Anda di halaman 1dari 20

PENGUMPULAN

SPESIMEN DAHAK

Program Penanggulangan TB
Nasional 1
Tujuan Pembelajaran
Umum:
Setelah mempelajari materi ini, peserta diharapkan
mampu melaksanakan pengumpulan dahak yang
berkualitas
Khusus:
Melaksanakan pesiapan pengumpulan dahak
Menjelaskan waktu dan tempat pengambilan dahak
Menjelaskan cara mengeluarkan dahak
Melaksanakan pengumpulan dahak
Menilai kualitas dahak
Menulis kode spesimen/ sediaan dahak
Melengkapi formulir permohonan pemeriksaan lab
Program Penanggulangan TB
Nasional 2
PERALATAN DIGUNAKAN

Pot sputum bersih, diameter 6 cm,


tutup berulir.
Formulir Permohonan Pemeriksaan
Laboratorium (TB 05)
Label, pensil, spidol

Program Penanggulangan TB
Nasional 3
WAKTU PENGAMBILAN
DAHAK
S (Sewaktu pertama):
Dahak dikumpulkan pada saat dtg pada saat
kunjungan pertama ke UPK
P (Pagi):
Dahak dikumpulkan pagi segera setelah bangun tidur
pada hari ke-2, dibawa langsung oleh pasien ke UPK
S (Sewaktu kedua):
Dahak dikumpulkan di UPK pada hari ke-2 saat
menyerahkan dahak pagi
Program Penanggulangan TB
Nasional 4
TEMPAT PENGUMPULAN DAHAK

Ruang terbuka; dengan sinar


matahari langsung
Ruang tertutup; dengan
ventilasi yang baik

Program Penanggulangan TB
Nasional 5
Jangan mengumpulkan
dahak di:
Dalam Laboratorium
Kamar kecil/ toilet/ WC
Ruang tunggu
Ruang pendaftaran
Tempat dengan ventilasi yang jelek

Program Penanggulangan TB
Nasional 6
CARA MENGELUARKAN
DAHAK YANG BENAR
Kumur dg air bersih sebelum mengeluarkan dahak
Bila memakai gigi palsu, lepaskan sebelum berkumur
Tarik nafas dalam (2-3 kali) dan setiap kali nafas
hembuskan dg kuat
Dekatkan pot yg sudah dibuka ke mulut dan
batukkan dg keras langsung kedalam pot dahak
Tutup pot yang berisi dahak dengan rapat
Setelah selesai, anjurkan penderita membersihkan
mulut dg tissu bersih dan mencuci tangan

Jangan berdiri didepan penderita saat pengeluaran dahak!!


Program Penanggulangan TB
Nasional 7
Petunjuk kepada Pasien
(1)
Motivasi pasien untuk datang kembali
melengkapi pemeriksaan (SPS)
Motivasi untuk mengulang pengambilan
dahak bila:
Kualitas dahak kurang baik

Saliva atau

Nasal mucus,

Sampai dapat spesimen yg baik dan volume yang mencukupi (3-5 ml)
Program Penanggulangan TB
Nasional 8
Petunjuk kepada Pasien
(2): (pada pasien yang sulit mengeluarkan dahak)
Anjurkan olahraga ringan lalu tarik nafas
dalam beberapa kali, dan bila terasa mau
batuk, nafas ditahan selama mungkin lalu
dibatukkan
Malam hari sebelum tidur anjurkan banyak
minum air hangat.
Anjurkan menelan 1 tablet gliseril guayakolat
200 mg sebelum tidur

Program Penanggulangan TB
Nasional 9
KUALITAS SPESIMEN DAHAK
Dahak mukoid (dahak berlendir dan
kental)
Dahak Muko Purulen (dahak kental
berwarna kuning kehijauan)
Dahak Purulen (Kental dan lengket)
Dahak Bercampur darah
Air liur (Saliva)
Program Penanggulangan TB
Nasional 10
Tampilan Fisik Spesimen
Dahak

