Anda di halaman 1dari 28

PENANGANAN CEDERA

OLAHRAGA PADA
ATLET REKREASIONAL
(LARI DAN SEPEDA)
dr. @sophia_hage Sp.KO

dr. Sophia Hage, SpKO


PENGALAMAN EVENT

TIM MEDIS ULTRA MARATHON NUSANTARUN 2014

MEDICAL DIRECTOR WOMEN’S 10K 2020 - 2023

MEDICAL DIRECTOR PRURIDE EVENT 2022

MEDICAL DIRECTOR LAZADA RUN 2023

dr. @sophia_hage Sp.KO


event olahraga lari DAN SEPEDA
MANAJEMEN MEDIS
UPAYA PENCEGAHAN CEDERA
JENIS CEDERA
TATA LAKSANA CEDERA

dr. @sophia_hage Sp.KO


upaya pencegahan cedera paling baik di
event olahraga massaL adalah sistem
manajemen medis yang baik
dr. @sophia_hage Sp.KO
MANAJEMEN MEDIS
PRE-EVENT

EVENT

POST-EVENT

dr. @sophia_hage Sp.KO


PRE-EVENT
SOP + RISK
Race EO EDUCATION
Guideline ASSESSMENT
Medical Services Education for
Site Visit Medical Clearance participants
Communication Plan
Emergency Plan
Stakeholders Medical Risk Workshop for
Evacuation Plan
Meeting Stratification medical
Referral
Injury Report Form personnels
dr. @sophia_hage Sp.KO

FINAL coordination meeting/briefing


RESOURCES FOR RUNNING
IAAF ROAD RACE MANUAL
RUNBRITAIN MEDICAL GUIDELINES

Penentuan Pos Medis ~ Water Station


Pos Medis setiap 5 KM dan 100 M setelah Water Station
Ambulans menempel di pos medis
dr. @sophia_hage Sp.KO
MINIMUM
MEDICAL SERVICES
(RUNBRITAIN)

UNDER 6 KM

dr. @sophia_hage Sp.KO


MINIMUM
MEDICAL SERVICES
(RUNBRITAIN)

6 KM - 10 KM

dr. @sophia_hage Sp.KO


MINIMUM
MEDICAL SERVICES
(RUNBRITAIN)

11 KM - 25 KM

dr. @sophia_hage Sp.KO


MINIMUM
MEDICAL SERVICES
(RUNBRITAIN)

>26 KM

dr. @sophia_hage Sp.KO


RESOURCES FOR CycliNG
UCI MEDICAL COMMISSION
BRITISH CYCLING GUIDELINES

Penentuan Pos Medis ~ Water Station


Pos Medis setiap 5 KM - 10 KM
Ambulans setiap 10-15 KM, menempel di
dr. @sophia_hage Sp.KO

pos medis
EvENT
Medical Director berposisi di Command Center.
Medical Director berkomunikasi erat dengan Race
Director, termasuk mencatat peserta DNF.
Pisahkan Medical Tent dengan Recovery Tent.
Ice bath ada di Medical Tent dan di Recovery Tent.

