Anda di halaman 1dari 14

TINJAUAN PENATALAKSANAAN PEMERIKSAAN CT-SCAN CRURIS MENGGUNAKAN KONTRAS PADA KASUS

TUMOR CRURIS

HELEN PRISCA APRILIA


NIM : 1801015028
LATAR BELAKANG

CT-Scan (Computerized Tomografi Scanning) merupakan teknik pemeriksaan secara radiografi untuk
mendapatkan gambaran dari suatu objek berupa irisan-irisan melintang atau tranversal dengan prinsip kerja
tomografi dan dibantu oleh computer sebagai pengolahan data.

Keunggulan dari teknologi inilah yang dimanfaatkan untuk dapat memberikan diagnose yang lebih tepat dibandingkan
dengan radiografi konvensional karena dapat membedakan soft tissue, lemak, udara dan tulang pada irisan cross
sectional dan dapat di reformat menjadi 3 dimensi sehingga terlihat jelas tanpa terhalang oleh jaringan. Salah satu
manfaatnya yaitu untuk pemeriksaan CT-Scan Cruris. CT-Scan Cruris biasanya digunakan untuk mendeteksi fraktur,
jaringan yang mati akibat stroke, tumor, pendrahan, dan trauma pada tulang.

Di Indonesia, prevalensi tumor mencapai 1,4 per 1000 penduduk. Pravelensi menurut provinsi berkisar antara 4,1% di
Jogjakarta, 2,1% jawa tengah, 2% bali, dan DKI Jakarta masing-masing 1,9 per mil
RUMUSAN MASALAH
“Bagaimanakah Penatalaksanaan Permeriksaan CT-Scan
Cruris dengan Kontras pada kasus Tumor Di Instalasi
Radiologi RSUD Dr. Hi. Abdul Moeloek Lampung?”

BATASAN MASALAH

Pada Karya Tulis Ilmiah ini, penulis hanya membatasi


permasalahan pada penatalaksanaan CT-Scan Cruris
dengan Kontras pada kasus Tumor Di Instalasi
Radiologi RSUD Dr. Hi. Abdul Moeloek Lampung.
TUJUAN PENELITIAN

TUJUAN UMUM

Untuk menegetahui prosedur dan penatalaksanaan pemeriksaan CT-


Scan Cruris dengan Kontras pada kasus Tumor

TUJUAN KHUSUS

1. Untuk mengetahui persiapan pemeriksaan, mengetahui bahan kontras dan penggunaanya


pada pemeriksaan CT-Scan Cruris pada kasus Tumor di Instalasi Radiologi RSUD Dr. Hi.
Abdul Moeloek Lampung.
2. Untuk mengetahui pengelolahan gambaran, hasil gambaran dan hasil Expertice Dokter
pada pemeriksaan CT-Scan Cruris dengan kasus Tumor Di Instalasi Radiologi RSUD Dr.
Hi. Abdul Moeloek Lampung.
3. Menambah wawasan serta kajian radiologi pada pemeriksaan CT-Scan Cruris
menggunakan kontras pada kasus Tumor Di Instalasi Radiologi RSUD Dr. Hi. Abdul
Moeloek Lampung.
TINJAUAN PUSTAKA
Anatomi Cruris
Tibia Fibula
Tibia (tulang kering) adalah Tulang fibula memanjang di
tulang medial tungkai dan tungkai bawah meskipun
lebih besar dari fibula, yang secara
berpasangan. Tibia adalah proksimal tidak berartikulasi
tulang penahan berat utama
dengan tulang paha atau
kaki bagian bawah dan tulang
terpanjang kedua dalam tubuh,
patella.
setelah tulang paha. Sisi Tulang ini lebih berfungsi
medial tibia terletak tepat sebagai titik perekatan otot
dibawah kulit, memungkinkan daripada tulang yang
untuk dengan mudah meraba berfungsi
seluruh panjang kaki medial. untuk menahan beban
PATOFISIOLOGI
Definisi Tumor Pengobatan
Penyebab
Pada tumor jinak yg berukuran kecil
Tumor adalah sebutan a) Perokok aktif atau pemakai hanya dilakukan pemeriksaan
untuk neoplasma atau lesi zat-zat adiktif lainnya. berkala, jika tumor besar hingga
padat yang terbentuk b) Benzene dan zat kimia tubuh menekan syaraf menggunakan laser
akibat pertumbuhan sel c) Mengkonsumsi minuman
hingga Tindakan operasi
tubuh yang tidak
beralkohol
semestinya. Ada beberapa Selain pengangkatan tumor ada
d) Sinar radiasi matahari
tipe neoplasma yang dapat beberapa terapi yang dilakukan
timbul pada jaringan e) Masalah genetic khususnya tumor ganas yaitu :

tulang. f) Obesitas (kegemukan) kemoterapi, radioterapi, terapi

g) Akibat radiasi hormone, imunoterapi


CT - SCAN

Komponen Ct - Scan Prinsip Kerja Ct - Scan


1. Komputer
2. Gantry (tabung, generator, slip ring,
detector dan DAS, Kolimator, pengatur
meja pemeriksaan dan gantry, indikator
data digital)
3. Patient table/ Meja Pemeriksaan
4. Operator Console

KUALITAS GAMBARAN

1. Spatial Retolution
2. Noise
3. Artefak
METODOLOGI PENELITIAN

DESAIN PENELITIAN SUMBER DATA


TEMPAT & WAKTU
PENELITIAN
Deskriptif Data Primer & Data
Kualitatif RSUD Dr. H. Abdul Skunder
Moeloek Provinsi Lampung
pada bulan November 2020.

