Anda di halaman 1dari 2

RS BUDI KEMULIAAN BATAM

PANDUAN PRAKTIK KLINIK


No.Dokumen No.Revisi Halaman
18.01.001 1/4

NO ICD-10
I20.0;I21.4
TANGGAL FRAKTUR MANDIBULA
TERBIT
12/06/2023
KSM DISAHKAN OLEH :
SURGERY Direktur RS Budi Kemuliaan
Batam

dr. Sofi Indriani


NIK : 2016.03.16111980.1689
1. Pengertian Fraktur Mandibula adalah terdapat diskontinuitas tulang
(Defenisi)
mandibula yang dapat
disebabkan oleh trauma baik secara langsung atau tidak
langsung.
2. Anamnesa 1. Keluhan : nyeri saat membuka rahang
2. Mekanisme trauma : tentang kekuatan, lokasi dan arah
benturan yang terjadi
3. Riwayat perubahan status mental dan penurunan kesadaran
3. Pemeriksaan Fisik 1. Tanda – tanda vital
2. Nyeri tekan di mandibular
3. Sulit membuka rahang
4. Deformitas
4. Pemeriksaan 1. Rontgen, CT Scan 3D Rekonstruksi
Penunjang
2. Laboratorium : Pemeriksaan darah rutin, SGOT, SGPT,
ureum kreatinin, elektrolit
5. Diagnosa 1. Fraktur Multiple Wajah
Banding
6. Kriteria Diagnosa 1. Anamnesis dan pemeriksaan fisis
Trauma pada mandibular yang mengakibatkan
diskontinuitas tulang mandibular, ditandai adangya
maloklusi dan false movement, bisa disertai edema dan
RS BUDI KEMULIAAN BATAM

PANDUAN PRAKTIK KLINIK


No.Dokumen No.Revisi Halaman
18.01.001 2/4
nyeri tekan.
2. Foto polos mandibular AP/Lat: didaptakan diskontuitas
tulang mandibula
3. CT 3D rekonstruksi bila ada
7. Terapi 1. Operatif
2. IVFD, Antibiotik, Analgetik
3. Interosseus wiring + arc bar, atau palting (diberikan
sebelum 14 hari dari trauma), arcbar dilepas hari ke -30
8. Prognosa 1. Ad vitam : dubia adbonam
2. Adsanationam : dubia adbonam
3. Adfungsionam : dubia adbonam

9. Edukasi 1. Edukasi: intake cairan, hindari obesitas, hindari stress,


aktifitas fisik, pola minum, hindari kopi dan makanan
pedas.
2. Diet: tinggi serat, intake kalsium normal, rendah garam,
rendah protein hewani.
10. Indikator medis 1. Lama perawatan 3 hari
2. Masa pemulihan ± 4 minggu
3. Tulang mandibular union, maloklusi (-), sembuh.
11. Kepustakaan Balaji, SM. Textbook of Oral and Maxillofacial Surgery 2nd
ed, New Delhi :Elsevier. 2013.
Doerr TD, Mathog RH. Le Fort Fractures (Maxillary fractures).
In: Papel ID, Frodel JL eds. Facial Plastic And Reconstructive
Surgery. Thieme. New York.2008: 991--- 1000
Loyo M, Boahene KDO. Maxillary And

Anda mungkin juga menyukai