dr. @sophia_hage Sp.KO


Upaya Pencegahan cedera
• Pre-event: Edukasi Peserta melalui sharing session, coaching clinic.
• EVENT:
⚬ Tim medis proaktif.
⚬ Stretching bersama terpimpin
⚬ Membagikan es batu dalam plastik kepada peserta saat
melewati pos medis dan mengobservasi raut muka peserta
serta gait lari mereka.
⚬ Mengkomunikasikan apabila ada peserta yang perlu dimonitor.
⚬ Menyisir KM terakhir mendekati finish line.
dr. @sophia_hage Sp.KO
dr. @sophia_hage Sp.KO
dr. @sophia_hage Sp.KO
JENIS cedera pada event lari
• Cedera panas (Exertional Heat Stroke)
• Cedera muskuloskeletal (kram, strain, sprain)
• Dehidrasi
• Gangguan pencernaan
• Gangguan pernapasan
• Exercise-associated collapse
• Gangguan kulit (blister, luka)
• Gangguan jantung
Running USA. 2021.
Medical Tent Utilization at 10-Km Road Races: Injury, Illness and Influencing
Factors, Breslow et al, Med Sci Sports Exerc. 2019 December ; 51(12): 2451–2457 dr. @sophia_hage Sp.KO
JENIS cedera pada event SEPEDA
• Gangguan kulit (luka abrasi, laserasi)
• Hematom/memar
• Fraktur
• Ganggguan muskuloskeletal (sprain, strain, kram)
• Cedera otak/concussion
• Dislokasi
• Cedera panas (EHS_
AusCycling. 2019.
‘As easy as riding a bike’: a systematic review of injuries and illness in road
cycling, Rooney D, et al. BMJ Open Sp Ex Med 2020;0:e000840.
dr. @sophia_hage Sp.KO
tata laksana
kram

dr. @sophia_hage Sp.KO


TATA LAKSANA
SPRAIN/STRAIN

dr. @sophia_hage Sp.KO


TATA lAKSANA BLISTER
Langkah melakukan drainase blister:
• Usap blister dengan alkohol atau desinfektan, gerakan melingkar.
• Gunakan jarum steril untuk menusuk 2 hingga 4 titik di sisi luar blister.
• Tekan secukupnya untuk mengeluarkan cairan blister.
• Bersihkan dan keringkan blister yang telah kering.
• Aplikasikan vaselin di sekitar blister.
• Oles antibiotik topikal di lokasi penusukan blister. Biarkan lapisan kulit
blister tetap intak.
• Tutup blister dengan kasa dan plester.
dr. @sophia_hage Sp.KO
penurunan
kesadaran
dr. @sophia_hage Sp.KO
penurunan
kesadaran dr. @sophia_hage Sp.KO
COntoh kasus
Seorang laki-laki, usia 30an, peserta half marathon datang ke
tenda medis di garis finish dengan keluhan kencingnya
berwarna merah. Tidak ada riwayat trauma. Tidak ada nyeri.
Peserta sempat kram di rute lari tetapi berhasil finish.

Diagnosa?

dr. @sophia_hage Sp.KO


COntoh kasus
Seorang perempuan, usia 30an, peserta Gran Fondo 120 KM
datang ke tenda medis di KM 80 dengan keluhan lemas dan
mual. Muka peserta tampak pucat, tangan dan jari dingin.
Peserta baru saja kembali dari sepedaan 90 KM sekitar 1
minggu yang lalu.

Diagnosa?

dr. @sophia_hage Sp.KO


vignette
Seorang perempuan, usia hampir 50 tahun, datang dipapah
2 temannya masuk ke dalam tenda medik finish line setelah
menyelesaikan event half-marathon. Perempuan ini
tampak gelisah dan tidak sadar betul. Apa yang Anda
lakukan?
a. Meminta pasien untuk duduk dan minum banyak
b. Langsung rujuk ke RS
c. Baringkan pasien, cek tanda vital dan pasang infus
d. Massage dan stretching kedua kaki
dr. @sophia_hage Sp.KO e. Kompres es
vignette
Seorang perempuan, usia hampir 50 tahun, datang dipapah
2 temannya masuk ke dalam tenda medik finish line setelah
menyelesaikan event half-marathon. Perempuan ini
tampak gelisah dan tidak sadar betul.
Sesudah dilakukan penanganan yang sesaui, setelah
berapa lama pasien dievaluasi kembali?
a. Tidak perlu
b. 15 menit
c. 30 menit
dr. @sophia_hage Sp.KO d. 1 jam
e. Setelah pulang
TERIMA KASIH
dr. @sophia_hage Sp.KO

Anda mungkin juga menyukai