Anda di halaman 1dari 11

SISTEM

TRANSPORTASI
PADA TUMBUHAN
Transportasi tumbuhan adalah proses pengambilan dan pengeluaran zat-zat keseluruh bagian
tubuh tumbuhan.

Pada Tumbuhan tingkat rendah, Pada tumbuhan tingkat tinggi

Melalui seluruh bagian tubuh. Xilem & Floem


Cara
pengambilan
air dan
mineral

Osmosis
Difusi
adalah perpindahan air dari larutan Adalah perpindahan molekul atau
berkonsentrasi rendah ke larutan ion dari daerah berkonsentrasi
berkonsentrasi tinggi melalui selaput tinggi ke daerah berkonsentrasi
semi permeable. rendah
Pengankutan zat melalui xylem

Pengankutan vaskuler Pengankutan ekstravaskuler

yaitu pengankutan air dan


yaitu pengankutan melalui mineral diluar pembuluh berkas
pembuluh pengankut pengankut.
Pengangkutan ekstravaskluler

Lintasan apoplas

Menyusupnya air tanah


secara bebas melalui semua Lintasan simplas
bagian tak hidup dari
tumbuhan (dinding sel dan
ruang antar sel).
bergeraknya air dan garam
mineral melalui bagian hidup
dari sel tumbuhan (sitoplasma
dan vakoula).
Komponen penyusun xylem

Elemen pembuluh (trakea)

Sel-sel yang mati

Trakeid
Proses transportasi air pada
tumbuhan Tingkat tinggi
melalui xilem
Pengangkutan zat melalui floem

floem
(transportasi nutrisi/hasil fotosintesis dari
daun ke seluruh bagian tumbuhan)
Faktor – faktor yang dapat
Faktor mempengaruhi Faktor
dalam transportasi air dalam Luar
tumbuhan
Faktor Luar

Sinar
matahari

Temperatur

Kelembapan udara

Angin

Keadaan air di dalam tanah


Faktor dalam

Besar kecilnya

Keadaan fisik daun Tebal tipisnya


Berlapis lilin atau
tidak

permukaan daun

Berbulu banyak atau


tidak

Banyak sedikitnya

stomata Bentuk

Lokasi

Anda mungkin juga menyukai