Anda di halaman 1dari 54

PENGARAHAN PROGRAM

TRAINING OF TRAINER
MANAJEMEN PUSKESMAS

Disampaikan oleh : Kepala Pusat Pelatihan SDMK


Pada TOT Manajemen Puskesmas Angkatan 1 & 2
Jakarta, 10 Juli 2017

1
SISTIMATIKA PENYAJIAN

1. TUGAS & FUNGSI PUSAT PELATIHAN SDMK


2. LATAR BELAKANG PELATIHAN MP
3. PELATIHAN MP DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 2


TUGAS & FUNGSI PUSAT
PELATIHAN SDMK

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 3


TUGAS & FUNGSI PUSAT PELATIHAN SDM KESEHATAN
Permenkes No. 64 tahun 2015

Melaksanakan penyusunan kebijakan teknis, pelaksanaan, dan pemantauan,


Tugas evaluasi, dan pelaporan di bidang pelatihan sumber daya manusia kesehatan
sesuai dengan ketentuan peraturan perundang-undangan

F
1 Penyusunan Kebijakan teknis pelatihan SDMK di bid analisis kompetensi &
Kebutuhan pelatihan, pengembangan pelatihan, & Pengendalian mutu
pelatihan SDMK

U
N 2 Pelaksanaan pelatihan SDMK di bid analisis kompetensi dan kebutuhan
pelatihan, pengembangan pelatihan, dan pengendalian mutu pelatihan
SDMK

G
S 3 Pemantauan, evaluasi,& pelaporan pelatihan SDMK di bid analisis
kompetensi & Kebutuhan pelatihan, pengembangan pelatihan, &
Pengendalian mutu pelatihan SDMK
I
4 Pelaksanaan administrasi Pusat
www.PusdiklatAparatur.kemkes.go.id
PENGKAJIAN
EVALUASI
KEBUTUHAN
PROGRAM
PELATIHAN
PELATIHAN

PENGENDALIAN
MUTU
PELATIHAN

PELAKSANAAN PERUMUSAN TUJUAN


PROGRAM PELATIHAN
PELATIHAN

MERANCANG
PROGRAM
PELATIHAN

1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 5


RUANG LINGKUP PUSAT PELATIHAN

Analisis Kompetensi  Pemetaan Kebutuhan Pelatihan

Pengelolaan Pelatihan  Penyusunan Kurmod/NSPK Pelatihan

Institusi Pelatihan

Kurikulum Pelatihan
LATAR BELAKANG PELATIHAN MP

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 7


PENDAHULUAN
• Pusat Kesehatan Masyarakat (Puskesmas) sebagai salah satu
jenis fasilitas pelayanan kesehatan tingkat pertama memiliki
peran penting dalam sistem kesehatan nasional, khususnya
subsistem upaya kesehatan.

• Puskesmas adalah fasilitas pelayanan kesehatan yang


menyelenggarakan upaya kesehatan masyarakat (UKM) dan
upaya kesehatan perorangan (UKP) tingkat pertama, dengan
lebih mengutamakan upaya promotif dan preventif, untuk
mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya
di wilayah kerjanya.
09/01/2018
PUSKESMAS
(Permenkes 75 tahun 2014)

POSISI FASILITAS PELAYANAN KESEHATAN TINGKAT PERTAMA -


SUBSISTEM UPAYA KESEHATAN dalam sistem kesehatan nasional

DEFINISI: Fasyankes yang menyelenggarakan upaya kesehatan


masyarakat dan upaya kesehatan perseorangan tingkat pertama,
dengan lebih mengutamakan upaya PROMOTIF DAN PREVENTIF, untuk
mencapai derajat kesehatan masyarakat yang setinggi-tingginya di
WILAYAH KERJANYA.

TUGAS : melaksanakan KEBIJAKAN KESEHATAN untuk mencapai tujuan


pembangunan kesehatan di wilayah kerjanya dalam rangka mendukung terwujudnya
KECAMATAN SEHAT (Pasal 4);
9
Latar Belakang
Pelatihan Manajemen Puskesmas

• Berdasarkan Training Need Assessment (TNA) yang dilaksanakan di


puskesmas-puskesmas di DTPK, diperoleh gambaran lemahnya
kemampuan manajemen Kepala Puskesmas dalam mengelola sumber
daya yang mendukung berlangsungnya kegiatan di puskesmas

• Disusun kurikulum dan modul pelatihan manajemen Puskesmas tahun


2014
Perkembangan
• Permenkes no. 75 tahun 2014 tentang Puskesmas :
- pasal 33 ttg kepala Puskesmas)
- pasal 39 (1) ttg Akreditasi Puskesmas
• Kepmenkes no. HK02.02/Menkes/52/2015 tentang Renstra Kemenkes 2015-2019  Program
Indonesia sehat dengan pendekatan keluarga
• Permenkes no. 64 tahun 2015 tentang SOTK Kemenkes
• Permenkes no. 44 tahun 2016 tentang Pedoman Manajemen Puskesmas.
• Permenkes Nomor 39 tentang PIS-PK

