Anda di halaman 1dari 26

Asal Usul Kehidupan

Evolusi Kimia =
Studi bagaimana kehidupan dimulai
• Teori Heterotrof: sel pertama adalah
heterotrof, organisme tidak dapat membuat
makanannya sendiri
Tahap-tahap Teori Heterotrof

• 1. Pembentukan Bumi dan atmosfernya


– Atmosfer berasal dari bagian dalam planet yang
melelah (dari gunung). Atmosfer awal terdiri dari gas-
gas yang keluar dari bagian tersebut: CO, CO2, N2, S,
HCl, airr, HCN (Hidrogen Cianida). Sedikit oksigen
atau tidak ada sama sekali.
Tahap-tahap Teori Heterotrof...

2. Pembentukan primordial laut. Saat


Bumi mendingin, gas berkondensasi
membentuk laut primodial yang tersusun
atas air dan mineral.
Tahap-tahap Teori Heterotrof...
3. Sintesis molekul Kompleks. Energi mengkatalisis
pembentukan molekul organik dari molekul anorganik.

Terbentuk “sop” organik.


 Energi berasal dari sinar UV, kilat, zat-zat radioaktif dan
panas.
 Molekul kompleks: asam asetat, formaldehid, dan asam
amino.
• Oparin & Haldane secara terpisah
menyusun teori bahwa molekul-molekul
sederhana dapat terbentuk karena
tidak ada oksigen.
• Stanley Miller menguji teori Oparin dan Haldane
dengan mensimulasikan suatu ekperimen di bawah
kondisi primordial.

• Stanley Miller menggunakan loncatan bunga api listrik


terhadap gas-gas sederhana (bukan oksigen) yang
dihubungkan ke tabung yang berisi air yang
dipanaskan. Setelah 1 minggu, air mengandung
berbagai molekul, termasuk asam amino.
• Stanley Miller dan Harold Urey:
simulasi dari kondisi primordial;
membentuk berbagai molekul organik
termasuk asam amino.
Tahap-tahap Teori Heterotrof...

4. Sintesis Polimer dan replikasi molekul

 Monomer berkombinasi membentuk polimer

– Beberapa melakukannya dengan melepaskan molekul air


(Reaksi Kimia Dehidrasi)

 Proteinoids secara abiotik menghasilkan polipeptida.


Polipeptida ini secara eksperiment dihasilkan dengan
membiarkan asam amino mengalami dehidrasi dalam
kondisi panas.
Tahap-tahap Teori Heterotrof...

5. Molekul Organik terkonsentrasi dan


terisolasi menjadi Protobion
 Protobion = prekursor sel. Protombion
dapat melakukan reaksi kimia tetapi tidak
dapat bereproduksi.

– Mikrosfer dan Koaservat melalui


eksperimen dihasilkan Protobion yang
memiliki beberapa kualitas selektif
permeabel.
Tahap-tahap Teori Heterotrof...

6. Pembentukan Prokariotik Heterotrof


Primitif
 Sop Organik = sumber makanan
• Terutama bakteri patogen
Tahap-tahap Teori Heterotrof...

7. Pembentukan Prokariotik Autotrofik


Primitif
 Kemungkinan dihasilkan dari mutasi dalam suatu
heterotrof

 Sel-sel dapat membuat makanan mereka sendiri

 Cianobakteria
Tahap-tahap Teori Heterotrof...

8. Pembentukan Oksigen dan Lapisan Ozon


serta berakhirnya evolusi kimia abiotik
 Oksigen merupakan hasil fotosintesis

 Sinar UV light ditambah interaksi oksigen


menghasilkan lapisan ozon

 Lapisan Ozon merupakan pelindung dari


kerusakan oleh sinar UV.
Tahap-tahap Teori Heterotrof...

9. Terbentuknya Eukariotik (Teori


Endosimbiotik)
– Eukariotik berasal dari simbiosis antara prokariotik
– Mitokondria, kloroplas, dan organel lain tinggal di
dalam prokariotk lain.
Bukti Teori Endosimbiotik

1. Mitokondria & kloroplas memiliki DNA mereka


sendiri

2. Ribosom, mitokondria dan Kloroplast mirip bakteri .

3. Mitokondria and Kloroplas bereproduksi secara


terpisah (independen).

4. Membran tilakoid kloroplas mirip membran


fotosintetik cyanobacteria.
Sejarah Kehidupan di Atas Bumi
• Umur Bumi diperkirakan sekitar 4.5 milyar
tahun

• Fosil tertua (nenek moyang bakteri) ada


sekitar 3.5 milyar tahun yang lalu.
Skala Waktu Geologis = Daftar Sejarah
Bumi
Era = Blok terbesar waktu geologis

• ERA TERTUA Pre-Cambrian


Paleozoikum
Mesozoikum
• ERA TERBARU Cenozoikum
Era Precambrian
• Kehidupan era geoligis paling panjang,
meliputi:
– Prokariotik sederhana (Bakteri)
– Alga biru-hijau (Cyanobacteria)
Era Paleozoikum
• Dicirikan dengan kemunculan organisme eukariotik

• Burgess Shale = koleksi terbesar fosil-fosil periode


Cambrian

• Bentuk-bentuk kehidupan:
– Invertebrata = hidup di laut (trilobita)
– ikan tanpa rahang
– ikan bertulang keras
– amfibi, reptil
Jika sejarah bumi dimampatkan menjadi
24 jam

4.5 milyar tahun = 1 hari


12:01a.m. = Pembentukan Bumi
5:00 a.m. = kehidupan pertama
4:00 p.m. = organisme eukariotik pertama
10:00 p.m. = kehidupan di atas bumi
11:40 p.m. = akhir kehidupan dinosaurus
11:59 p.m. = manusia pertama

Anda mungkin juga menyukai