Anda di halaman 1dari 6

RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN (RPP)

KELAS 5 TEMA 7 PERISTIWA DALAM KEHIDUPAN


SUBTEMA 2 PERISTIWA KEBANGSAAN SEPUTAR PROKLAMASI
PEMBELAJARAN 5

Disusun Oleh:
Nama : Afifaturrahmi
NIM : E1E3221466
Kelas : PPG B

PENDIDIKAN PROFESI GURU (PPG PRAJBATAN GEL-2)


PROGRAM STUDI PENDIDIKAN GURU SEKOLAH DASAR
UNIVERSITAS MATARAM
2023
RENCANA PELAKSANAAN PEMBELAJARAN
(RPP)

Sekolah : SDN 44 Cakranegara


Kelas /Semester : V/2 (dua )
Tema 7 : Peristiwa dalam Kehidupan
Sub tema 2 : Peristiwa Kebangsaan Seputar Proklamasi Kemerdekaan
Pembelajaran ke- : 5
Fokus Pembelajaran : Bahasa Indonesia, IPA dan SBdP
Alokasi Waktu : 1 Hari

A. KOMPETENSI INTI (KI)


1. Menerima dan menjalankan ajaran agama yang dianutnya.
2. Memiliki perilaku jujur, disiplin, tanggung jawab, santun, peduli, dan percaya diri dalam
berinteraksi dengan keluarga, teman, guru, dan tetangga.
3. Memahami pengetahuan faktual dengan cara mengamati (mendengar, melihat, membaca)
dan menanya berdasarkan rasa ingin tahu tentang dirinya, makhluk ciptaan Tuhan dan
kegiatannya, dan benda-benda yang dijumpainya di rumah dan di sekolah.
4. Menyajikan pengetahuan faktual dalam bahasa yang jelas, sistematis dan logis dalam karya
yang estetis, dalam gerakan yang mencerminkan anak sehat, dan dalam tindakan yang
mencerminkan perilaku anak beriman dan berakhlak mulia.

B. KOMPETENSI DASAR DAN INDIKATOR PENCAPAIAN KOMPETENSI


Bahasa Indonesia
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.5 Menggali informasi penting dari teks 3.5.1 Menentukan informasi penting dari teks
narasi sejarah yang disajikan secara narasi sejarah yang disajikan secara lisan
lisan dan tulis menggunakan aspek: dan tulis menggunakan aspek: apa, di
apa, di mana, kapan, siapa, mengapa, mana, kapan, siapa, mengapa, dan
dan bagaimana. bagaimana;.
.
4.5 Memaparkan informasi penting dari 4.5.1 Memaparkan informasi penting dari teks
teks narasi sejarah menggunakan narasi sejarah menggunakan aspek: apa,
aspek: apa, di mana, kapan,siapa, di mana, kapan, siapa, mengapa, dan
mengapa, dan bagaimana serta bagaimana serta kosakata baku dan
kosakata baku dan kalimat efektif kalimat efektif

IPA
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.7 Menganalisis pengaruh kalor terhadap 3.7.1 Menyimpulkan pengaruh kalor terhadap
perubahan suhu dan wujud benda dalam perubahan suhu dan wujud benda dalam
kehidupan seharihari kehidupan sehari-hari;
4.7 Melaporkan hasil percobaan pengaruh 4.7.1 Melaporkan hasil percobaan pengaruh
kalor pada benda kalor pada benda

SBdP
Kompetensi Dasar Indikator Pencapaian Kompetensi
3.3 Memahami pola lantai dalam tari kreasi 3.3.1 Memahami gerak tari daerah dengan
daerah. menggunakan properti

4.3 Mempraktikkan pola lantai pada gerak 4.3.1 Mempraktikkan Tari daerah dengan
tari kreasi daerah. menggunakan properti
C. TUJUAN PEMBELAJARAN
1. Dengan membaca, siswa dapat mengidentifikasi perjuangan dalam mempertahakan
kemerdekaan dengan penuh kepedulian.
2. Dengan membaca, siswa dapat menemukan informasi penting perjuangan pahlawan dalam
mempertahankan kemerdekaan dengan baik.
3. Dengan bernyanyi lagu “Kote Mentaram”, siswa dapat menyanyikan lagu dan
memperhatikan ketepatan nada serta tempo dengan penuh percaya diri.
4. Dengan mempraktikkan gerak tari tradisional gandrung, siswa dapat menari dan
membentuk pola lantai dengan penuh percaya diri.
5. Dengan memperhatikan penjelasan guru, siswa dapat menyimpulkan pengaruh kalor
terhadap perubahan wujud benda dengan benar.
6. Dengan melakukan percobaan, siswa dapat mengetahui perubahan wujud benda yang
dipengaruhi oleh kalor atau panas dengan penuh tanggung jawab.