Dilakukan Revisi Pada Tahun 2017


Kurikulum Modul Pelatihan Manajemen Puskesmas dengan
Pendekatan Keluarga
Kepmenkes no. HK02.02/Menkes/52/2015 tentang Renstra Kemenkes

PROGRAM INDONESIA SEHAT


DENGAN
PENDEKATAN KELUARGA

KELUARGA SEHAT

09/01/2018
PERMENKES 39 TAHUN 2016 TENTANG PEDOMAN PENYELENGGARAAN
PROGRAM INDONESIA SEHAT DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

Program Indonesia Sehat dilaksanakan untuk meningkatkan derajat


1 kesehatan masyarakat

Pelaksanaan Program Indonesia Sehat diselenggarakan melalui Pendekatan


2 Keluarga

Pendekatan keluarga adalah salah satu cara Puskesmas untuk


meningkatkan jangkauan sasaran dan mendekatkan/meningkatkan akses
3 pelayanan kesehatan di wilayah kerjanya dengan mendatangi keluarga

Integrasi upaya kesehatan perorangan (UKP) dan upaya kesehatan


4 masyarakat (UKM) secara berkesinambungan, dengan target / focus
keluarga, berdasarkan data dan informasi dari Profil Kesehatan Keluarga. 13
PELATIHAN MP DENGAN
PENDEKATAN KELUARGA

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 14


INTEGRASI

Integrasi

15
SEMULA SEMUA MSLH  FOKUS KE JKN & IKS
1. Fokus substansi:
– Pelaksanaan JKN untuk UKP dan pelaksanaan PISPK untuk
UKM  masalah kesehatan lainnya tidak dibahas, TUGAS
BACA pada materi modul pelatihan
– Substansi yang operasional puskesmas  DIBERIKAN,
sedangkan sustansi yang penyelesaiannya tingkat kab/kota
 TIDAK DIBAHAS (REVISI SAP & BAHAN TAYANG)
2. Peserta puskesmas membawa datanya sendiri, termasuk data
PISPK yang terkumpul (walaupun belum selesai 100%)
3. Luaran dari pelatihan adalah RPK tahun 2017 yang detail
termasuk target IKS, target 12 indikator, jenis intervensi dan
biayanya  disusun RUK 2018
16
PEMBELAJARAN DI KELAS
• Materi modul pelatihan cukup lengkap sebagai referensi
• Penyajian dan contoh-contoh menggunakan data PIS PK Puskesmas
yang bersangkutan
• Peserta Puskesmas membawa Profile Puskesmas Tahun 2016,
ditambah hasil pendataan keluarga sehat dengan cakupan
pendataan semaksimal mungkin
• Tujuan:
– Meningkatkan cakupan pendataan keluarga sehat
– Meningkatkan IKS
– Meningkatkan cakupan 12 indikator keluarga sehat

17
KERANGKA PELATIHAN MANAJEMEN PUSKESMAS
Pelatihan Manajemen Puskesmas
Tim Puskesmas

RPK (Rencana Pelaksanaan


1. Data PIS PK:
Kegiatan) sampai Desember 2017
• IKS
• Cakupan 12 indikator
2. Profil Puskesmas 2016 RUK (Rencana Usulan Kegiatan)
sampai Desember 2018  masuk
ke dalam RKA (Rencana Kerja
Anggaran) Dinkes Kab/Kota
KERANGKA PELATIHAN MANAJEMEN PUSKESMAS
Pelatihan Manajemen Puskesmas
Tim Puskesmas
RPK 2017 (detail):
1. Tujuan:
1. Data PIS PK:
• Meningkatkan cakupan pendataan
• IKS
• Meningkatkan IKS
• Cakupan 12
• Meningkatkan cakupan 12 indikator
indikator
2. Intervensi:
2. Profil Puskesmas
• Berbasis wilayah (desa)
2016
• Berbasis program (12 indikator)
3. Waktu sampai Desember 2017
Kerangka pelatihan manajemen Puskesmas
Pelatihan Manajemen Puskesmas
Tim Puskesmas

RUK 2018 (detail):


1. Data PIS PK:
1. Tujuan:
• IKS
• Meningkatkan IKS
• Cakupan 12 indikator
• Meningkatkan cakupan 12 indikator
2. Profil Puskesmas 2016
2. Intervensi:
• Berbasis wilayah (desa)
• Berbasis program (12 indikator)
3. Rencana Monitoring & Evaluasi
4. Waktu sampai Desember 2018
KURIKULUM pelatihan
MANAJEMEN PUSKESMAS
• KURIKULUM SAAT INI TETAP
• PERUBAHAN PADA ALOKASI JPL DIMANA PORSI P LEBIH BESAR T
MENJADI 30 : 70
• REALOKASI PORSI JPL MATERI PROBLEMATIKA PIS-PK DAN RTL
(RUK DAN RPK) DARI TEORI PROGRAM

