Anda di halaman 1dari 22

FESTRONIK DAN SILACAK

Disampaikan oleh:
Harry Ahmad Fakri

Direktorat Verifikasi Pengelolaan Limbah B3 dan Limbah non B3


Direktorat Jenderal Pengelolaan Sampah, Limbah, dan B3
KEMENTERIAN LINGKUNGAN HIDUP DAN KEHUTANAN
pendahuluan
• Pengangkutan limbah B3 memiliki peran sentral dalam pelaksanaan prinsip “from
cradle to grave” dalam pengelolaan limbah B3;
• Dokumen limbah B3 atau manifest dipergunakan sebagai alat kendali agar
perpindahan limbah B3 dari penghasil ke penerima limbah B3 berjalan sesuai
dengan ketentuan perundang-undangan;
• Toleransi waktu pelaporan realisasi pengiriman limbah B3 yang cukup lama tidak
kondusif dalam pengumpulan data secara segera yang penting bagi pengembangan
kebijakan dan kontrol ketaatan;
• Upaya pengembangan penggunaan dokumen pengangkutan limbah B3 secara
elektronik/online pernah dilakukan sebelumnya;
SISTEM PELACAKAN DALAM PENGELOLAAN
LIMBAH
Penghasil limbah B3 B3

KLH, gubernur, bupati/walikota


Penyimpanan
Pelacakan limbah B3
melalui sistem manifes
Transporter

Fasilitas pengolahan/
pemanfaatan
Landfill limbah B3
DISTRIBUSI MANIFES (DOKUMEN
LIMBAH B3)
Pengirim
LB3 KLH

Pengangkut
Gubernur
LB3

Penerima
1 Putih LB3
2 Kuning
Hijau Pengirim 3 7
3
4 Merah Muda Pengangkut 1
5 Biru KLH 2 5
6 Krem Penerima 4 4

7 Ungu Gubernur 6
Dokumen Limbah B3

Bagian Pertama: No. 1-12


diisi oleh pengangkut,
DISYAHKAN oleh pengirim

Bagian Kedua: 13-22


diisi oleh pengangkut
pertama LB3

Bagian Ketiga: No. 23-36


diisi secara otomatis oleh
sistem, penerima LB3 dapat
mengesahkan atau menolak
 Mudah meledak
(explosive) – E
 Mudah menyala
(ignitable) – I
 Reaktif (reactive) –
R
 Infeksius (infectious)
–X
KONSEP  Korosif (corrosive)
MANIFES –C
DALAM DRAFT  Beracun (toxic) - T
PERMEN LH

6
 SESUAI
PP
101/14

o TABEL 1

o TABEL 2

KONSEP o TABEL 3
MANIFES
DALAM DRAFT o TABEL 4
PERMEN LH
+ Hasil
Penetapan Menteri
KLHK tentang
LB3

7
KONSEP
MANIFES
DALAM DRAFT
PERMEN LH

8
S A R A N A : EVALUASI [up dating ALAT ANGKUT, aktif ?, dll ] 9
Pengembangan sistem Manifes
Pengangkutan Limbah B3
QR Code
Manifes
2016
Manifes Online 2013 Manifes Online
2009

1995
Manifes manual (Kepdal No. 02/1995)
penggunan festronik

PENGIRIM: PENERIMA:
PENGANGKUT pengumpul, pemanfaat,
PENGHASIL pengolah, penimbun
• Permohonan tertulis;
• Pendaftaran online

