Anda di halaman 1dari 27

Asosiasi Tenaga Perpustakaan

Sekolah Indonesia
(ATPUSI)

Oleh: Kepala Perpustakaan


Khustaniah, S.Pd MTs Negeri 2 Mataram
(Ketua Provinsj) Jl. Jenderal Sudirman No17 Mataram
P EMBENTUKAN ATPUSI

 Dibentuk tanggal 28 Mei 2009 di hotel


Millennium Jakarta.
 Dihadiri oleh 137 tenaga perpustakaan
sekolah se-Indonesia (33 propinsi dan
utusan kabupaten/kota).
P EMBENTUKAN ATPUSI

 Dihadiri juga oleh Regional Manager of IFLA


(International Federation of Library Associations and
Institutions) wilayah Asia dan Oceania, Mrs Tan Keat
Fong
 Dihadiri pula oleh Vice President of IASL (International
Association of School Librarianship), Mr. Diljit Singh
Acara Deklarasi dihadiri oleh:
 Dirjen Peningkatan Mutu Pendidik dan Tenaga
Kependidikan (PMPTK) Kemendiknas, Dr. Baedhowy
 Direktur Tenaga Kependidikan Kemendiknas, Surya
Dharma, Ph.D
 Kepala Perpustakaan Nasional RI
Kepengurusan ATPUSI akan dibentuk di 33 Propinsi
dan 510 Kabupaten/Kota. Saat ini sudah terbentuk di
33 Propinsi dan 200 Kabupaten/Kota.
K EGIATAN AT P USI NTB

A. Pembentukan ATPUSI
1. Pembentukan ATPUSI Prov NTB di
LPMP Mataram tahun 2010
Ketua: Drs H. Sutarno
Sekretaris: Hj. Rahmy Hidayati
Bendahara: Khustaniah, SPd
2. Pembentukan ATPUSI
kabupaten/kota se-NTB tahun 2011
LANJUTAN…

B. Kegiatan ATPUSI
1. Seminiar ilmiah, workshop rapat kerja daerah tahun
2011
dengan dana block grand dari LPMP
2. Seminiar ilmiah, workshop tahun 2013
dana hibah pemda
3. Kegiatan konfrensi tingkat Internasional IASL
(Internasional Association of School Librarianship).
di Bali dihariri 155 negara tahun 2013
4. Seminar dan Musda pemilihan pengurus baru ATPUSI
tahun 2016 di perpustakaan SMAN 1 Mataram periode
2016-2020
Ketua: Khustaniah, S.Pd
Sekretaris: Hj. Rahmy Hidayati
Bendahara: Muriati, A.Md
VISI ATPUSI

Mewujudkan tenaga
perpustakaan sekolah
Indonesia yang
profesional
MISI ATPUSI
 Meningkatkan kompetensi tenaga
perpustakaan sekolah di Indonesia
 Mendorong terwujudnya jenjang
karir tenaga perpustakaan sekolah
sesuai kompetensi yang dimiliki
 Membantu terciptanya sistem
pembelajaran di sekolah yang
teritegrasi dengan program
perpustakaan
 Membangun kerjasama dengan
berbagai pihak yang kuat
TUJUAN ATPUSI
 Meningkatkan profesionalisme tenaga
perpustakaan sekolah
 Mengangkat profesi dan karir tenaga
perpustakaan sekolah ke posisi yang sesuai
dengan profesionalitasnya
 Mewujudkan masyarakat sekolah (peserta
didik, pendidik dan tenaga kependidikan)
yang literate, informasi, mampu belajar
secara mandiri dan memiliki karakter
senang belajar sepanjang hayat
 mengabdikan dan mengamalkan tenaga dan
keahlian tenaga perpustakaan sekolah untuk
bangsa dan negara Republik Indonesia
STRUKTUR ORGANISASI ATPUSI PROVINSI

KETUA

WAKIL KETUA SEKRETARIS BENDAHARA

KOMISI KOMISI KOMISI


KOMISI USAHA
ORGANISASI & PENGEMBANGAN HUBUNGAN
DANA
KEANGGOTAAN PROFESI TPS KERJASAMA
KOMISI-KOMISI
DAN PROGRAM KERJA
PENGURUS PUSAT ATPUSI
P ERIODE 2010 – 2015 &
2016=2020
KOMISI-KOMISI