1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 22


PERAN DAN FUNGSI
• Peran
Setelah mengikuti pelatihan ini, peserta berperan sebagai
pelaku manajemen pelayanan kesehatan di Puskesmas.
• Fungsi
Dalam menjalankan perannya, peserta mempunyai fungsi
yaitu melakukan manajemen pelayanan kesehatan di
puskesmas berbasis keluarga

1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 23


KOMPETENSI
Untuk menjalankan fungsinya peserta memiliki kompetensi dalam :
1. Melakukan kepemimpinan
2. Melakukan manajemen umum puskesmas
3. Melakukan manajemen upaya kesehatan masyarakat
4. Melakukan manajemen pemberdayaan masyarakat
5. Memahami manajemen mutu
6. Melakukan manajemen data di Puskesmas dan Keluarga Sehat

1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 24


TUJUAN PELATIHAN
TUJUAN PEMBELAJARAN UMUM
Setelah mengikuti pelatihan, peserta mampu melakukan manajemen dan
pelayanan kesehatan di Puskesmas.

TUJUAN PEMBELAJARAN KHUSUS


Setelah mengikuti pelatihan peserta mampu:
 Melakukan kepemimpinan
 Melakukan manajemen umum puskesmas
 Melakukan manajemen upaya kesehatan masyarakat
 Melakukan manajemen pemberdayaan masyarakat
 Memahami manajemen mutu
 Melakukan manajemen data puskesmas dan keluarga sehat

09/01/2018
PERUBAHAN STRUKTUR PROGRAM TOT (1)
LAMA BARU
No Materi Jam Pelajaran Jam Pelajaran
T P PL JML T P PL JML
A. Materi Dasar
1Kebijakan Pembangunan Kesehatan 2 0 0 2 2 0 0 2
2Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas 2 0 0 2 2 0 0 2
Sub Total 4 0 0 4 4 0 0 4
B Materi Inti
1Kepemimpinan 2 4 0 6 2 4 0 6
Manajemen Umum Puskesmas
a. Manajemen Umum 4 21 3 28 4 21 3 28
b. Manajemen Sumber Daya
1) Sumber Daya Manusia 2 1 1 4 1 2 1 4
2) Sarana Prasarana Alat 2 1 0 3 1 2 0 3
3) Obat dan Bahan Habis Pakai 1 2 0 3 1 2 0 3
b. Tata Kelola Keuangan & Manajemen Aset
2 1) Tata Kelola Keuangan di Puskesmas
a) Instrumentasi Tata Kelola Keuangan 1 2 0 3 1 2 0 3 26
PERUBAHAN STRUKTUR PROGRAM TOT(2)
LAMA BARU
No Materi Jam Pelajaran Jam Pelajaran
T P PL JML T P PL JML
b) Perencanaan & Penganggaran 2 0 0 2 1 1 0 2
2 2) Manajemen Aset 2 0 0 2 1 1 0 2
Manajemen Upaya Kesehatan Masyarakat
a. Program Kesehatan Masyarakat 2 2 0 4 2 2 0 4
3b. Surveilens Epidemiologi / PWS 1 2 0 3 1 2 0 3
4Manajemen Pemberdayaan Masyarakat 2 1 1 4 1 2 1 4
5Manajemen Mutu 1 1 0 2 1 1 0 2
6Manajemen Data Puskesmas dan Keluarga Sehat 2 3 1 6 2 3 1 6
7Teknik Melatih 5 7 0 12 5 7 0 12
Sub Total 29 49 6 84 24 54 6 84
C. Materi Penunjang
1BLC 0 2 0 2 0 2 0 2
2RTL 1 1 0 2 2 2 0 4
3Pengarahan Program Pelatihan 2 0 0 2 2 0 0 2
Sub Total 3 3 0 6 5 5 0 10
Total 36 52 6 94 31 61 6 94 27
PENGEMBANGAN BAHAN TAYANG
LAMA BARU
SISTIMATIKA BAHAN TAYANG
Sistimatika Bahan Tayang Manajemen MENGIKUTI
Puskesmas tahun 2017 sbb :
1. PENDAHULUAN SATUAN ACARA
2. TUJUAN PEMBELAJARAN
3. POKOK BAHASAN/SUB POKOK PEMBELAJARAN
BAHASAN (SAP) YANG
7. RANGKUMAN DIBUAT OLEH
8. DAFTAR PUSTAKA
FASILITATOR
MASTER JADWAL PELATIHAN
MP DENGAN PENDEKATAN KELUARGA

