Anda di halaman 1dari 20

D7

Skenario 5

Penyakit Kulit
yang
Disebabkan
oleh Infestasi
dan Sensitisasi
Parasit
Skenario
Seorang anak laki-laki berusia 9 tahun
dibawa oleh ibunya ke poliklinik karena
mengeluh sangat gatal terutama pada sela
jari tangan sejak 1 minggu yang lalu. Gejala
terutama terjadi pada malam hari.
Identifikasi Istilah

Tidak Ada
Rumusan Masalah
Anak 9 tahun mengeluh sangat gatal pada
malam hari di sela jari tangan sejak satu
minggu yang lalu.
Hipotesis
Anak 9 tahun dengan keluhan sangat gatal
pada sela jari tangan menderita scabies.
Anamnesis
Identitas
Pasien (Tempat Tinggal)
Keluhan Utama
RPS
RPD
RPK
RPSo
Pemeriksaan Fisik
Tanda-tanda effloresensi
Effloresensi primer
Effloresensi sekunder
Ukuran
Penyebaran
Susunanlesi
Adakah kunikulus?
Pemeriksaan Fisik
Pemeriksaan Penunjang
Working Diagnosis
Gatal pada sela-sela jari
Pruritus nocturna
PF (-) PP(-)

SCABIES
Scabies
Disebabkan oleh Sarcoptes scabiei
Biasa menyerang secara berkelompok
Masa inkubasi: 1 bulan (1st symptom)
Pruritus Nokturna
Effloresensi
Papulo-vesikulae
Erosi & Ekskoriasi + Krusta
Kunikulus
2 - 10 mm
Warna putih keabu-abuan
Membentuk jalur lurus atau berkelok-kelok
Differential Diagnosis
Lichen planus
Terdapat Liken (monomorf)
Predileksi: bagian kaki, pergelangan tangan, punggung
Not contagious
Pediculosis corporis
Pruritus
Predileksi: dada, perut, bahu, punggung
Pediculosis humanus var. corporis
Pityriasis rosea
Terdapat mother patch dan daughter patch
Predileksi: leher, punggung, dada, perut
Self limitting disease (6-8 minggu);not contagious
Differential Diagnosis
Sarcoptes scabiei
Jantan: 0,2-0,25 mm ; Betina: 0,33-0,45
mm
4 pasang kaki
2 pasang di depan: melekat
2 pasang di belakang: rambut
Telur: 2-4 butir/hari (3 hr menetas)
Kunikulus: 2-3 mm/hari
Telur Larva Nimfa Sarcoptes (8-12 hari)
Sarcoptes scabiei
Patofisiologi

Produksi tungau menimbulkan pruritus


Sekret
ekskret

Faktor pemicu
Hygiene yang buruk
Sosial ekonomi
Hubungan seksual
Epidemiologi
Ada dugaan epidemi per 30 tahun
Terjadi di tempat-tempat dengan faktor
pemicu
Cara Penularan
Kontak langsung
Kontak tidak langsung
Penatalaksanaan
Non Medicamentosa
Kebersihan perorangan
Kebersihan lingkungan
Medicamentosa
Sulfur presipitat 2-4%
Benzil benzoat 15-25%
Permetrin 5%
Krotamiton 10%
Pencegahan
Edukasi tentang kebersihan
Benda-benda yang dipakai pasien
Cuci bersih (kalau perlu direbus)

Semua keluarga dan kerabat dekat diberi


obat

Vacuum cleaner
Kesimpulan
Hipotesis diterima

Terapi secara farmako dan non-farmako

Anda mungkin juga menyukai