Anda di halaman 1dari 21

RISKESDAS 2018

Rekrutmen SDM
Rapat Koordinasi Manajemen Riskesdas
Jakarta, 13 Desember 2017

1
outline
• Jadwal Kegiatan
• Struktur Organisasi RKD 2018
• Rekrutmen Riskesdas
– Pelatih Utama dan Nasional
– PJT Provinsi
– PJT Kab/ Kota
– Enumerator
• RTL
2
Jadwal kegiatan
NO KEGIATAN NOV DES JAN FEB MAR APR KET
2017 2017 2018 2018 2018 2018
Laporan : Laporan persiapan 2017, laporan indikator kunci, laporan nasional, laporan provinsi
1. Ratas sosialisasi Riskesdas November

2. Uji Coba 2 13 – 20 Nov

3. Evaluasi data puldat 21 Nov – 1 Des

4. Dummy table untuk laporan 2-30 Des

5. Koordinasi dengan BPS 11 Des 8 Januari 9 Februari 5 Maret Minimal 2 kali


(termasuk PKS)
6. Lokakarya Pelatih Nasional 25 Januari Maksimal tgl 19
Februari
7. Rakornis Pusat 30 Januari

8. Rakornis provinsi 15 Februari Atau akhir Januari

9. Pelatihan enumerator 15 - 25 Maret

10. Puldat riskesdas 25 Maret – 5 April

3
Struktur Organisasi RKD2018
Penasehat Pengarah

Penanggung Jawab
Kepala Puslitbang Upaya Kesehatan Masyarakat

Tim Teknis: Pakar


- Kesmas
- Biomedis

Validator Eksternal Tim Pelatih


Tim Mandat
APKESI
Validator
Tim Internal
Manajemen

Koordinator Korwil I Korwil II Korwil III Korwil IV Korwil V


Biomedis

Provinsi Provinsi Provinsi Provinsi Provinsi

Kabupaten/Kota

Tim pengumpul Data

4
Rekrutmen Riskesdas
• Pelatih
• PJ Provinsi
• PJT Kab/ Kota
• Enumerator

5
Pelatih Riskesdas 2018
• Tim pelatih terdiri dari:
– Pelatih Utama
• Anggota Tim Teknis, Mandat, dan Biomedis yang bersedia dan mampu melatih
• Open Recruitment (8 orang)
– Pelatih Nasional
• PJ Provinsi
• Open Recruitment
• Usulan dari Korwil
• Tugas dan tanggungjawab:
– Memberikan materi kuesioner kepada peserta lokakarya
– Memberikan materi manajemen data kepada peserta lokakarya
– Memberikan materi pengorganisasian lapangan kepada peserta lokakarya
6
Pelatih Riskesdas 2018
Mekanisme Pelatihan

• Open Rekuitmen Lokakarya


(8 org) Pelatih Utama
Pelatih Utama
• Tim Teknis, Mandat, Melatih pada
Biomedis
PJ Blok, PJ Biomedis, PJ
Melatih pada Mandat, PJ Manajemen

