Anda di halaman 1dari 13

DASAR-DASAR

SURVEILANS EPIDEMIOLOGI

Badar Kirwono,SKM.M.Kes
SURVEILANS EPIDEMIOLOGI
BERASAL DARI KATA

1. SURVEILANS
2. EPIDEMIOLOGI
SURVEILANS
Surveillance is the ongoing

systematic collection, analysis,


and interpretation of outcome-
specific data for use in the
planning, implementation, and
evaluation of public health
practice (Thacker, 2000)
EPIDEMIOLOGI
ilmu yang mempelajari,

menganalisis, serta berusaha


memecahkan berbagai masalah
kesehatan pada suatu kelompok
populasi tertentu (Murti, 1997).
Beberapa Pengertian (1)
Kegiatan pengumpulan data &
penanggulangan KLB

makna analisis &


penyebaran informasi?
Analisis & informasi mrp bagian yg
sangat penting dr proses kegiatan
surveilans epidemiologi
Beberapa Pengertian (2)
Mrt WHO : proses pengumpulan,
pengolahan, analisis & interprestasi data
scr sistematik & terus menerus serta
penyebaran informasi kpd unit yg
membutuhkan utk dpt mengambil tindakan.
perlu dikembangkan definisi
surveilans epidemiologi yg mengutamakan
analisis/ kajian epidemiologi & pemanfaatan
informasi epidemiologi
Beberapa Pengertian (3)
Berdasar sistem tsb, surveilans
epidemiologi adalah kegiatan analisis scr
sistematis & terus menerus thd penyakit/
masalah2 kesehatan & kondisi yg
mempengaruhi terjadinya peningkatan &
penularan penyakit/masalah2 kesehatan
tsb, agar dpt melakukan tindakan
penanggulangan scr efektif & efisien mll
proses pengumpulan data, pengolahan &
penyebaran informasi epidemiologi kpd
penyelenggara program kesehatan
Pengertian Surveilans Epidemiologi :
Kegiatan analisis secara sistematis dan terus

menerus thd penyakit dan masalah masalah


kesehatan serta kondisi yang memperbesar
risiko terjadinya peningkatan dan penularan
penyakit serta masalahmasalah kesehatan
tersebut agar dapat melakukan tindakan
penanggulangan secara efektif dan efisien
melalui proses pengumpulan data, pengolahan
dan penyebaran informasi epidemiologi kepada
penyelenggara prog kesehatan.
SEJARAH SURVEILANS
Dimulai ketika William Farr, mengembangkan
sistem pengumpulan data rutin tentang jumlah
dan penyebab kematian dibandingkan pola
kematian antara orang-orang yang menikah dan
tidak, dan antara pekerja yang berbeda jenis
pekerjaannya. Upaya yang telah dilakukan untuk
mengembangkan sistem pengamatan penyakit
secara terus menerus dan menggunakan
informasi itu untuk perencanaan dan evaluasi
program telah mengangkat nama William Farr
sebagai the founder of modern epidemiology
SISTEM SURVEILANS EPIDEMIOLOGI
Tatanan prosedur penyelenggaraan
surveilans epidemiologi (SE) yang
terintegrasi antara unit unit penyelenggara
surveilans dengan:
Laboratorium

Sumber-sumber data

Puslit

Penyelenggara program kesehatan tata


hubungan SE antar wilayah Kab/Kota, Prop,
Pusat
HUB SEK - SIKNAS
SEK (Surveilans Epidemiologi Kesehatan)
merupakan sub sistem dari SIKNAS
(Sistem Informasi Kesehatan Nasional)
SEK berfungsi strategis dalam intelijen

penyakit dan masalah kesehatan dalam:


penyediaan data Penyediaan informasi
epidemiologi mewujudkan Indonesia
Sehat
Sebagai suatu sistem mencakup dua
kegiatan manajemen:
1. Kegiatan inti:
Surveilans: Mencakup
deteksi, pencatatan,
pelaporan, analisis, 2. Kegiatan
konfirmasi,umpan balik pendukung: pelatihan,
Tindakan: Mencakup supervisi, penyediaan
respon segera (Epidemic dan manajemen
type response) dan respon sumber daya
terencana (Management
type response)
Wassalamualaikum Wr. Wb.

Anda mungkin juga menyukai