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 29


HARI & TGL JAM MATA DIKLAT & KEGIATAN JP ANGKATAN I
Minggu,
15.00 - 19.00 Registrasi peserta Panitia
9 Juli 2017
Senin, 07.00 - 08.00 Gladi Bersih
10 Juli 2017 08.00 - 09.00 Pre Test Panitia
09.00 - 10.00 Pembukaan Ka. Badan PPSDMK
10.00 - 10.30 Istirahat
10.30 - 12.00 Kebijakan PIS PK 2 Sekretaris Jenderal
12.00 - 13.00 ISHOMA
Hari I
13.00 - 14.30 Kebijakan Penyelenggaraan Puskesmas 2 Ditjen Yankes
14.30 - 15.15 BLC 1 Wi BBPK Jakarta
15.15 - 15.45 Istirahat
15.45 - 16.30 BLC 1
16.30 - 18.00 Pengarahan Program Pelatihan 2 Ka-Puslat SDMK
Selasa, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
11 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Instruktur
06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.45 Makan pagi
07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
08.00 - 09.30 Problematika PIS-PK 2 dr. Trihono
09.30 - 10.15 Kepemimpinan dan Anti Korupsi 1
Hari II 10.15 - 10.30 Istirahat
10.30 - 12.00 Lanjutan Kepemimpinan 2 WI Pusat Pelatihan/ WI BBPK
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 15.15 Lanjutan Kepemimpinan 3
15.15 - 15.45 Istirahat
15.45 - 18.00 Penganggaran PIS-PK 3 Ses Ditjen Kesmas
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 30
HARI & TGL JAM MATA DIKLAT & KEGIATAN JP ANGKATAN I
Rabu, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
12 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Instruktur
06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.45 Makan pagi
07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
08.00 - 10.15 Manajemen & Analisis Data KS 3
10.15 - 10.30 Istirahat Puslitbang Ukesmas dan Pusdatin
Hari III 10.30 - 12.00 Manajemen & Analisis Data KS 2
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 15.15 Manajemen Umum 3
15.15 - 15.45 Istirahat Direktur PKP
15.45 -16.30 Lanjutan Manajemen Umum 1
16.30 - 18.00 Penugasan Komprehensif 2 Tim teaching
Kamis, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
13 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Instruktur
06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.15 Makan pagi
07.15 - 07.45 Apel pagi
07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
08.00 - 09.30 Lanjutan Penugasan Komprehensif 3
Hari IV 10.15 - 10.30 Istirahat
10.30 - 12.00 Lanjutan Penugasan Komprehensif 2
12.00 - 13.00 ISHOMA Tim teaching
13.00 - 15.15 Lanjutan Penugasan Komprehensif 3
15.15 - 15.45 Istirahat
15.45 - 18.00 Lanjutan Penugasan Komprehensif 3
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 31
HARI & TGL JAM MATA DIKLAT & KEGIATAN JP ANGKATAN I
Jumat, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
14 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Instruktur
Hari V 06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.30 Makan pagi
07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
08.00 - 10.15 Lanjutan Penugasan Komprehensif 3
10.15 - 10.30 Istirahat
10.30 - 12.00 Lanjutan Penugasan Komprehensif 2
12.00 - 13.00 ISHOMA (Sholat Jumat) Tim teaching
13.00 - 15.15 Lanjutan Penugasan Komprehensif 3
15.15 - 15.45 Istirahat
15.45 - 18.00 Lanjutan Penugasan Komprehensif 3
hari ke VI 07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
17 Juli 2017 08.00 - 10.15 Lanjutan Penugasan Komprehensif 3
10.15 - 10.30 Istirahat
10.30 - 12.00 Lanjutan Penugasan Komprehensif 2 Tim teaching
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 13.45 Lanjutan Penugasan Komprehensif 1
13.45 - 15.15 Manajemen Sumber Daya Manusia 2
15.15 - 15.45 Istirahat Pusrengun/Puslat
15.45 - 16.30 Lanjutan Manajemen SDM 1
Lanjutan Manajemen Sumber Daya
16.30 - 18.00 2 Direktur Fasyankes
Puskesmas (Sarana Prasarana Alat)
18.00 - 18.45 ISHOMA
19.00 - 20.30 JaminanKementerian
KesehatanKesehatan
NasionalRepublik Indonesia 2 P2JK
1/9/2018 32
HARI & TGL JAM MATA DIKLAT & KEGIATAN JP ANGKATAN I
Selasa, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
18 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Mandiri
06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.45 Makan pagi
07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
Lanjutan Manajemen Sumber Daya Puskesmas (Obat
08.00 - 09.30 2 Yanfar
dan BMHP)
09.30 -10.15 Manajemen Aset di Puskesmas 1 Kepala Biro Keuangan dan BMN
10.15 - 10.30 Istirahat
Hari VII 10.30 - 11.45 Manajemen Mutu 1 Direktur Mutu dan Akreditasi
11.15 - 12.00 Manajemen Pemberdayaan Masyarakat 1 Direktur Promkes
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 14.30 Suveilans Epidemiologi dan PWS 2 Dir. Surveilans
14.30 - 15.15 Tehnik Melatih 1
15.15 - 15.30 Istirahat
15.45 - 18.00 Lanjutan Tehnik Melatih 3 WI BBPK Jakarta
18.00 - 19.00 ISHOMA
19.00 - 19.45 Lanjutan Tehnik Melatih 1
19.45 - 20.00 Penjelasan PKL Pendamping

