labor mendesinfeksi dan


mensterilisasi tempat kerja dan
ruangan yang digunakan Pelaporan kegiatan

8. Hal-hal yang 1. Kesesuaian SOP pemeriksaan yang diperiksa


diperhatikan 2. Sampel yang dibutuhkan/digunakan
9. Unit terkait Unit Laboratorium
10. Dokumen terkait 1. Formulir permintaan pemeriksaan laboratorium
2. Buku register laboratorium
11. Rekaman histori
perubahan No Yang Dirubah Isi Perubahan Tanggal Berlaku

Anda mungkin juga menyukai