D. MATERI PEMBELAJARAN
1. Makna lagu “Kote Mentaram”
2. Perjuangan para pahlawan dalam mempertahakan kemerdekaan
3. Perubahan wujud benda

E. METODE PEMBELAJARAN
Pendekatan Pembelajaran : Saintifik.
Metode Pembelajaran : Percobaan, diskusi, tanya jawab, penugasan, dan ceramah.
Model : Discovery Learning

F. MEDIA/ALAT, BAHAN, DAN SUMBER BELAJAR


Media/Alat : 1. Teks bacaan.
2. Laptop
3. LCD
Bahan :-
Sumber Belajar : 1. Buku Guru dan Buku Siswa Kelas V, Tema 7: Peristiwa dalam
Kehidupan. Buku Tematik Terpadu Kurikulum 2013 (Revisi 2017).
Jakarta: Kementerian Pendidikan dan Kebudayaan.

G. LANGKAH-LANGKAH KEGIATAN PEMBELAJARAN


Alokasi
Kegiatan Deskripsi
Waktu
Pendahuluan 1. Kelas dibuka dengan salam, menanyakan kabar, dan 15 menit
mengecek kehadiran siswa.
2. Kelas dilanjutkan dengan doa dipimpin oleh salah seorang
siswa.
3. Siswa difasilitasi untuk bertanya jawab pentingnya
mengawali setiap kegiatan dengan doa. Selain berdoa, guru
dapat memberikan penguatan tentang sikap syukur.
4. Siswa diajak menyanyikan Lagu Indonesia Raya. Guru
memberikan penguatan tentang pentingnya menanamkan
semangat kebangsaan.
5. Siswa memperhatikan penjelasan guru tentang tujuan
pembelajaran yang akan dilakukan.
6. Pembiasaan membaca. Siswa dan guru mendiskusikan
perkembangan kegiatan literasi yang telah dilakukan.
Kegiatan inti  Siswa mengamati video tentang lagu “Kote Mentaram”. 180
menit
Mengamati (Saintifik)
 Siswa melakukan tanya jawab mengenai maksud dari lagu
“Kote Mentaram”. Menanya (Saintifik)
 Siswa diminta untuk melakukan tari dengan pola lantai
menggunakan tari tradisional yaitu tari gandrung.
Pemberian Rangsangan (Stimulation)
 Siswa diminta membaca teks bacaan “Perjuangan
mempertahankan kemerdekaan” Mengumpulkan
Informasi (Saintifik)
Identifikasi Masalah (Problem Statement)
 Siswa melakukan tanya jawab mengenai isi teks pada
bacaan tersebut. Menanya (Saintifik)
Pengumpulan Data (Data Collection)
 Siswa diminta untuk melakukan percobaan perubahan
wujud benda
Pengolahan Data (Data Processing)
 Siswa mendiskusikan hasil percobaan yang telah dilakukan
 Masing-masing kelompok menuliskan hasil percobaan
yang telah dilakukan
Pembuktian (Verification)
 Siswa menjawab pertanyaan yang ada pada lembar kerja
yang sudah dibagikan oleh guru
 Masing-masing kelompok mempresentasikan hasil diskusi
yang telah dilakukan
Menarik Kesimpulan (Generalitation)
 Masing-masing kelompok memberikan kesimpulan dari
hasil percobaan yang telah dilakukan
 Guru memberikan penguatan terkait materi tentang
perubahan wujud benda.
 Guru membagikan soal evaluasi pembelajaran

Penutup  Guru memberi kesempatan kepada siswa untuk 15 menit


menyampaikan pendapatnya tentang pembelajaran yang telah
diikuti.
 Guru melakukan refleksi terhadap pembelajaran yang telah
dilakukan
 Guru memberitahukan materi yang akan dipelajari
selanjutnya.
 Mengajak semua siswa berdoa menurut agama dan keyakinan
masing-masing.
H. PENILAIAN
1. Teknik Penilaian
Pengetahuan: Tes Tulis Pilihan Ganda

Keterampilan: Rubrik penilaian percobaan tentang perubahan wujud benda

Percobaan tentang perubahan wujud benda

Aspek 4 3 2 1
Persiapan alat Sangat lengkap Lengkap Cukup lengkap Beberapa
dan bahan bahan tidak ada

Keterampilan Menggunakan Menggunakan Menggunakan Menggunakan


melakukan dan peralatan peralatan peralatan peralatan
mengamati sesuai fungsi, sesuai fungsi, sesuai fungsi, semaunya.
percobaan. tidak merusak tidak merusak alat ada yang
alat, hasil alat, hasil rusak.
percobaan percobaan
benar. kurang benar.

Refleksi Guru:

2023
Mengetahui Mahasiswa PPG Prajabatan
Guru Pamong

EFENDI HARAHAP, M.Pd AFIFATURRAHMI, S.Pd.


NIP.198701102011011003

Kepala sekolah Dosen Pembimbing Lapangan

WADIAH, S.Pd BAIQ NISWATUL KHAIR, M.Pd


NIP.196922101990022001 19910706201504201

Anda mungkin juga menyukai