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 33


HARI & TGL JAM MATA DIKLAT & KEGIATAN JP ANGKATAN I
Rabu, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
19 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Mandiri
06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.45 Makan pagi
07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
08.00 - 12.00 Orientasi Lapangan 4
Hari VIII Tim PKP, Kesmas, Promkes,
12.00 - 13.00 ISHOMA
Pusdatin&Puslitbang, Puslat
13.00 - 14.30 Seminar Hasil Orientasi Lapangan 2
14.30 - 15.45 Istirahat
15.45 - 18.00 Rencana Tindak Lanjut 3 dr. Trihono
18.00 - 19.00 ISHOMA
19.00-18.45 Lanjutan Rencana Tindak Lanjut 1 Tim WI
Kamis, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
20 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Mandiri
06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.45 Makan pagi
07.45 - 08.00 Persiapan Mikroteaching Panitia
08.00 - 10.15 Mikroteaching 3
Hari IX 10.15 - 10.30 Istirahat
10.30 - 12.00 Lanjutan Mikroteaching 2
Tim WI
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 14.30 Lanjutan Mikroteaching 2
15.15 - 15.45 Istirahat

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 34


HARI & TGL JAM MATA DIKLAT & KEGIATAN JP ANGKATAN I
Jumat, 04.30 - 05.15 Sholat subuh berjamaah
21 Juli 2017 05.15 - 06.00 Olah raga Instruktur
06.00 - 06.45 Persiapan
06.45 - 07.45 Makan pagi
07.45 - 08.00 Refleksi Pengendali Diklat
Hari X 08.00 - 08.30 Post tes Panitia
08.30 - 10.30 Ujian Komprehensif Panitia
12.00 - 13.00 ISHOMA
13.00 - 14.00 Penutupan Wi BBPK Jakarta
Sabtu,
Peserta Pulang
22 Juli 2017
TOTAL 94

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 35


TAHAPAN PENJADWALAN
1. Teori: Kepemimpinan, PIS-PK, Manajemen (P1, P2, P3), Pendanaan (LIHAT PADA JADWAL
MATERI KOLOM BERWARNA UNGU)
2. Sebelum Penugasan lebih dahulu dikenalkan STRUKTUR DATA KS DAN ANALISIS DATANYA
(LIHAT PADA JADWAL MATERI KOLOM BERWARNA BIRU)
3. Diskusi Kelompok & presentasi sesuai fungsi manajemen: PADA JADWAL MATERI KOLOM
BERWARNA HIJAU) : Analisis Situasi , prioritas masalah dan wilayah, tujuan yang ingin
dicapai (cakupan pendataan, peningkatan IKS dan peningkatan cakupan 12 indikator),
Merancang jenis intervensi (berbasis wilayah dan program) secara detail termasuk
pendanaannya, dituangkan ke dalam: RPK sampai akhir Desember 2017 dan RUK 2018 
masuk ke RKA Dinkes Kab/Kota 2018 dengan solusi  TIM TEACHING pd diskusi kelompok:
tim fasilitator dari program wajib hadir (PADA JADWAL MATERI KOLOM BERWARNA HIJAU)
3. Pengayaan TEORI : Program mengisi materi yang dirasa lemah oleh peserta/ menyesuaikan
situasi daerah masing masing, materi bisa tidak diberikan secara khusus, sifatnya hanya
penguatan saja/ refresing sesuai kebutuhan peserta (PADA JADWAL MATERI KOLOM
BERWARNA KUNING)
36
TAHAPAN PENJADWALAN
4. PKL  Kelompok dibagi berdasarkan kesamaan tempat bertugas (TIM), pada pelatihan
di daerah, puskesmas termasuk 1 orang kab/kota masing2 untuk membangun tim building
puskesmas dengan pendekatan keluarga.
Tujuan : Observasi lapangan melihat penerapan siklus MP dengan data IKS dan melakukan
pembahasan dengan membandingkan pembelajaran Siklus MP dengan studi kasus IKS di
kelas terhadap obyek DISEMINARKAN, kemudian data IKS pusk PKL dapat dilanjutkan
dengan TUGAS INDIVIDU untuk TOT /tugas TIM KS untuk pelatihan daerah dalam membuat
RPK 2017 dan RUK 2018
5. PKL dihubungkan dengan Microteaching (TOT), data IKS yang digunakan untuk microteaching
menggunakan data kelompok PKL  KELOMPOK DENGAN ORANG YG SAMA MENJADI
SEBUAH SAP KELOMPOK/TIM TEACHING untuk dapat melatih di daerah
6. Microteaching pada MOT  fokus pada 12 indikator KS dengan integrasi program dimana
kompetensi manajemen puskesmas telah muncul pada saat pentahapan siklus MP/
penugasan komprehensif 37
TAHAPAN PENJADWALAN

