Anda di halaman 1dari 15

Herbal Medicine

PENGOBATAN ALTERNATIF &


KOMPLEMENTER

Rahmi Amini
Program Studi Profesi Apoteker Universitas
Andalas
Angkatan IV 2013
TERAPI KOMPLEMENTER
 cara penanggulangan penyakit yang dilakukan
sebagai pendukung kepada pengobatan medis
konvensional atau sebagai pengobatan pilihan
lain di luar pengobatan medis yang
konvensional.
TUJUAN
untuk memperbaiki fungsi dari sistem –
sistem tubuh, terutama sistem kekebalan
dan pertahanan tubuh agar tubuh dapat
menyembuhkan dirinya sendiri yang sedang
sakit, karena tubuh kita sebenarnya
mempunyai kemampuan untuk
menyembuhkan dirinya sendiri, asalkan kita
mau mendengarkannya dan memberikan
respon dengan asupan nutrisi yang baik dan
lengkap serta perawatan yang tepat.
JENIS – JENIS TERAPI KOMPLEMENTER
a. Nutrisi (Nutritional Therapy);
b. Terapi herbal (Herbal Therapy);
c. Terapi psiko – somatik (Mind – Body Therapy)
d. Terapi spiriyual berbasis doa (Spiritual Therapy Based
on Prayer)
PENGOLONGAN PENGOBATAN ALTERNATIVE
Jenis pengobatan ini dibagi dalam 3 kelompok besar yaitu :
1. Terapi Energi yang meliputi : Akupuntur , Akupresur,
Shiatsu, Do-in, Shaolin, Qigong,, Tai chi chuan, Yoga,
Meditasi, Terapi polaritas, Refleksiologi, Metamorphic
technique, Reiki, Metode Bowen, Ayurveda, Terapi
tumpangan tangan.
2. Terapi fisik yang meliputi : Masase, Aromaterapi,
Osteopati, Chiropractic, Kinesiology, Rolfing, Hellework,
Feldenkrais method, Teknik Alexander, Trager work, Zero
balancing, Teknik relaksasi, Hidroterapi, Flotation
therapy, Metode Bates .
3. Terapi pikiran dan spiritual yang meliputi : Psikoterapi,
Psikoanalitik, Terapi kognitif, Terapi humanistik, Terapi
keluarga, Terapi kelompok, Terapi autogenik, Biofeedback,
Visualisasi, Hipnoterapi, Dreamwork, Terapi Dance
movement , Terapi musik, Terapi suara, Terapi seni,
Terapi cahaya, Biorhythms, Terapi warna.
Dalam sistem pelayanan kesehatan di Inggris, jenis
pengobatan alternatif ini dibagi menjadi 3 kelompok besar:

Kelompok yang paling terorganisasi dan teratur , seperti :


akupuntur, chiropractic, pengobatan dengan herbal,
homeopati, osteopati. Pengobatan alternatif yang masuk
dalam kelompok ini mempunyai dasar penelitian

Kelompok kedua adalah : Kelompok pengobatan alternatif


yang membutuhkan penelitian lebih lanjut , namun sudah
digunakan sebagai pelengkap dalam sistem pelayanan
kesehatan , seperti : hipnoterapi dan aromaterapi

Kelompok ketiga adalah : kelompok pengobatan alternatif


yang belum mempunyai data sama sekali , seperti : terapi
dengan kristal dan pendulum.
JENIS-JENIS PENGOBATAN ALTERNATIF
Pengobatan alternatif dibagi menjadi tiga bagian, yaitu:
Terapi pikiran dan spiritual, seperti: Dreamwork,
Hipnoterapy, Psikoterapi Psikoanalitik, Terapi Cahaya,
Terapi Humanistik, Terapi Keluarga, Terapi Kelompok
Terapi Kognitif, Terapi Musik, Terapi Suara, Terapi Seni
Terapi Warna Visualisasi
Terapi fisik antara lain: Aromaterapi, Hidroterapi,
Osteopati, Teknik Relaksasi, Zero Balancing
Terapi energi di antaranya: Akupunktur, Akupressur,
Refleksiologi, Chi Kung, Tai Chi, Reiki, dan Prana healing.
Sedangkan untuk pengobatan konvensional maupun
pilihan diagnosa ada pula yang dilakukan seperti
pengobatan alternatif : hyperbaric oxygen chamber
METODE TERAPI KOMPLMENTER