(1) Komisi Organisasi dan


Keanggotaan
 Membina keanggotaan dan organisasi

 Menyiapkan pedoman keanggotaan dan


keorganisassian

 Menerbitkan dan menyebarluaskan pedoman


keanggotaan dan keorganisasian

 Menyiakan dan memberikan kartu tanda anggota


(2) K OMISI P ENGEMBANGAN P ROFESI
T ENAGA P ERPUSTAKAAN S EKOLAH

 Melaksanakan kegiatan kajian di bidang perpustakaan,


dokumentasi dan informasi bekerjasama dengan instasi
terkait

 Mengadakan koordinasi dalam kegiatan bidang


pengembangan perpustakaan sekolah

 Mengadakan training of trainer (TOT) tingkat nasional


bagi tenaga perpustakaan sekolah

 Mengadakan seminar, workshop, lokakarya, sharing


session, dan diskusi secara berkala dan atau berdasarkan
kebutuhan tentang isu-isu yang berkaitan erat dengan
profesi, karier dan kompetensi tenaga perpustakaan
sekolah
(3) KOMISI HUBUNGAN KERJA SAMA

 Mejalin hubungan kerjasama dalam meningkatkan


sumber daya perpustakaan

 Melaksanakan koordinasi kegiatan kepustakawanan


(4) K OMISI U SAHA D ANA

 Menyusun program pengunulan dana .

 Melakukan kerjasama dengan pihak terkait dalam


penggalangan dana.
STRATEGI PENCAPAIAN
Pengembangan Profesi Tenaga Perpustakaan Sekolah

ATPUSI akan membangun kemitraan dengan


Departemen Pendidikan Nasional, Departemen
Agama dan Perpustakaan Nasional, baik di tingkat
pusat maupun di tingkat daerah
LANJUTAN…

 ATPUSI akan membangun kesepahaman dan


kerjasama dengan asosiasi guru, asosiasi kepala
sekolah/madrasah dan asosiasi pengawas
sekolah/madrasah dalam menjalankan program
pengembangan profesi tenaga perpustakaan sekolah.

 ATPUSI akan bekerjasama dengan berbagai media


cetak dan elektronik untuk mengkampanyekan
program pengembangan profesi tenaga perpustakaan
sekolah/madrasah
P ERATURAN P EMERINTAH DAN P EDOMAN YANG
B ERKAITAN DENGAN P ENGEMBANGAN P ERPUSTAKAAN
S EKOLAH /M ADRASAH

 UU No. 20 Tahun 2003 Tentang Sistem Pendidikan


Nasional
 UU No. 43 Tahun 2007 tentang Perpustakaan
 Permendiknas No 24 Tahun 2007 tentang Standar
sarana dan prasarana untuk sekolah/madrasah
 Permendiknas No. 25 Tahun 2008 Tentang Standar
Kompetensi Tenaga Perpustakaan
Sekolah/Madrasah
 Pedoman Perpustakaan Sekolah IFLA/UNESCO
FAKTA T ENTANG P ERPUSTAKAAN S EKOLAH
DI I NDONESIA

 Minim koleksi (baik kuantitas maupun kualitas)


 Minim sarana dan fasilitas
 Minim anggaran
 Minim teknologi
 Minim SDM (baik kuantitas maupun kualitas)
Namun sekarang sudah banyak kemajuan,
dukungan pemerintah terhadap perpustakaan
sekolah semakin kuat.
STANDAR KOMPETENSI TENAGA PERPUSTAKAAN SEKOLAH
(Permendiknas No.25/2008)
MANAJERIAL

PENGEMBANGAN PENGELOLAAN
PROFESI INFORMASI

KOMPETENSI
KEPALA &
TENAGA
PERPUSTAKAAN
SEKOLAH

SOSIAL
KEPENDIDIKAN

KEPRIBADIAN
8 P ERAN P ERPUSTAKAAN /P USTAKAWAN S EKOLAH
YANG PROFESIONAL
Resource
Agent
Individualized Literacy
Learning Development
Agent Agent

School Knowledge
Rescue Agent Library/Librarian Construction
Roles Agent

Academic
Technological
Achievement
Literacy Agent
Independent Agent
Reading and
Personal
Development
Agent
ATPUSI
NUSA TENGGARA BARAT

Anda mungkin juga menyukai