Anda di halaman 1dari 42

PENCITRAAN PADA KEGANASAN

Dr. Uusara, SpRad


Radiologi RSUD dr. Doris Sylvanus
Palangka Raya , FK Unpar .
Pencitraan Kedokteran
Skrining, diagnosis, staging , membantu tata
laksana kanker.
Menentukan keberhasilan tatalaksana.
Memonitor rekurensi kanker.
Untuk penelitian kedokteran
2017/9/9
2017/9/9
Pencitraan Kedokteran
Deteksi kanker pada tahapan yang paling
menyembuhkan stadium awal .
Skrining pada individu yang terlihat sehat.
Deteksi tumor atau kanker yang menunjukan
gejala yang mengkhawatirkan.
Imajing molekular pada level seluler.
Terapi kanker ke target yang lebih minimal
invasife
2017/9/9
2017/9/9
Pencitraan Kedokteran
Unt tatalaksana onkologi yang lebih
komprehensive
Terapi dan manajemen kanker.
Memastikan terapi radiasi yang sesuai.
Sistem pelayanan kesehatan lebih efisien ,
hemat , dan ekonomis
2017/9/9
2017/9/9
Sinar X Radiografi
X Foto Thoraks deteksi dini kanker ,
mengetahui adanya penyebaran ke paru dan
tempat lain
X Foto Tulang deteksi massa kanker dan
metastase ke tulang
X Foto Konvensional kontras dan non kontras.
Mammogram deteksi untuk payudara.
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
Ultra Sono Grafi ( USG )
Tehnik imajing menggunakan gelombang
suara .
Bisa mendeteksi massa tumor , metastase ,
cairan dll .
Non radiasi gelombang suara
Operator independent
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
Computer Tomography Scan ( CT Scan )
Menggunakan teknik rekonstruksi intensif
untuk menghasilkan gambar tubuh dan sinar x
Cross sectional axial , coronal , sagital
3D / 4D
Multi Slice
Paling sering di gunakan untuk pencitraan
kanker
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
Magnetik Resonance Imaging ( MRI )
Menggunakan gelombang radiofrekwensi
dalam gelombang magnet kuat .
Seperti CT scan .
Standar untuk imajing tumor otak
Lebih baik dalam membedakan jaringan lunak
dari pada CT Scan .
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
Kedokteran Nuklir
Menggunakan zat radioaktife dosis rendah
untuk membantu visualisasi proses biologis
tertentu dalam tubuh atau jaringan tertentu
seperti sel tumor.
Bone scan
Menentukan keberadaan kanker dan
metastase.
2017/9/9
2017/9/9
2017/9/9
SPECT
Menggunakan tracer radioaktive yang sama
seperti imajing planar gamma >
Bermanfaat dalam studi kanker yang
memberikan gambar reseptor spesifik atau
protein pada permukaan sel tumor.
2017/9/9
2017/9/9
PET
Menggunakan positron emmiters untuk
menggambarakan proses biokimia dan
fisiologis .
Paling akurat untuk menggambarkan
penyebaran tumor dan respon terapinya
2017/9/9
2017/9/9
SELESAI

2017/9/9

Anda mungkin juga menyukai