Anda di halaman 1dari 1

Penerapan TPACK Pada Pembelajaran

 Penerapan pembelajaran berbasis TPACK di sekolah dilakukan dengan


cara menggabungkan pengetahuan (konten) yang dimiliki guru dan
mengintegrasikannya dengan teknologi.

 Kompetensi Technological Pedagogical Content Knowledge (TPACK) dapat


membantu guru untuk menyusun perangkat pembelajaran

 TPACK mampu mengintegrasikan unsur pedagogik, konten dan teknologi dalam


pembelajaran.

Penerapan TPACK Pada Pembelajaran


Penerapan TPACK dapat mencakup 8 domain yang mencakup 5 area yaitu bidang studi,
peserta didik, kurikulum, penilaian, dan praktek mengajar. Ke delapan domain untuk
penerapan TPACK secara praktis adalah:

(1) Menggunakan TIK untuk menilai peserta didik. Contoh menggunakan Microsoft excel
untuk mengolah nilai, menggunakan kuis online untuk menilai partisipasi peserta didik,
menggunakan grup chatting untuk memahami cara berkomunikasi melalui medsos dan
sebagainya.

(2) Menggunakan TIK untuk memahami materi pembelajaran. Contohnya mengemas materi
abstrak ke dalam animasi video, mensimulasikan prinsip kerja mesin menggunakan animasi,
memberikan rujukan tautan untuk belajar lebih lanjut dan sebagainya.

Anda mungkin juga menyukai