Anda di halaman 1dari 38

SISTEM SKELETAL

Desy Purwidyastuti
Departemen Anatomi Histologi
Fakultas Kedokteran
Universitas Airlangga
SKELETAL SYSTEM
TERDIRI DARI :
1. Tulang (206 buah)
2. Sendi
3. Cartilago
4. Ligamen
Repair & remodelling
continually

2
FUNGSI
Penyokong tubuh
Perlindungan organ internal
Gerak (bersama dg otot skeletal)
Produksi sel darah (sumsum tulang
merah)/hemopoiesis
Keseimbangan elektrolit(Ca, PO4) &
penyimpanannya

3
FUNGSI
1. Penyokong tubuh
Tulang menahan berat badan, menjadi
kerangka tubuh
Cartilago sebagai penyokong yg lebih lunak
& fleksibel
Ligamen sebagai perekat antar tulang
2. Perlindungan
Melindungi organ yang lebih lunak terhadap
trauma

4
FUNGSI
3. Gerak
Skeletal muscles berikatan ke tulang
melalui tendon
Bila otot berkontraksi, maka akan menarik
tulang
Berfungsi sebagai pengungkit
Adanya sendi memungkinkan pergerakan
antar tulang
Ligamen mencegah agar tidak terjadi gerak
berlebihan
5
FUNGSI
4. Keseimbangan elektrolit & penyimpanan
Beberapa mineral diserap dari darah , disimpan di
tulang, dilepaskan saat kadar di darah turun
90% Ca & PO4disimpan di tulang
Lemak disimpan di tulang, dilepaskan saat
dibutuhkan sebagai energi
Penyimpanan growth factors (IGF)

5. Hemopoiesis
sumsum tulang merah di pars spongiosa, berisi
stem cell
6
FUNGSI
5. Hemopoiesis
sumsum tulang merah di pars spongiosa,
berisi stem cell
Dua macam stem cell :
a. Mesenkimal ( tulang, cartilago)
b. Hemopoetik (darah)
7
TULANG
Tipe tulang
berdasarkan
bentuknya :
1. Tulang panjang
2. Tulang pendek
3. Tulang pipih
4. Tulang irregular

8
TIPE TULANG
Tipe tulang
berdasarkan
letaknya :
1. Axial (skull, columna
vertebralis, thorax)
2. Appendicular (
cingulum, extremitas
liberi)

9
TIPE TULANG
1. Tulang panjang
2. Tulang pendek
3. Tulang pipih
4. Tulang irregular
10
TIPE TULANG
1. Tulang panjang
2. Tulang pendek
3. Tulang pipih
4. Tulang irregular
11
TULANG PANJANG
Panjang > lebar
Ada kepala pada
setiap ujungnya
Sebagian besar
tulang kompakta
Menyusun
ekstermitas atas dan
bawah
Ex : femur, humerus

12
TULANG PANJANG
Struktur :
1. Diaphysis : axis
panjang tulang,
kompakta
2. Epiphysis : ujung
tulang, spongiosa
3. Epiphyseal line : sisa
epiphyseal plate
4. Epiphysieal plate :
lempeng pertumbuhan
tulang
13
TULANG PANJANG
5. Endosteum :
permukaan dalam
tulang
6. Periosteum : lapisan
terluar, osteoblas,
osteoklas
7. Sharpeys fibers :
melekatkan
periosteum dg tulang
8. Arteri : penyuplai nutrisi

14
TULANG PANJANG
9. Cartilago articular :
permukaan luar
epiphysis
10. Medullary cavity :
pada diaphysis, red
marrow (anak2),
yellow marrow
(dewasa)
15
UPPER LIMB
16
UPPER LIMB
17
TIPE TULANG
1. Tulang panjang
2. Tulang pendek
3. Tulang pipih
4. Tulang irregular
18
TULANG PENDEK
Berbentuk kubus
Panjang sesuai lebar
Sebagian besar spongiosa
Tidak punya diaphysis&epiphysis
Ex. Carpal, tarsal, patella
19
TIPE TULANG
1. Tulang panjang
2. Tulang pendek
3. Tulang pipih
4. Tulang irregular
20
TULANG PIPIH
Tipis, datar, agak
melengkung
Tiga lapis :
kompakta(dalam&luar
), spongiosa(tengah)
Ex.:skull, costa,
sternum
21
TIPE TULANG
1. Tulang panjang
2. Tulang pendek
3. Tulang pipih
4. Tulang irregular
22
TULANG IRREGULAR
Bentuk tak beraturan
Tidak ada diaphysis,
tidak memanjang
Ex. Os facial,
vertebrae
23
ANATOMI MIKROS
Sistem havers/osteon :
satu unit fungsional
tulang
Canalis havers : di
pusat osteon,
membawa pembuluh
darah dan saraf
Canalis volkmans
:lateral dari osteon,
suplai darah bagi
periosteum
S1 TEKNOBIOMEDIK
24
ANATOMI MIKROS
Lacunae : rongga
berisi osteosit,
concentric
Lamellae : bentukan
cincin melingkari
canal havers, tempat
lacunae
S1 TEKNOBIOMEDIK
25
PATAH TULANG (BONE
FRACTURES)
Diskontinuitas tulang
Tipe : closed & open
Terapi : R-I-F
(reposisi-
immobilisasi-fiksasi)
Penyembuhan
melalui 4 tahap
26
PATAH TULANG
27
PATAH TULANG
Diskontinuitas tulang
Tipe :
1. Closed
2. Open
28

29

30

31
SENDI
32
Sendi fibrous
Tidak memungkinkan pergerakan sama
sekali
Sendi cartilaginous
Memungkinkan sedikit pergerakan
Sendi synovial
Dapat bergerak bebas
SENDI FIBROUS
33
SENDI CARTILAGINOUS
34
SENDI SYNOVIAL
35

36
ARTHRITIS

37




TERIMA KASIH

38

Anda mungkin juga menyukai