Anda di halaman 1dari 2

Silahkan kerjakan Latihan 3 ini dengan benar!

No. Soal Skor


1 Kegiatan akhir dan tindak lanjut dalam pembelajaran terpadu dilakukan 25
untuk memantapkan pemahaman siswa terhadap kegiatan belajar yang telah
berlangsung, mengetahui keberhasilan siswa dalam kegiatan pembelajaran
yang telah dijalani, serta memberikan tindak lanjut untuk mengembangkan
kemampuan yang baru dikuasai siswa. Pilihlah salah satu subtema yang
hendak Anda bahas tetapkan kompetensi dasar dari subtema tersebut
kemudian rumuskan langkah-langkah kegiatan akhir dan tindak lanjut
pembelajaran yang akan dilakukan. Susunlah langkah-langkah tersebut
dengan tetap memperhatikan prinsip-prinsip dalam mengembangkan
pembelajaran secara terpadu.

2 Ibu Nanda adalah wali kelas 4 di salah satu sekolah dasar di Jakarta. Beliau 15
dikenal sebagai guru yang ramah dan dekat dengan siswanya. Pada saat
proses pembelajaran suasana kelas terlihat menyenangkan, hal ini
dikarenakan ibu Nanda senantiasa memberikan metode pengajaran yang
beragam. Adakalanya beliau mengangkat suatu tema untuk didiskusikan
secara berkelompok, lain waktu ibu Nanda mengajak siswa keluar kelas
untuk mengamati beberapa tanaman obat yang dipelihara di rumah kaca
milik sekolah. Jika mendapati siswa yang mengerjakan tugas. Selain itu ibu
Nanda juga sangat piawai dalam mengintegrasikan media pembelajaran,
beliau tidak hanya menampilkan materi melalui media tapi juga meminta
siswanya untuk membuat produk pembelajaran dengan berbagai media.
Ketika ibu Nanda mendapati siswa mengerjakan tugas dengan baik beliau
tidak segan untuk memberikan pujian dan hadiah. Uraikan keterampilan
apakah yang melekat pada diri ibu Nanda yang sangat bermanfaat pada
pembelajaran terpadu

3 Terdapatnya bentuk penilaian alternatif yang beragam, diantaranya adalah 20


catatan sekolah dan jurnal. Keduanya merupakan catatan harian siswa yang
berisi mengenai kemajuan maupun kendala yang dihadapi siswa. Uraikan
perbedaan diantara keduanya, kemudian buatlan contoh dari catatan sekolah
dan jurnal.

Anda mungkin juga menyukai