Anda di halaman 1dari 15

Peneliti : Rico Setiawan Sudiro

Lembaga : Universitas Kristen Petra


Tahun Penelitian : 2014
Adzhani Fadly,
Riska Zaeni Putri,
Nadya Fauzia Azzahra,
Puspa Dwi Novianty Hadi,
Alya Septiani, Fadilla Utami,
Safinah Ataliyah,
Aries Munandar,
Mohammad iqbal Azhari,
Panca Ananta
Seiring berjalannya waktu, peristiwa bisnis mendorong
perusahaan-perusahaan Indonesia mempertimbangkan konsep bisnis
yang efektif dan berkualitas. Terutama di industri kimia, konsep bisnis
berkualitas tinggi membutuhkan keselarasan tim manajemen dalam
pengambilan keputusan. Ang Ahira menegaskan bahwa industri kimia
memainkan peran penting dalam mendukung perkembangan industri
besar lainnya di Indonesia, menunjukkan bahwa industri kimia adalah
sektor utama yang berkontribusi pada pertumbuhan ekonomi.
Pertumbuhan ekonomi industri kimia yang pesat memicu persaingan
ketat antar perusahaan di sektor tersebut. Hal ini menuntut perusahaan
untuk semakin kompetitif.
1. Manajemen Produksi
dan Operasional:

a. Perencanaan dan b. Pengelolaan Proses c. Manajemen Fasilitas dan


Pengendalian Produksi: Produksi: Peralatan:

- Penjadwalan produksi yang - Efisiensi proses produksi - Pemeliharaan dan perawatan


tidak efisien yang belum optimal fasilitas produksi yang kurang
- Pengendalian persediaan - Pengendalian kualitas memadai
bahan baku dan barang jadi produk yang masih perlu - Investasi dalam teknologi
yang kurang optimal ditingkatkan dan peralatan produksi yang
belum mencukup
2. Pengembangan
Fungsi Produksi dan
Operasional:

a. Inovasi Produk dan Proses: b. Manajemen Rantai Pasokan: c. Keberlanjutan dan Efisiensi
Operasional:

- Kemampuan untuk - Koordinasi dengan pemasok - Upaya untuk meningkatkan


mengembangkan produk baru dan distributor yang belum efisiensi energi dan
yang belum optimal efektif penggunaan sumber daya
- Adopsi teknologi baru - Pengelolaan logistik dan - Pengelolaan limbah dan
dalam proses produksi yang distribusi yang belum efisien dampak lingkungan yang belum
lambat optimal
Mendeskripsikan Menganalisis Menyusun rencana
manajemen fungsi lingkungan internal strategi
produksi dan pengembangan
dan eksternal pada
operasional pada fungsi produksi dan
usaha pengolahan
usaha pengolahan operasional usaha
bahan kimia PT. X di bahan kimia PT. X di pengolahan bahan
Gresik. Gresik. kimia PT. X di Gresik.
Dalam jurnal ilmiah ini metode penelitian yang digunakan oleh
peneliti adalah penelitian deskriptif dengan pendekatan kualitatif.
Metode penelitian kualitatif adalah metode penelitian yang
digunakan untuk meneliti pada kondisi obyek yang alamiah,
dimana peneliti adalah sebagai instrumen kunci, teknik
pengumpulan data dilakukan secara triangulasi (gabungan),
analisis data bersifat induktif dan hasil penelitian kualitatif lebih
menekankan makna daripada generalisasi. Penelitian deskriptif
adalah penelitian yang berusaha mendeskripsikan suatu gejala,
peristiwa, kejadian yang terjadi saat sekarang.

Dalam jurnal tersebut, peneliti menggunakan landasan


teori dari metode penelitian kualitatif
Peneliti menggunakan metode triangulasi. Triangulasi dapat
diartikan sebagai teknik pengumpulan data yang bersifat
menggabungkan dari berbagai teknik pengumpulan data dan
sumber data yang telah ada. Untuk menguji keabsahan data,
peneliti akan membandingkan hasil wawancara dengan isi
dokumen yang berkaitan.
1.Penerapan fungsi manajemen
·Fungsi Perencanaan : adalah salah satu tahap kritis dalam
proses manajemen yang melibatkan pengembangan tujuan,
strategi, kebijakan, untuk mencapai tujuan perusahaan atau
organisasi
·Fungsi Pengarahan : adalah proses memberikan arahan,
motivasi, dan bimbingan kepada karyawan untuk melaksanakan
tugas-tugas mereka dengan efektif dalam mencapai tujuan
perusahaan.
·Fungsi Pengendalian : merupakan proses memonitor dan
mengevaluasi kinerja organisasi, serta mengambil tindakan
korektif jika diperlukan untuk memastikan bahwa tujuan dan
standar yang ditetapkan tercapai.
2.Mendukung kegiatan operasiona
Pemberian Dukungan Teknis: Ini mencakup
menyediakan dukungan teknis dan pelatihan kepada
karyawan
Pengelolaan Persediaan: Mendukung kegiatan
operasional juga melibatkan pengelolaan persediaan
yang efisien.
Pengelolaan Kualitas: Mendukung kegiatan operasional
juga melibatkan pengelolaan kualitas produk atau
layanan yang dihasilkan oleh organisasi
A. Memperluas B. Untuk menanggulangi C. Agar tidak terjadi invoice
terjadinya kelalaian kerja berupa piutang yang belum
pangsa pasar yang pada divisi produksi dan tertagih, sebaiknya PT. X
selama ini belum operasional, manajer memberikan jangka waktu
pembayaran yang sudah
dijangkau oleh PT. produksi dan operasional ditetapkan. Bilamana sudah
lebih intensif dalam
X. melakukan pengawasan
melewati jangka waktu yang
ditentukan maka akan
ke lapangan terkait dikenakan denda
kegiatan produksi keterlambatan pembayaran.
D. PT. X sebaiknya
melakukan Dalam jurnal ini
pendistribusian terdapat sebuah
produk secara gambar yang dimana
langsung kepada didalamnya terdapat
konsumen dengan kerangka pemikiran
tidak mengenai manajemen
menggantungkan dan pengembangan
kepada agen. fungsi produksi dan
operasional
Secara keseluruhan, kelompok kami menilai
bahwa jurnal ini cukup komprehensif dalam
menganalisis manajemen dan pengembangan
fungsi produksi dan operasional pada usaha
pengolahan bahan kimia di PT. X. Metode
penelitian yang digunakan juga sesuai dengan
topik yang dibahas. Hasil dan pembahasan jurnal
ini dapat memberikan wawasan bagi perusahaan-
perusahaan sejenis dalam mengelola dan
mengembangkan fungsi produksi dan
operasionalnya.
Analisis lingkungan internal menyoroti aspek seperti sumber daya manusia, pemasaran,
keuangan, dan produksi-operasional, sementara analisis lingkungan eksternal mencakup
ancaman pendatang baru, tekanan dari produk pengganti, kekuatan tawar menawar pembeli dan
pemasok, serta tingkat persaingan di antara pesaing.

Rencana strategi yang direkomendasikan adalah strategi kepemimpinan biaya, dengan fokus
pada menekan harga jual produk untuk menjaga keunggulan kompetitif perusahaan. Ini
mencakup memberikan kemasan menarik sambil mempertahankan kualitas produk yang tinggi.

Analisis SWOT, formulasi strategi, dan pengembangan bisnis juga telah


dijelaskan dengan baik, memberikan kerangka kerja untuk menyusun rencana
pengembangan produksi dan operasional yang efektif bagi PT. X di Gresik.

Anda mungkin juga menyukai