7. RTL (4 jpl) pada TOT menyelesaikan dan mendiskusikan RPK dan RUK Puskesmas PKL secara
INDIVIDU DENGAN FOKUS 12 INDIKATOR KS dikumpulkan dan dinilai oleh MOT/ tim
teaching. Sedangkan RTL pada pelatihan di daerah adalah mempresentasikan FOKUS 12
INDIKATOR KS SERTA pendekatan WILAYAH dengan output RPK dan RUK Puskesmas masing
masing bersama dinkes kab/kota dalam 1 tim puskesmas masing2

38
RENCANA PELATIHAN 2017

39
TIME TABLE PENYELENGGARAAN TOT & WORKSHOP MANAJEMEN PUSKESMAS
BULAN
SEPTE
NO KEGIATAN TEMPAT SASARAN TANGGAL JULI AGUSTUS
MBER
1 2 3 4 1 2 3 4 1 2

1 TOT AK I BBPK JAKARTA 2 AK 9-22 JULI

2 TOT AK II BBPK JAKARTA 2 AK 30-12 AGUST

3 TOT AK III BBPK JAKARTA 2 AK 13-26 AGUST

4 TOT AK IV BBPK JAKARTA 1 AK 27 AGUST- 9 SEPT


WORKSHOP
MANTAN TOT 2016
5 ANGK I JAKARTA GEL 1 24-26 JULI
WORKSHOP
MANTAN TOT 2016
6 ANGK II JAKARTA GEL 2 27-29 JULI
RENCANA KEPESERTAAN TIAP PROPINSI
JUMLAH JUMLAH ORANG DILATIH TOT BERDASARKAN
NO PROVINSI PUSKESMAS PER PROPORSI PUSK PER PROPINSI
PROPINSI DINAS PROP WI BAPELKES TOTAL
1 ACEH 213 9 6 15
2 SUMATERA UTARA 285 12 8 20
3 SUMATERA BARAT 103 4 3 7
4 RIAU 84 3 3 6
5 JAMBI 67 3 2 5
6 SUMATERA SELATAN 104 4 3 7
7 BENGKULU 46 2 1 3
8 LAMPUNG 111 5 3 8
9 BANGKA BELITUNG 28 2 0 2
10 KEPULAUAN RIAU 49 2 2 4
11 DKI JAKARTA 85 4 2 6
12 JAWA BARAT 210 9 6 15
13 JAWA TENGAH 301 12 8 20
14 DI YOGYAKARTA 29 1 1 2
15 JAWA TIMUR 360 15 9 24
16 BANTEN 63 4 0 4
17 BALI 51 2 2 4
RENCANA KEPESERTAAN TIAP PROPINSI
JUMLAH JUMLAH ORANG DILATIH TOT BERDASARKAN
NO PROVINSI PUSKESMAS PER PROPORSI PUSK PER PROPINSI
PROPINSI DINAS PROP WI BAPELKES TOTAL
18 NUSA TENGGARA BARAT 86 4 2 6
19 NUSA TENGGARA TIMUR 37 2 1 3
20 KALIMANTAN BARAT 64 3 2 5
21 KALIMANTAN SELATAN 69 3 2 5
22 KALIMANTAN TENGAH 25 1 1 2
23 KALIMANTAN TIMUR 47 2 1 3
24 KALIMANTAN UTARA 14 2 0 2
25 SULAWESI UTARA 42 2 1 3
26 SULAWESI TENGAH 79 3 2 5
27 SULAWESI SELATAN 135 5 4 9
28 SULAWESI TENGGARA 32 1 1 2
29 GORONTALO 12 2 0 2
30 SULAWESI BARAT 11 2 0 2
31 MALUKU 16 1 1 2
32 MALUKU UTARA 16 1 1 2
33 PAPUA 35 2 1 3
34 PAPUA BARAT 17 1 1 2
2926 130 80 210
PELATIHAN MANAJEMEN PUSKESMAS DENGAN
DANA DEKONSENTRASI & non dekon tahun 2017
SEBELUM EFISIENSI

