Anda di halaman 1dari 5

MASS BALANCE DARI 

PROSES MIDREX® 
– Mass balance digunakan sebagai pengukur proses produksi (berdasarkan
chemical process) yang terjadi selama proses input dan output disetiap tahapan
proses midrex. Secara umum reaksi yang terjadi pada proses midrex
digambarkan melalui reduction, shaft furnace, reformer, dan heat recovery. Hasil
dari proses midrex berupa DRI, HBI, dan HDRI akan diproses kembali pada EAF
Shaft Furnace 

– Reduction Zone : proses reduksi Fe2O3 (93- 94%) dengan prinsip hot-
counterflowing
– Cooling Zone : Mendinginkan produk DRI (dengan natural gas) dan kadar
karbon naik (1,5% menjadi 4%)
Steam Reformer 

– Recycle gas hasil shaft furnace (ditambahkan natural gas) diubah menjadi 90-
92% gas H2 dan CO
– Gas dinaikan thermal efficiencies dengan proses heat recovery sehingga
diperoleh gas untuk mereduksi dengan T= 850°C dan menjaga rasio H2:CO
sebesar 1.5:1.8
Process Overview

Anda mungkin juga menyukai