Anda di halaman 1dari 3

Fotografi Dasar

1. Cari tau kenapa fotografi diciptakan

Pada dasarnya tujuan dan hakekat fotografi adalah komunikasi. Suatu karya fotografi dapat disebut memiliki nilai komunikasi
ketika dalam penampilan subjeknya digunakan sebagai medium penyampaian pesan atau merupakan ide yang terekspektasikan
kepada pemirsanya sehingga terjalin suatu kontak pemahaman makna. Dalam hal ini karya foto tersebut juga dapat dikatakan
sebagai medium yang memiliki nilai guna fungsional dan sekaligus sebagai instrument karena dijadikan alat dalam proses
komunikasi penyampaian pesan/ide isi pencipta karya foto.

2. Obsevasi cahaya

Foto ini di ambil pukul 06.00 pagi

Cahaya : Intensitas cahaya pada pukul 06.00 pagi masih agak gelap
Speed : 1/100
Diafragma : f1.8
ISO : 20

Foto ini di ambil pukul 07.00 pagi

Cahaya : Intensitas cahaya pada pukul 07.00 pagi mulai terasa terang
Speed : 1/250
Diafragma : f1.8
ISO : 20
Foto ini di ambil pukul 08.00 pagi

Cahaya : Intensitas cahaya pada pukul 06.00 pagi masih agak gelap
Speed : 1/500
Diafragma : f1.8
ISO : 20

Foto ini di ambil pukul 09.00 pagi

Cahaya : Intensitas cahaya pada pukul 06.00 pagi masih agak gelap
Speed : 1/1000
Diafragma : f1.8
ISO : 20
Foto ini di ambil pukul 10.00 pagi

Cahaya : Intensitas cahaya pada pukul 06.00 pagi masih agak gelap
Speed : 1/1250
Diafragma : f1.8
ISO : 20

Anda mungkin juga menyukai