Pelatih • Open Rekuitmen Lokakarya


Nasional • PJT Provinsi Pelatih Nasional
Melatih pada
Melatih pada

Pelatih Utama
Lokakarya
Tim Puldat
(PJT KK & Enumerator)
Pelatih Riskesdas 2018
• Kebutuhan Pelatih untuk Lokakarya Pengumpul Data (TC)
Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
No Provinsi No Provinsi
Kelas Pelatih Kelas Pelatih
KORWIL 1 KORWIL 2
1 ACEH 11 22 1 SUMATERA UTARA 17 34
2 RIAU 7 14 2 SUMATERA SELATAN 9 18
3 D.K.l. JAKARTA 6 12 3 LAMPUNG 9 18
4 JAWA TENGAH 24 48 4 BENGKULU 5 10
5 D.I. YOGYAKARTA 4 8 5 BANTEN 6 12
6 NUSA TENGGARA TIMUR 10 20 6 JAWA BARAT 23 46
7 SULAWESI SELATAN 13 26 7 MALUKU 5 10
Jumlah Kebutuhan 75 150 Jumlah Kebutuhan 74 148
8
Pelatih Riskesdas 2018
• Kebutuhan Pelatih untuk Lokakarya Pengumpul Data (TC)
Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
No Provinsi No Provinsi
Kelas Pelatih Kelas Pelatih
KORWIL 3 KORWIL 4
1 SUMATERA BARAT 9 18 1 KEPULAUAN RIAU 4 8
2 JAWA TIMUR 27 54 2 JAMBI 6 12
3 BALI 5 10 3 KALIMANTAN TENGAH 7 14
4 NUSA TENGGARA BARAT 6 12 4 KALIMANTAN TIMUR 5 10
5 SULAWESI UTARA 7 14 5 KALIMANTAN UTARA 2 4
6 MALUKU UTARA 4 8 6 SULAWESI BARAT 3 6
7 PAPUA 11 22 7 SULAWESI TENGAH 6 12
Jumlah Kebutuhan 69 138 Jumlah Kebutuhan 33 66
9
Pelatih Riskesdas 2018
• Kebutuhan Pelatih untuk Lokakarya Pengumpul Data (TC)
Jumlah Jumlah Jumlah Jumlah
No Provinsi No Korwil
Kelas Pelatih Kelas Pelatih
KORWIL 5 REKAP
1 BANGKA BELITUNG 4 8 1 Korwil 1 75 150
2 KALIMANTAN BARAT 7 14 2 Korwil 2 74 148
3 KALIMANTAN SELATAN 7 14 3 Korwil 3 69 138
4 GORONTALO 3 6 4 Korwil 4 33 66
5 SULAWESI TENGGARA 6 12 5 Korwil 5 31 62
6 PAPUA BARAT 4 8 Jumlah Kebutuhan 282 564
Jumlah Kebutuhan 31 62

10
Pelatih Riskesdas 2018
• Perhitungan kebutuhan Pelatih Lokakarya Pengumpul Data (TC)
– Jumlah kelas TC seluruh Indonesia = 282 kelas (1 kelas = 40 peserta)
– 1 kelas diampu oleh 2 pelatih  total kebutuhan pelatih = 564 orang
– Pembagian menjadi 2 tahap pelatihan  Dibutuhkan 282 orang pelatih (564
dibagi 2)
– Slot yang ada: + 78 orang  Pelatih Utama (Anggota Tim Teknis, Biomedis dan
Mandat , serta 8 org hasil rekrutmen)
– Mempertimbangkan tidak seluruh pelatih dapat melatih sebanyak 2 tahap,
maka kebutuhan rekrutmen pelatih nasional: + 250 orang