Program Penanggulangan TB
Nasional 11
Tampilan Fisik Spesimen
Dahak

Air Liur Mukopurulen

Hemoptisis Muko-koloida
Program Penanggulangan TB
Nasional 12
Cara Penulisan identitas
pada Pot Dahak

01 / 08 / 345. A
Waktu pengambilan dahak
Nomor urut suspek (sesuai TB-06)

Kode UPK (2 digit)

Kode Kabupaten (2 digit)

Program Penanggulangan TB
Nasional 13
0 Akhir Intensif AP
AB KE III AB KE V

ABC DE JK FG HI

Kode Waktu Pengambilan Dahak

Program Penanggulangan TB 14
Nasional
Kode Spesimen
pada Pot Dahak
01 / 08 / 345. A

01 / 08 / 345. A Tulis kode pada badan pot!

Program Penanggulangan TB 15
Nasional
Pengisisian Formulir TB -05
Lembar bagian atas diisi oleh petugas
TB atau pengirim
Lembar bagian bawah oleh petugas
laboratorium TB
Satu Formulir digunakan untuk:
3 spesimen (diagnosis) atau
2 spesimen (follow-up pengobatan).

Program Penanggulangan TB
Nasional 16
PROGRAM TB NASIONAL TB 06

DAFTAR TERSANGKA PENDERITA (SUSPEK) YANG DIPERIKSA DAHAK SPS


Bulan.
Februari Tahun..
2005

UMUR HASIL PEMERIKSAAN


NO. No
NAMA ALAMAT
No IDENTITAS
TERSANGKA A B C Reg
SEDIAAN L P LENGKAP Lab
Tgl Hasil Tgl Hasil Tgl Hasil

1 2 3 4 5 6 7 8 9 10 11 12 13

1 01/05/001 Diantika 45 Jl Patimura, 135, 1/2 2/2 2/2


Rt.5, Rk.3, Ambon
2 01/05/002 Sri A. Widya 45 Jl. Gajah Mada, 15, 1/2 5/2 5/2
Rt.1, Rk.2, Ambon

Berdasarkan informasi ini,


Buatkan permintaan
Pemeriksaan dahak
Dengan TB-05

Program Penanggulangan TB 17
Nasional
PROGRAM TB NASIONAL TB 05
FORMULIR PERMOHONAN LABORATORIUM TB
UNTUK PEMERIKSAAN DAHAK
Nama Unit Pengobatan : ..
BP4 Maluku Umur :
40 tahun
Diantika
: ..
Nama tersangka Jenis Kelamin L
Alamat lengkap Jl Patimura, 135, Ambon
: ..
P
Kabupaten Ambon
: ..
Alasan pemeriksaan :
Klasifikasi Penyakit: Diagnosa

Follow up pengobatan :
Paru
1. Akhir intensif
Ekstra Paru
2. Akhir sisipan
Lokasi: . 3. 1 bulan sebelum AP
4. Akhir Pengobatan (AP)
No. Identitas Sediaan No.Reg.TB Kab/kota :
(sesuai dengan TB 06)
01 05 001
/............/ Tanggal pengambilan dahak 2/2
Tanggal pengiriman sediaan 2/2
Tanda tangan pengambil spesimen

Secara visual dahak tampak :

Nanah lendir: S Bercak darah: S Air liur: S


P P P
S S S
Program Penanggulangan TB 18
Nasional
01/05/001.A

01/05/001.B

01/05/001.C

Cara penulisan
Nomor Idenditas
Sediaan
Harus sama dengan
TB 06 Program Penanggulangan TB 19
Nasional
Setelah dahak
diterima
Periksa kualitas dahak:
volume,
konsistensi
Periksa identitas label pada pot dahak,
apakah sesuai dengan data pada
formulir TB-05
Apabila semua data sudah lengkap,
dahak siap diperiksa di laboratorium
Program Penanggulangan TB
Nasional 20

Anda mungkin juga menyukai