Anda di halaman 1dari 11

POLA UMUM DAN PROGRAM KEGIATAN

BIMBINGAN KONSELING
OLEH :

EDO ADMA MANIK


1162111016

DOSEN PENGAMPU
RAFAEL LISINUS GINTING, S.Pd, M.Pd
POLA BIMBINGAN KONSELING 17
Pengertian Bimbingan dan Konseling
B i m b i n g a n adalah proses pemberian bantuan yang dilakukan
oleh orang yang ahli kepada seseorang atau beberapa orang
individu, baik anak-anak, remaja maupun orang dewasa. Agar
orang yang dibimbing dapat mengembangkan kemampuan
dirinya sendiri dan mandiri dengan memanfaatkan kekuatan
individu dan sarana yang ada

K o n s e l i n g adalah proses pemberian bantuan yang dilakukan


melalui wawancara konseling oleh seorang ahli (disebut
konselor) kepada individu yang sedang mengalami sesuatu
masalah (disebut klien) yang bermuara pada teratasinya masalah
yang dihadapi oleh klien.
Sejarah Singkat Bimbingan Konseling 17
Pra Lahirnya BK 17
Lahirnya Pola 17
Prinsip BK 17
Bidang-Bidang BK 17
Asas – Asas BK 17
 Asas Kerahasiaan  Asas Kedinamisan
 Asas Kesukarelaan  Asas Keterpaduan
 Asas Keterbukaan  Asas Kenormatifan
 Asas Kekinian.  Asas Keahlian
 Asas Kemandirian  Asas Ailh Tangan
 Asas Kegiatan

Teknik dan Pendekatan BK 17


 Bimbingan Kelompok
 Bimbingan Individu
POLA BIMBINGAN KONSELING KOMPREHENSIF
Bimbingan dan Konseling Komprehensif
Bimbingan dan konseling komprehensif merupakan sistem
kegiatan yang digunakan untuk membantu klien dalam
mengembangkan potensi dirinya seoptimal mungkin.

Tujuan Bimbingan dan Konseling Komprehensif


 Merencanakan kegiatan penyelesaian studi, perkembangan
karir serta kehidupannya di masa mendatang
 Mengembangkan seluruh potensi dan kekuatan yang
dimilikinya seoptimal mungkin
 Menyesuaikan diri dengan lingkungan pendidikan,
lingkungan masyarakat dan lingkungan kerjanya.
Fungsi Bimbingan dan Konseling Komprehensif
 Fungsi Pemahaman  Fungsi Penyaluran
 Fungsi Preventif  Fungsi Adaptasi
 Fungsi Pengembangan  Fungsi Penyesuaian
 Fungsi Perbaikan
Prinsip – Prinsip Bimbingan dan Konseling Komprehensif
 Bimbingan diperuntukkan bagi  Bimbingan dan konseling
semua individu. berlangsung dalam berbagai
 Bimbingan bersifat setting.
individualisasi.  Pengambilan keputusan
 Bimbingan menekankan pada merupakan hal yang esensial
hal yang positif. dalam bimbingan dan
 Bimbingan merupakan usaha
konseling.
bersama.
Bidang Bimbingan dan Konseling Komprehensif
 Bimbingan akademik
 Bimbingan sosial-pribadi
 Bimbingan karir

Komponen Program Bimbingan dan Konseling Komprehensif


 Layanan dasar bimbingan
 Layanan responsif
 Layanan perencanaan individual
 Layanan dukungan system
PROGRAM KEGIATAN BIMBINGAN DAN
KONSELING
Program Bimbingan dan Konseling
Program pelayanan bimbingan dan 1. Jenis layananSasaran pelayanan
konseling disekolah disusun 2. Kegiatan pendukung
berdasarkan kebutuhan para
3. Sasaran pelayanan
peserta didik yang diperoleh
melalui aplikasi instrumentasi, 4. Volume/beban tugas konselor
dengan substansi program
pelayanan yang mencakup:
Program Pelayanan Bimbingan dan Konseling
 Program Tahunan  Program Mingguan
 Program Semesteran  Program Harian
 Program Bulanan
Manajemen Bimbingan dan Konseling
 Perencanaan
 Pelaksanaan Kegiatan
 Penilaian Kegiatan

Anda mungkin juga menyukai