Anda di halaman 1dari 2

MoU (Memorandum of Understanding)

Jalan Pintas dan Layanan Psikologi Ajna

Yang bertanda tangan dibwah ini :

Nama : Pratika Indah Widianingrum, S.St., S.Pd


Jabatan : Founder
No Tlp : 085643536555
Alamat : Siwatu RT02 RW05 Bumireso Watumalang
Dalam hal ini bertindak untuk dan atas nama komunitas Jalan Pintas
(Sustainable city walk tour ) dan selanjutnya disebut sebagai pihak I

Nama : Puwidian Ningsih, S.Psi., M.Psi


Jabatan : Owner Layanan Psikologi Ajna
No Tlp : 085713198213
Alamat : Ngasinan RT03 RW01 Kabupaten Wonosobo, Jawa
Tengah
Dalam hal ini bertindak dan atas nama Layanan Psikolog Ajna dan selanjutnya disebut
sebagai pihak II.
Berdasarkan hal tersebut di atas maka kedua bela pihak bersepakat untuk
mengadakan perjanjian kerjasama untuk waktu tertentu dengan syarat dan ketentuan
sebagai berikut :
1. Pihak I dan Pihak II sepakat melakukan kerjasama dalam kegiatan yang berjudul
“Meditasi Olah Sukma Bersama Bunda” yang akan dilaksanakan pada tanggal 19 Mei
2024 pukul 07.30-11.00. Kegiatan dilaksanakan di Lembah Sikembang Kebum Teh
Blembem Wonosobo.
2. Pihak II sepakat menjadi narasumber untuk sesi kegiatan Women Mindfulness yang
akan dilaksanakan selama kurang lebih 45 menit. (Rundown terlampir)
3. Kegiatan ditargetkan dapat mencapai kuota 30 orang.
4. Publikasi pra kegiatan dalam mengiklankan kegiatan guna mencari peserta dilakukan
keduabelah pihak secara maksimal.
5. Biaya pendaftaran setiap peserta sejumlah Rp 49.000 akan di tranfer ke bendahara
Jalan Pintas yaitu Harning Sekar Ageng, S.Pt dengan pengelolaan rincian sebagai
berikut
- Biaya sewa tempat : @Rp. 10.000 x 30 = Rp. 300.000
- Minum dan Snack : @ Rp. 10.000 x 30 = Rp. 300.000
- Biaya ATK dan tissue : @ Rp. 5.000 x 30 = Rp. 150.000
- Biaya sewa matras : @ Rp 5.000 x 30 = Rp. 150.000
- Biaya Layanan Psikolog : = Rp 300.000
- Biaya akomodasi panitia : @ Rp. 35.000 x 7 = Rp. 245.000
- Biaya Parkir : = Rp. 24.000
Total kebutuhan Rp. 1.470.000 yang kemudian dibagi kuota pendaftar 30 perserta maka
diambil biaya pendaftaran sebesar Rp. 49.000.
6. Jika jumlah peserta tidak memenuhi kuota maka pembiayaan akan dipotong dan disesuaikan
budget yang masuk dan minimal akan dibayarkan kepada Pihak II sebagai biaya layanan adalah
Rp. 200.000.
7. Pihak I dan Pihak II menyepakati perjanjian kerjasama ini, dan jika ada hal yang
diperlukan untuk diperbaiki dikemudian hari maka akan dilakukan secara kekeluargaan.

Demikian surat perjanjian kerjasama ini, dibuat dengan sebenar-benarnya


tidak ada paksaan dari pihak manapun juga. Perjanjian kerjasama ini dibuat rangkap 2,
dimana masing- masing pihak menerima 1 lembar yang mempunyai kekuatan hukum
yang sama.

Wonosobo, 8 Mei 2024

Pihak I Pihak II
Komunitas Jalan Pintas Layanan Psikologi Ajna

Pratika Indah Widianingrum, S.St., S.Pd Puwidian Ningsih, S.Psi., M.Psi

Anda mungkin juga menyukai