Anda di halaman 1dari 30

PELATIHAN Aplikasi e-

SPT
Masa
Susunan Materi

Persiapan

Instalasi

Simulasi

2
PERSIAPAN
Aplikasi : Persiapan Sebelum Install (1/2)
1. Regional Setting : Indonesia
Aplikasi : Persiapan Sebelum Install (2/2)
2. Disable UAC, Disable Antivirus
INSTALASI
SETTING PTKP TERLEBIH DAHULU
SIMULASI
APLIKASI eSPT PPh 21 2014
Contoh Kasus
eSPT PPh Pasal 21
1. SPT Nihil

Wajib Pajak memiliki 5 karyawan tetap dengan gaji


masing-masing Rp. 2.000.000,00
2. SPT Kurang Bayar Masa Jan-
November 2017
Wajib Pajak mempunyai 1 Karyawan dengan data
sebagai berikut
Nama : Rafael
NPWP : 08.098.093.1-525.000
penghasilan perbulan Rp. 8.000.000,00
Dengan PPh Pasal 21 bulanan sebesar Rp. 150.000
2. SPT Kurang Bayar Masa
Desember 2017
Wajib Pajak mempunyai 1 Karyawan dengan data
sebagai berikut
Nama : Rafael
NPWP : 08.098.093.1-525.000
penghasilan perbulan Rp. 8.000.000,00
Dengan PPh Pasal 21 bulanan yang sudah dibayar
sampai dengan November Rp. 1.650.000
PPh Terutang 1 tahun : Rp. 1.860.000
LANGKAH-LANGKAH
BUAT SPT
PENGISIAN BUKTI POTONG
PENGISIAN INDUK
PENGISIAN SSP
PEMBUATAN CSV
CETAK SPT
Simulasi : Masa Pajak Desember 2014

CATATAN

Untuk memudahkan penyelesaian masalah ketika terjadi


error saat Wajib Pajak akan melapor ke KPP (baik
langsung atau melalui pos), selain Cetakan SPT Induk ,SSP
dan file CSV, dimohon bantuannya untuk membawa juga
file DATABASE dari eSPT PPh Pasal 21.

14
Permasalahan yang biasanya
muncul
Error saat cetak
Solusi :
Instal Aplikasi Crystal Reports for .NET
Framework 4.0. aplikasi Crystal Report
ada didalam file instalasi ESPT Pasal 21.
untuk komputer yang 32 bit, pilih
CRRuntime_32bit_13_0_7.msi dan
untuk komputer 64 bit pilih
CRRuntime_64bit_13_0_7.msi. untuk
yang 64 bit, jika setelah
diinstal CRRuntime_64bit_13_0_7.msi
masih error juga, instal juga yang
CRRuntime_32bit_13_0_7.msi.
Daftar Masa Pajak tidak muncul saat
pembuatan CSV
Penyebab permasalahan :
Mungkin Anda juga mengalami
permasalahan yang dialami
wajib pajak tersebut.
permasalahan tersebut
disebabkan karena kolom
TEMPAT dibuatnya SPT pada
SPT Induk belum terisi.

Solusi :
Silakan mengisi melengkapi isian TEMPAT dibuatnya SPT yang terdapat pada SPT
Induk.
Failed to install .NET Freamework 4.5
with error: HRESULT 0xc8000222
1.Disable Windows update service via command prompt : Buka
command prompt kemudian ketik net stop WuAuServ lalu
Enter. jika setelah Enter ada pesan gagal, restart dulu
komputernya kemudian ulangi langkah 1 kembali.
2.Buka direktori windows (C:\Windows), cari
folder SoftwareDistribution dan rename
menjadi SoftwareDistributionOld
3.Enable Windows update via command Prompt : Buka
command prompt kemudian ketik net start WuAuServ lalu
Enter
4.Coba install .NET Framework kembali
SIMULASI
APLIKASI eSPT PPh 22
Contoh Kasus
eSPT PPh Pasal 22
Wajib Pajak melakukan pembelian barang kepada
Rekanan CV. Rafael dengan NPWP 08.098.093.1-
525.000 pada tanggal 5 Oktober 2017
Nilai Dasar Pengenaan Pajak : Rp. 5.000.000,00
PPh : Rp. 750.000
disetor 5 Oktober 2017
SIMULASI
APLIKASI eSPT PPh 23
LANGKAH-LANGKAH
BUAT SPT
PENGISIAN BUKTI POTONG
PENGISIAN INDUK
PENGISIAN SSP
PEMBUATAN CSV
CETAK SPT
1. Wajib Pajak menyewa Alat Berat pada tanggal 5
Oktober 2017 dengan rincian
Nilai DPP : Rp. 10.000.000,00
PPh : Rp. 200.000,00
2. Wajib Pajak memanfaatkan Jasa Transportasi pada
tanggal 10 Oktober 2017 dengan rincia
Nilai DPP : Rp. 5.000.000,00
PPh : Rp. 100.000
SIMULASI
APLIKASI eSPT PPh Pasal 4 ayat (2)
1. Wajib Pajak menyewa gudang pada tanggal 5
Oktober 2017
Nilai DPP : Rp. 100.000.000,00
PPh : Rp. 10.000.000
LANGKAH-LANGKAH
BUAT SPT
PENGISIAN BUKTI POTONG
PENGISIAN INDUK
PENGISIAN SSP
PEMBUATAN CSV
CETAK SPT
SIMULASI
APLIKASI eSPT PPN 1107 PUT
Wajib Pajak melakukan pembelian barang kepada
Rekanan CV. Rafael dengan NPWP 08.098.093.1-
525.000 dengan rincian
Nilai Dasar Pengenaan Pajak : Rp. 5.000.000,00
PPN : Rp. 500.000,00
Nomor Faktur : 020.031.017.1234567
Tanggal Faktur : 10 Oktober 2017
Tanggal Setor : 15 Oktober 2017
LANGKAH-LANGKAH
REKAM FAKTUR
POSTING DATA
SETTING SPT, PILIH SPT
PENGISIAN INDUK
PEMBUATAN CSV
CETAK SPT
TERIMA KASIH

Anda mungkin juga menyukai