Get a modern Get a modern


POPULASI & SAMPEL
PowerPoint PowerPoint
Presentation that Presentation that
is beautifully is beautifully
 Populasi dalam penelitian ini diambil
dari satu pasien
designed. yang datang ke
instalasi radiologi
designed.
RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung untuk melakukan CT Scan Cruris.

 Sampel penelitian ini menggunakan satu pasien dengan kriteria klinis Tumor di Instalasi
Radiologi RSUD Dr. H. Abdul Moeloek Provinsi Lampung
Hasil dan Pembahasan
Data Pasien
Alat dan Bahan
1. Nama : Nn. D 1. Pesawat Ct-Scan 12.Water Soluble
2. Umur : 22 tahun 2. Operator 13.Oksigen
3. Jenis Kelamin : Perempuan Console 14.Obat anti alergi
4. Tgl Pemeriksaan : 12 3. Processing Film
November 2020 4. Film Ct-Scan
5. Klinis : Tumor 5. CPU
6. Spuit Injeksi
7. Bahan Kontras
8. Injector Ct-Scan
9. Venflon No 20
10.Kapas Alkohol
11.Plaster
HASIL EXPERTISE

Kesan :
1. Massa campuran solid kistik berlobulasi didistal femur sampai distal cruris sinistra yang mengobliterasi m.
gastrocnemius sinistra, m. biceps femoris sinistra, m. plantaris sinistra, m. soleus sinistra, m. popliteus sinistra.
2. Tidak tampak destruksi distal os femur, os tibia dan fibula bilateral yang tervisualisasi
PROSEDUR PEMERIKSAAN

1. Sebelum pemeriksaan pasien dilakukan skin test bahan 7. Suntikan bahan kontras per IV sebanyak
kontras media sub cutan yang dicairkan dengan water 50 cc
solube dengan perbandingan 1 : 4 menggunakan spuit 8. Buat irisan dengan ketebalan irisan 5
1 cc biarkan selama 10 menit. mm
2. Pasien mengganti pakaian menggunakan baju pasien 9. Dari ketebalan 5 mm, direkontruksikan
3. Pasien tidur terlentang di atas meja pemeriksaaan feet menjadi 1 mm
first, kepala diberi bantal. Atur landmark pada 10 – 15 10. Dari 1 mm dapat direkontruksikan ke 3D
cm dibagian distal os femur atau pada pertengahan untuk dibuat potongan axial, coronal
cruris. serta sagittal (sesuai kebutuhan)
4. Garis tengah extremitas sejajar dengan garis tengah 11. Pencetakan film dibuat dengan kondisi
meja pemeriksaan. tulang dan pada kasus – kasus tertentu
5. Atur batas atas yang akan diperiksa (dua jari dari garis (tumor) dibuat kondisi jaringan.
infra red)
6. Dibuat topogram dengan garis awal mula dari lutut
sampai pergelangan kaki
KESIMPULAN

 Persiapan pasien pada pemeriksaan CT-Scan


 proses pengolahan gambar dengan cara klik patient list, pilih
Cruris menggunakan kontras dengan klinis
Tumor yaitu pasien diharuskan memeriksakan nama pasien yang akan di rekonstruksi, pilih MPR (Multiplanar
ureum creatini, selanjutnya dilakukan skin
Rekonstruksi) lalu klik DICOM. Tunggu sampai muncul kotak
test, lalu pasien melepas benda logam yang ada
disekitar objek yang akan diperiksa. dialog lalu klik send, kemudian check dikomputer TeraRecon cari
 Bahan kontras yang digunakan yaitu bahan
nama pasien yang akan direkonstruksi. Setelah itu double klik
kontras non ioinik 350 mg (kepekatan),
kontras yang dimasukan kedalam tubuh pasien pada nama pasien sehingga muncul kotak dialog dibawah patient
tergantung dengan berat badan pasien, per
list kemudian pilih MPR (Multiplanar Rekonstruksi) contrast.
1kg/1cc
 Massa campuran solid kistik berlobulasi Setelah MPR (Multiplanar Rekonstruksi) muncul buat potongan
didistal femur sampai distal cruris sinistra
axial dan coronal, kemudia tarik garis yang menentukan slice
yang mengobliterasi m. gastrocnemius sinistra,
m. biceps femoris sinistra, m. plantaris sinistra, thicknes selebar objek yang akan diambil. Setelah itu pilih
m. soleus sinistra, m. popliteus sinistra. Tidak
ukuran yang diinginkan, kemudian klik kotak dialog output.
tampak destruksi distal os femur, os tibia dan
fibula bilateral yang tervisualisasi Tunggu sampai potongan per slice berhenti, lalu kirim gambaran
ke laser imager untuk di print.
SARAN
Bagi Rumah sakit Bagi Institusi Peneliti selanjutnya

Untuk mengurangi efek Diharapkan untuk menambah lagi


Diharapkan penelitian tentang
buku-buku atau referensi
radiasi terhadap pasien, maka pemeriksaan CT-Scan Cruris
mengenai CT-Scan Cruris yang
pada saat pemeriksaan CT- mencakup prosedur pemeriksaan, menggunakan bahan kontras

Scan Cruris, diharapkan pada teknik pemeriksaan dan lain-lain.


dengan klinis tumor ini, dapat

bagian gonad dilindungi membantu dalam

dengan shield gonad atau mengembangkan penelitian

apron. selanjutnya.
TERIMAKASIH 

Anda mungkin juga menyukai