BILA DIEFISIENSI 2017 


pelatihan pada thn 2018
RENCANA EFISIENSI PELATIHAN MANAJEMEN PUSKESMAS
Sasaran Peserta Pelatihan
No Prov Kab PKM Manajemen Puskemas th Peserta M. Pusk Dekon (org)
2017 (org) (Setelah revisi)
1 ACEH 23 213 662 60
2 SUMATERA UTARA 33 285 888 60
3 SUMATERA BARAT 19 103 328 90
4 RIAU 12 84 264 60
5 JAMBI 11 67 212 60
6 SUMATERA SELATAN 17 104 329 60
7 BENGKULU 10 46 148 90
8 LAMPUNG 15 111 348 90
9 BANGKA BELITUNG 7 28 91 60
10 KEPULAUAN RIAU 7 49 154 35
11 DKI JAKARTA 6 85 261 210
12 JAWA BARAT 27 210 657 210
13 JAWA TENGAH 35 301 938 60
14 DI YOGYAKARTA 5 29 92 90
15 JAWA TIMUR 38 360 1118 180
16 BANTEN 8 63 197 120
1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 44
RENCANA EFISIENSI PELATIHAN MANAJEMEN PUSKESMAS
No Prov Kab PKM Sasaran Peserta Pelatihan Peserta M. Pusk Dekon (org) (Setelah
Manajemen Puskemas th 2017 (org) revisi)
17 BALI 9 51 162 60
18 NUSA TENGGARA BARAT 10 86 268 60
19 NUSA TENGGARA TIMUR 22 37 133 60
20 KALIMANTAN BARAT 14 64 206 60
21 KALIMANTAN SELATAN 13 69 220 60
22 KALIMANTAN TENGAH 14 25 89 90
23 KALIMANTAN TIMUR 10 47 151 30
24 KALIMANTAN UTARA 5 14 47 47
25 SULAWESI UTARA 15 42 141 30
26 SULAWESI TENGAH 13 79 250 60
27 SULAWESI SELATAN 24 135 429 60
28 SULAWESI TENGGARA 17 32 113 60
29 GORONTALO 6 12 42 60
30 SULAWESI BARAT 6 11 39 39
31 MALUKU 11 16 59 59
32 MALUKU UTARA 10 16 58 60
33 PAPUA 29 35 134
34 PAPUA BARAT 13 17 64 64
TOTAL 514 2926 9292 2494

1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 45


PELATIHAN DEKON MP, JULI SD DESEMBER 2017
NO PROVINSI JENIS PELATIHAN JUMLAH ORANG JUMLAH AK
1 ACEH DEKON 60 2
2 SUMATERA UTARA DEKON 60 2
3 SUMATERA BARAT DEKON 90 3
4 RIAU DEKON 60 2
5 JAMBI DEKON 60 2
6 SUMATERA SELATAN DEKON 60 2
7 BENGKULU DEKON 90 3
8 LAMPUNG DEKON 90 3
9 BANGKA BELITUNG DEKON 60 2
10 KEPULAUAN RIAU DEKON 35 1
11 DKI JAKARTA DEKON 210 7
12 JAWA BARAT DEKON 210 7
13 JAWA TENGAH DEKON 60 2
14 DI YOGYAKARTA DEKON 90 3
15 JAWA TIMUR DEKON 180 6
16 BANTEN DEKON 120 4
17 BALI DEKON 60 2
18
1/9/2018 NUSA TENGGARA BARAT DEKON
Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 60 2 46
PELATIHAN DEKON MP, JULI SD DESEMBER 2017
NO PROVINSI JENIS PELATIHAN JUMLAH ORANG JUMLAH AK
19 NUSA TENGGARA TIMUR DEKON 60 2
20 KALIMANTAN BARAT DEKON 60 2
21 KALIMANTAN SELATAN DEKON 60 2
22 KALIMANTAN TENGAH DEKON 90 3
23 KALIMANTAN TIMUR DEKON 30 1
24 KALIMANTAN UTARA DEKON 47 2
25 SULAWESI UTARA DEKON 30 1
26 SULAWESI TENGAH DEKON 60 2
27 SULAWESI SELATAN DEKON 60 2
28 SULAWESI TENGGARA DEKON 60 2
29 GORONTALO DEKON 60 2
30 SULAWESI BARAT DEKON 39 1
31 MALUKU DEKON 59 2
32 MALUKU UTARA DEKON 60 2
33 PAPUA DEKON 60 2
34 PAPUA BARAT DEKON 64 2
TOTAL 2554 85
1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 47
PEMBAGIAN WILAYAH KERJA
DALAM PELATIHAN PIS PK
Penanggung jawab Provinsi
DKI Jakarta, Jawa Timur, NTB, Kalimantan Barat, Kalimantan
BBPK Jakarta
Selatan, Kalimantan Timur, Kalimantan Utara, Kalimantan Tengah
BBPK Ciloto
Jambi, Bengkulu,Lampung, Bangka Belitung, Jawa Barat
BBPK Makassar Sulawesi Barat, Sulawesi Tengah, Sulawesi Selatan, Sulawesi
Tenggara,Sulawesi Utara,Gorontalo, Maluku, Maluku Utara,
Papua, Papua Barat
Bapelkes Cikarang DI Yogyakarta, Banten, Bali, NTT
Bapelkes Semarang Jawa Tengah
Bapelkes Batam Aceh, Sumatra Utara, Sumatra Barat, Riau, Sumatra Selatan,
Kepulauan Riau 48
BERDASARKAN PEMBAGIAN WILAYAH KERJA
DALAM PELATIHAN PIS PK, MAKA PELATIHAN NON
DEKON 2017 MENJADI