PENGANGKUT PENERIMA
PENGIRIM LB3
LB3 LB3

K K K
U U U ADMIN ADMIN
A A A
S S S
A A A PEMANTAUAN,
ADMIN ADMIN ADMIN PENGAWASAN, 12
PELAPORAN
Benefit penggunaan dokumen pengangkutan
Limbah B3 secara elektronik
• Ketaatan dalam pengiriman limbah B3 lebih terjamin;
• Administrasi bagi pihak-pihak yang terlibat dalam perpindahan limbah B3 lebih singkat;
• Tujuan pengiriman dapat dipantau oleh penghasil/pengirim limbah B3;
• Fleksibilitas dalam jumlah salinan yang dipergunakan/dibutuhkan;
• Mempermudah proses pelaporan pelaksanaan pengiriman limbah B3;
• Mempermudah proses pelaporan kegiatan pengelolaan limbah B3 bagi para pihak;
• Reduksi pembiayaan untuk penggunaan QR Code bagi pengangkut;
• Ramah lingkungan/paperless;
Tantangan dalam pengembangan festRonik
 MENCIPTAKAN KEPASTIAN HUKUM  PROSEDUR DAN TATA LAKSANA
PENGIRIMAN LIMBAH B3, SANKSI ADMINISTRATIF
 MENCIPTAKAN SISTEM YANG APLIKATIF DAN IMPLEMENTATIF 
(TATA CARA PENGELOLAAN MANIFES LIMBAH B3- dari penyimpanan, pengumpulan,
pemanfaatan, pengolahan, penimbunan)
 MENCIPTAKAN RUANG PERUBAHAN, PERBAIKAN, DAN INOVASI 
(PENGGUNAAN TEKNOLOGI BARU DALAM ADMINISTRASI PENGIRIMAN
LIMBAH B3, single moda, antar moda)
 MENGATUR DAN MEMBERIKAN ARAH PENGATURAN YANG LEBIH
RINCI  (VOLUME-SATUANNYA, KODE LIMBAH B3, PARA PIHAK YANG
LEGAL, LAPORAN)
5 Langkah Festronik (Penghasil)
• Ajukan permohonan tertulis
• Daftarkan Online
• Tentukan “Penandatangan Manifes”
• Minta “Pengangkut” ajukan daftar sebagai Pengangkut
• Setujui “Manifes” yang diajukan Pengangkut
6 Langkah Festronik (Pengangkut)
• Ajukan permohonan tertulis
• Daftarkan Online
• Tentukan “Penandatangan Manifes”
• Ajukan/daftar sebagai Pengangkut
• Buat atau Rencana Pengangkutan (Manifes)
• Laporkan Ke KLHK
5 Langkah Festronik (Penerima)
• Ajukan permohonan tertulis
• Daftarkan Online
• Tentukan “Penandatangan Manifes”
• Minta “Pengangkut” ajukan daftar sebagai Pengangkut
• Setujui dan Koreksi Jumlah Limbah B3 yang diterima
PT. Kita Mandiri Abadi 8
PT. Amas Iscindo Utama 28
PT. Prasadha Pamunah Limbah Industri 298
PT. Kita Mandiri Abadi 8
PT. Putra Restu Ibu Abadi 353
PT. Mallomo 40
PT. Semen Bosowa Maros 40
PT. Prasadha Pamunah Limbah Industri 242
PT. Tenang Jaya Sejahtera 110
PT. Putra Restu Ibu Abadi 126
PT. Trigunapratama Abadi 97
PT. Tenang Jaya Sejahtera 437
PT. Tirta Indra Kencana 28

Pengirim/Penghasil
Limbah
PT Adiprima B3
Suraprinta 95
PT Cheil Jedang Indonesia Jombang 152
PT DEXA MEDICA 15
Manifes Elektronik Penerima Limbah B3
6
PT FONKO INTERNATIONAL
PHARMACEUTICALS 1
11998,4854 ton (Pengumpul, Pemanfaat,

24
PT Freeport Indonesia 56
Pengolah, dan Penimbun)
PT Indo-Rama Synthetics Tbk.
PT KRAKATAU POSCO
50
7
Limbah B3
PT Sharp Electronics Indonesia 4
PT SRIWIJAYA ALAM SEGAR 1
PT TAINAN ENTERPRISES
INDONESIA 5
Kode Uraian/Jenis Limbah B3 Jumlah Manifes
PT. Asianagro Agungjaya 30
A108d Limbah terkontaminasi B3 40
PT. BEKAERT INDONESIA 2
Sludge logam antara lain berupa serbuk, gram
PT. Bosowa Energi 40
A345-2 dari proses metal shaping yang mengandung 51
PT. Indo Bharat Rayon 7 Propinsi Pengirim Provinsi Penerima
minyak
PT. LDC INDONESIA 34 Aceh Dki Jakarta
B409 Fly ash 54
PT. MCNS POLYURETHANES Banten Jawa Barat
INDONESIA 8 Spent bleaching earth
B413 68 Dki Jakarta Jawa Timur
PT. MEGALOPOLIS MANUNGGAL
INDUSTRIAL DEVELOPMENT 213 Sludge IPAL pembuatan produk kertas Jawa Barat Sulawesi Selatan
B351-4 95
PT. MOLINDO RAYA INDUSTRIAL 10 deinking Jawa Timur
PT. NEW MINATEX 8 Sludge instalasi pengolahan air Limbah Lampung
PT. Pakarti Riken Indonesia 108 B108d (IPAL) dari fasilitas IPAL terpadu pada 225 Papua
PT. Polyfin Canggih 3 kawasan industri Sulawesi Selatan
PT. PRAKARSA ALAM SEGAR 24 B410 Bottom ash 278
SATELIT
SISTEM PENGAWASAN
PENGANGKUTAN LIMBAH B3
MELALUI GPS TRACKING
ALAT ANGKUT
LIMBAH B3
SERVER JASA
TRACKING
END USER

PROVIDER

END USER
20

KLHK
TERIMA KASIH
Selamat berlatih....

Email: festronik@menlhk.go.id
User Name dan Password
• Gunakan http://festronik.menlhk.go.id/training
• Sebagai Pengangkut : User Name : Pengangkut-1 (gunakan angka 1-30)
• Sebagai Pengirim: User Name : Pengirim-1 (gunakan angka 1-30)
• Sebagai Penerima: User Name: Penerima-1 (gunakan angka 1-30)
• Password: 123

Anda mungkin juga menyukai