11
Pelatih Riskesdas 2018
• Hasil Rekrutmen Pelatih Utama
No Nama Instansi Jabatan
1 Wiwit Wijayanti, SKM, M.CommHealth Universitas MH. Thamrin Staff LPPM
2 dr. Lucy Widasari UPN Veteran Dosen
3 dr. Fitriana Puslitbang SD Yankes Peneliti
4 Dr. Nur Asniati Djaali, SKM, MKM Universitas MH. Thamrin Dosen/ Lektor
5 Inggit Meliana Anggarini, SKM, M. Universitas MH. Thamrin Dosen/ Kaprodi FKM
CommHealth
6 Vepti Triana Mutmainah, S.SiT, M.Kes STIKes Bhakti Pertiwi Dosen
Indonesia
7 DR. Masdalina Pane Puslitbang HMK Peneliti
8 DR. Frima Elda, SKM, MKM - Peneliti
12
Pelatih Riskesdas 2018
• Proses Rekrutmen Pelatih Nasional
– Tahap 1
• Jumlah Pendaftar 584 orang
• Saat ini sedang menyeleksi 180 org (tanpa ada orang litbangkes sama
sekali)  perkiraan yang lulus kurang dari 100 org  seluruh hasil
psikotest sudah diterima tgl 7 Des 2017  pertimbangan tim penilai
– Tahap 2
• Online recruitment : 4 – 6 Desember 2017
• Jumlah Pendaftar : 710 orang
• Yang memenuhi persyaratan Umur dan Pendidikan : 392 orang (sedang
diseleksi berkas yg diunggah)
• Pengumuman seleksi berkas online : 15 – 17 Desember 2017
13
PJ Provinsi
• Direkrut oleh masing-masing Korwil
• Jumlah kebutuhan
– sesuai kebutuhan masing-masing provinsi atau disepakati
sesuai jumlah kab/Kota per provinsi
– Dimungkinkan PJ Provinsi lebih dari 1 jika:
• Tantangan Sosiodemografi dan Geografis
• Jumlah Kab/Kota (cut off 15 Kab/Kota)
• Selain sebagai PJT Provinsi, juga bertugas sebagai pelatih
di Lokakarya Tim Puldat (TC) Bersama tim teknis, pelatih
utama, dan pelatih nasional
• Jumlah hari supervisi PJ Provinsi : maks 15 hari
14
PJ Provinsi
• Kriteria :
– Peneliti Badan Litbangkes
– Pendidikan minimal S2 di Bidang Kesehatan
– Bisa mengoperasikan komputer dan internet
– Memiliki kemampuan menjadi pelatih
– Memiliki kemampuan mengorganisasikan kegiatan penelitian
– Bersedia untuk mengumpulkan profil kesehatan di lingkungan
provinsi yang menjadi tanggungjawabnya dan menyerahkan ke
Badan Litbangkes
– Menyetujui hal-hal yang diperjanjikan dan bersedia
menandatangani kontrak
• Usulan dari Korwil (surat resmi) diterima paling lambat: 15
Desember 2017 15
PJT Kab/ Kota
• Direkrut oleh masing-masing Korwil
• Kriteria :
– Pendidikan minimal S1 bidang kesehatan
– Bisa mengoperasikan komputer dan internet
– Bersedia tinggal di lokasi penelitian selama pengumpulan data berlangsung (Penempatan
berdasarkan keputusan Badan Litbang  tidak sesuai lokasi tempat tinggal)
– Bersedia di tempatkan di daerah yang ditentukan Badan Litbangkes
– Tidak sedang hamil
– Memiliki kemampuan mengorganisasikan kegiatan penelitian
– Bersedia mengumpulkan profil kesehatan Kab/Kota, tempat PJT bertugas dan
menyerahkan ke Badan Litbangkes
– Memiliki Asuransi Kesehatan yang masih berlaku
– Bagi PJT Kab/ Kota yang sudah bekerja, wajib mendapatkan surat bebas tugas dari
pimpinan selama kegiatan terkait pengumpulan data berlangsung ( +2 bulan )
– Menyetujui hal-hal yang diperjanjikan dan bersedia menandatangani kontrak
– Pengalaman mengikuti riset kesehatan nasional enum atau PJT

16
PJT Kab/ Kota
• Keputusan penetapan PJT Kab/Kota berdasarkan
hasil verifikasi korwil dan tim pusat
• Usulan dari Korwil (surat resmi plus file
excel) diterima paling lambat: 31 Desember
2017
• Jumlah hari untuk PJT Kab/Kota :
• Jumlah tim 1 – 6 per PJT : maksimal 15 hari
• Jumlah tim > 6 per PJT : maksimal 22 hari
17
Enumerator
• Kebutuhan = + 10.256 orang
• Kriteria
– Usia Maksimal 35 tahun
– Minimal lulusan DIII bidang kesehatan dan berdomisili di Kab/Kota setempat
– Tidak berstatus sebagai PNS atau CPNS
– Sehat Jasmani dan Rohani
– Memiliki laptop sesuai spesifikasi yang dibutuhkan untuk entry data (lihat pedoman Mandat)
– Mahir mengoperasikan komputer, penggunaan internet, dan e-mail
– Bagi enumerator yang sudah bekerja, wajib mendapatkan surat bebas tugas dari pimpinan selama
pengumpulan data berlangsung (+2 bulan)
– Tidak sedang hamil
– Mengikuti pelatihan pengumpulan data secara penuh
– Memiliki Asuransi Kesehatan yang masih berlaku
– Menyetujui hal-hal yang diperjanjikan dan bersedia menandatangani kontrak

18
Enumerator
MEKANISME REKRUTMEN

Pengumuman di
Web Litbangkes

Calon Enumerator Seleksi oleh Sistem


dari masing-masing Dinkes Rekrutmen
Kab/Kota mendaftar Kab/Kota Online
di Dinkes KK

Calon bermasalah
berdasarkan
pengalaman
sebelumnya

Penetapan OK Validasi oleh


Enumerator oleh Korwil dan PJT Listing Enumerator
Korwil Provinsi

19
RTL

• Penetapan PJT Provinsi dari masing-masing


Korwil  15 Desember 2017
• Penetapan PJT Kab/ Kota dari masing-masing
Korwil  31 Desember 2017
• Skenario jumlah hari untuk PJT kab/kota  5
Januari 2017
20

Anda mungkin juga menyukai