1/9/2018 Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 49


PELATIHAN NON DEKON BULAN JULI SD DESEMBER 2017
NO PROVINSI JENIS PELATIHAN JUMLAH ORANG JUMLAH AK
1 SUMATERA UTARA DANA UPT BAPELKES BATAM 828 27
2 SUMATERA BARAT DANA UPT BAPELKES BATAM 258 8
3 RIAU DANA UPT BAPELKES BATAM 204 7
4 SUMATERA SELATAN DANA UPT BAPELKES BATAM 269 9
5 KEPULAUAN RIAU DANA UPT BAPELKES BATAM 119 4
6 JAWA BARAT DANA UPTBBPK CILOTO 447 15
7 BENGKULU DANA UPT BAPELKES BATAM 88 3
8 ACEH DANA UPT BAPELKES BATAM 632 21
9 LAMPUNG DANA UPT BAPELKES BATAM 258 9
10 JAMBI DANA UPT BAPELKES BATAM 152 5
11 BANGKA BELITUNG DANA UPT BAPELKES BATAM 31 1
12 BALI DANA UPT BAPELKES CIKARANG 102 4
13 NTT DANA UPT BAPELKES CIKARANG 73 3
14 BANTEN DANA UPT BAPELKES CIKARANG 77 3
15 SULAWESI UTARA DANA UPT BBPK MAKASSAR 123 4
16 SULAWESI SELATAN DANA UPT BBPK MAKASSAR 369 12
17 SULAWESI TENGAH DANA UPT BBPK MAKASSAR 190 6
18 SULAWESI TENGGARA DANA UPT BBPK MAKASSAR 53 2
19 PAPUA DANA UPT BBPK MAKASSAR 74 3
1/9/2018
TOTAL Kementerian Kesehatan Republik Indonesia
4347 146 50
TIME TABLE RENCANA PELATIHAN/PLOTING MP DI POPINSI
PELATIHAN MP BULAN
NO PROVINSI KAB PKM JML JULI AGUST SEPT OKT NOV DES
PESERT
ANGK I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV
A
1 ACEH 23 213 662 22
2 SUMATERA UTARA 33 285 888 30
3 SUMATERA BARAT 19 103 328 11
4 RIAU 12 84 264 9
5 JAMBI 11 67 212 7
6 SUMATERA SELATAN 17 104 329 11
7 BENGKULU 10 46 148 5
8 LAMPUNG 15 111 348 12
9 BANGKA BELITUNG 7 28 91 3
10 KEPULAUAN RIAU 7 49 154 5
11 DKI JAKARTA 6 85 261 9

51
PELATIHAN MP BULAN

NO PROVINSI KAB PKM JULI AGUST SEPT OKT NOV DES


JML
ANGK
I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV
PESERTA
12 JAWA BARAT 27 210 657 22
13 JAWA TENGAH 35 301 938 31
14 DI YOGYAKARTA 5 29 92 3
15 JAWA TIMUR 38 360 1118 37
16 BANTEN 8 63 197 7
17 BALI 9 51 162 5
18 NTB 10 86 268 9
19 NTT 22 37 133 4
20 KALIMANTAN BARAT 14 64 206 7
21 KALIMANTAN SELATAN 13 69 220 7
22 KALIMANTAN TENGAH 14 25 89 3
23 KALIMANTAN TIMUR 10 47 151 5
52
24 KALIMANTAN UTARA 5 14 47 2
PELATIHAN
BULAN
MP
NO PROVINSI KAB PKM JULI AGUST SEPT OKT NOV DES
PESERT JML
A MP ANGK I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV I II III IV
25 SULAWESI UTARA 15 42 141 5
26 SULAWESI TENGAH 13 79 250 8
27 SULAWESI SELATAN 24 135 429 14
28 SULAWESI TENGGARA 17 32 113 4
29 GORONTALO 6 12 42 1
30 SULAWESI BARAT 6 11 39 1
31 MALUKU 11 16 59 2
32 MALUKU UTARA 10 16 58 2
33 PAPUA 29 35 134 4
34 PAPUA BARAT 13 17 64 2

TOTAL 514 2,926 9,292 310


MITRA BBPK JAKARTA
BAPELKES BATAM
BBPK MAKASAR (PLOTING)
BAPELKES SEMARANG
53
PLOTING (SETELAH TOT SELESAI)
TERIMA KASIH

Kementerian Kesehatan Republik Indonesia 1/9/2018 54

Anda mungkin juga menyukai