Anda di halaman 1dari 15

Middle

School

METODE RISET
PEMANFAATAN ECENG GONDOK
( Eichhornia crassipes ) TERMODIFIKASI
ASAM SITRAT SEBAGAI ADSORBEN UNTUK
MENURUNKAN KADAR ION LOGAM BERAT
PADA LIMBAH LABORATORIUM

Oleh
MIRANDA ARISTY
(030126224280002)
Middle
School

01 PENDAHULUAN

03 METODOLOGI 02 TINJAUAN
PUSTAKA
PENELITIAN
Middle
School

01
PENDAHULUAN
• LATAR BELAKANG
• RUMUSAN MASALAH
• HIPOTESIS
• TUJUAN PENELITIAN
• MANFAAT PENELITIAN
Middle

Latar Belakang
School

1. Pencemaran salah satunya dapat terjadi karena banyaknya air limbah


mengandung zat berbahaya yang dibuang begitu saja ke badan air tanpa
melalui pengolahan terlebih dahulu atau sudah diolah tetapi belum memenuhi
persyaratan.

2. Logam berat berbahaya yang banyak terkandung dalam limbah laboratorium


kimia dan dapat mencemari lingkungan antara lain merkuri (Hg), timbal (Pb),
arsenik (As), khromium (Cr), Cd (Cadmium), Cu (Tembaga) dan nikel (Ni).

3. Metode menghilangkan kandungan logam berat dalam limbah dapat dilakukan


dengan cara adsorpsi. Bahan baku adsorben berasal dari Eceng Gondok
(Eichhornia crassipes).

4. Eceng Gondok (Eichhornia crassipes)merupakan tanaman yang memiliki laju


pertumbuhan yang sangat cepat sehingga dapat menutupi permukaan air dan
menimbulkan masalah pada lingkungan.

5. Melakukan proses demineralisasi pada eceng gondok yang bertujuan untuk


menghilangkan mineral-mineral serta pengotor yang menempel pada
adsorben sehingga daya adsorpsi semakin besar (Mandasari dan Purnomo
2016).
Middle

Latar Belakang
School

6. Pada penelitian Yulianti, dkk., (2019) menerangkan bahwa demineralisasi HCl pada
biosorben batang jagung dapat meningkatkan daya adsorpsi pada logam tembaga
(Cu) dari 3,02 % menjadi 20,77 %.

7. Peningkatan daya adsorbsi juga dilakukan dengan cara memodifikasi gugus aktif
biosorben. Asam sitrat digunakan untuk memodifikasi biosorben dengan tujuan
mengubah gugus hidroksil pada selulosa membentuk gugus karboksil (Yulianti, dkk.,
2019).

8. Modifikasi adsorben yang mengandung selulosa telah dilakukan untuk meningkatkan


kapasitas adsorpsi. Tujuan dari modifikasi ini adalah menambah gugus aktif sehingga
menambah jumlah penyerapan logam. Salah satu modifikasi yang dapat digunakan
adalah melalui esterifikasi selulosa menggunakan asam sitrat. Modifikasi ini akan
menghasilkan ester selulosa yang merupakan turunan selulosa. Ester selulosa ini
terbentuk dari esterifikasi gugus hidroksil bebas selulosa dengan satu atau lebih asam
(Hokkanen et al, 2016).
Middle

Rumusan Masalah
School

Bagaimana karakteristik adsorben selulosa eceng gondok termodifikasi asam


1.
sitrat?

2. Bagaimana kemampuan optimum adsorben eceng gondok termodifikasi asam


sitrat terhadap penurunan kadar ion logam berat dengan variasi massa dan
waktu kontak adsorben dengan air limbah laboratorium?

3. Bagaimana jenis isotherm adsorpsi pada penyerapan ion logam berat dengan
adsorben eceng gondok?
4. Bagaimana persamaan kinetika adsorpsi ion logam berat menggunakan
adsorben eceng gondok meliputi orde reaksi dan konstanta kecepatan reaksi?
Middle

Hipotesis
School

1. Modifikasi adsorben dari eceng gondok menggunakan asam sitrat dapat


mempengaruhi karateristik adsorben.

2. Variasi massa adsorben dan waktu kontak adsorpsi berpengaruh terhadap


efisiensi adsorpsi logam berat dalam air limbah.

3. Jenis isotherm adsorpsi pada penyerapan ion logam dengan adsorben eceng
gondok termodifikasi mendekati isotherm Freundlich daripada isotherm
langmuir.

4. Kinetika adsorpsi ion logam berat pada adsorben eceng gondok mengikuti
persamaaan orde nol.
Middle

Tujuan Penelitian
School

1. Menentukan karakteristik adsorben selulosa eceng gondok termodifikasi asam


sitrat
Menentukan kondisi optimum adsorben eceng gondok termodifikasi asam
2. sitrat terhadap penurunan kadar ion logam berat dengan variasi massa dan
waktu kontak adsorben dengan air limbah laboratorium

3. Menentukan jenis isotherm adsorpsi pada penyerapan ion logam berat dengan
adsorben eceng gondok

4. Menentukan persamaan kinetika adsorpsi meliputi konstanta laju adsorpsi dan


orde reaksi adsorpsi ion logamberat menggunakan adsorben eceng gondok
e p
n a Middle
g d School

02 a
n
Z
n
a
k
o
n
PENELITIAN TERKAIT

C s
l e
2 n
3 t
0 r
% a
s s
e i
l l
a i
m m
a b
2 a
4 h
j P
a b
m a
, s
k e
e t
m a
u t
d 1
i 2
a p
n p
d m
i d
c e
u n
Middle
School
Middle
School
Middle
School
Middle
School
Metodologi Penelitian

Penelitian ini dilakukan untuk mengetahui potensi adsorben eceng gondok yang digunakan untuk
mengadsorpsi limbah logam berat dengan variasi massa adsorben dan waktu kontak adsorben dengan
limbah laboratorium. Eceng gondok yang sudah dipreparasi menjadi serbuk kemudian didemineralisasi
menggunakan asam klorida untuk menghilangkan mineral-mineral dan pengotor. Kemudian adsorben
dimodifikasi menggunakan asam sitrat konsentrasi 1,0 M. Setelah itu adsorben diinteraksikan pada
limbah logam laboratorium yang telah dipreparasi dengan variabel yang telah disebutkan sebelumnya.
Hal tersebut untuk mengetahui dosis adsorben terbaik dan waktu kontak yang tepat sehingga dapat
menghasilkan penyerapan optimum.
Proses adsorpsi limbah logam berat dilakukan dengan kondisi-kondisi optimum pada penelitian
sebelumnya pada pH 7 dan waktu kontak 120 menit. Dilakukan triplo pada setiap perlakuan. Limbah
logam sebelum dan sesudah diadsorpsi dianalisis menggunakan AAS. Karakterisasi adsorben dilakukan
dengan FTIR dan SEM. FTIR digunakan untuk mengetahui gugus aktif pada adsorben. Karakteriasi
dengan SEM untuk mengetahui struktur morfologi permukaan dari adsorben eceng gondok.
Middle
School

Daftar Pustaka
Mandasari, Istifiarti, dan Purnomo A. 2016. Penurunan Ion Besi (Fe) dan Mangan
(Mn) dalam Air dengan Serbuk Gergaji Kayu Kamper. Jurnal Teknik ITS 5 (1).

Yulianti, E., dkk. 2019. Adsorpsi Logam Ni dan Cu pada Limbah Cair
Laboratorium Kimia menggunakan Biosorben Batang Jagung
Termodifikasi Asam Sitrat. ALCHEMY 7 (1): 13.

Hokkanen, Sanna, Amit Bhatnagar, and Mika Sillanpää. 2016. “A Review on


Modification Methods to Cellulose-Based Adsorbents to Improve
Adsorption Capacity.
doi:10.1016/j.watres.2016.01.008. Research 91: 156–73.
Middle
School

THANK YOU

Anda mungkin juga menyukai