a. Yoga;
b. Akupuntur;
c. Pijat refleksi;
d. Chiropractic;
e. Tanaman obat herbal;
f. Homeopati, natuopati;
g. Terapi polaritas atau reiki;
h. Tekhnik – tekhnik relaksasi;
i. Hipnoterapi, meditasi dan visualisasi.
OBAT – OBAT YANG DIGUNAKAN DALAM TERAPI
KOMPLMENTER

a) Bersifat natural yaitu mengambil bahan dari


alam, seperti jamu – jamuan, rempah yang
sudah dikenal (jahe, kunyit, temu lawak dan
sebagainya).
b) Pendekatan lain seperti menggunakan energi
tertentu yang mampu mempercepat proses
penyembuhan, hingga menggunakan doa
tertentu yang diyakini secara spiritual memiliki
kekuatan penyembuhan
CONTOH OBAT KOMPLEMENTER
St John’s Wort (Hypericum Perforatum) : untuk depresi
sedang dan penyakit syaraf
Gingko biloba : untuk alzheimer, asma, depresi, ansietas
Bawang Putih : untuk menurunkan kolestrol,
antitrombolitik, menurunkan tekanan darah
Saw palmetto : untuk inflamasi
Jahe : Nausea
Di Indonesia ada 3 jenis teknik pengobatan komplementer yang telah ditetapkan oleh
Departemen Kesehatan untuk dapat diintegrasikan ke dalam pelayanan konvensional,
yaitu sebagai berikut :

 Akupunktur medik yang dilakukan oleh dokter umum berdasarkan kompetensinya.


Metode yang berasal dari Cina ini diperkirakan sangat bermanfaat dalam mengatasi
berbagai kondisi kesehatan tertentu dan juga sebagai analgesi (pereda nyeri). Cara
kerjanya adalah dengan mengaktivasi berbagai molekul signal yang berperan sebagai
komunikasi antar sel. Salah satu pelepasan molekul tersebut adalah
pelepasan endorphin yang banyak berperan pada sistem tubuh.

 Terapi hiperbarik, yaitu suatu metode terapi dimana pasien dimasukkan ke dalam
sebuah ruangan yang memiliki tekanan udara 2 – 3 kali lebih besar daripada tekanan
udara atmosfer normal (1 atmosfer), lalu diberi pernapasan oksigen murni (100%).
Selama terapi, pasien boleh membaca, minum, atau makan untuk menghindari trauma
pada telinga akibat tingginya tekanan udara.

 Terapi herbal medik, yaitu terapi dengan menggunakan obat bahan alam, baik berupa
herbal terstandar dalam kegiatan pelayanan penelitian maupun berupa fitofarmaka.
Herbal terstandar yaitu herbal yang telah melalui uji preklinik pada cell line atau
hewan coba, baik terhadap keamanan maupun efektivitasnya. Terapi dengan
menggunakan herbal ini akan diatur lebih lanjut oleh Departemen Kesehatan Republik
Indonesia
DEFINISI
Pengobatan Alternatif Pengobatan Komplementer

jenis pengobatan yang


tidak dilakukan oleh
paramedis/dokter pada pengobatan tradisional
umumnya, tetapi oleh yang sudah diakui dan
seorang ahli atau dapat dipakai sebagai
praktisi yang menguasai pendamping terapi
keahliannya tersebut konvesional/medis.
melalui pendidikan
yang lain/non medis.
Obat komplementer sering digolongakan bersama
dengan obat alternatif yang biasa biasa disebut CAM
(complementary and alternative medicene).

Institut yang mengurus CAM adalah NCCAM


(National Center for Complementary and Alternative
Medicine)
Menurut National Center for Complementary and
Alternative Medicine (NCCAM) Pengobatan di atas dapat
dikategorikan menjadi 5 kategori yang kadangkala satu
jenis pengobatan bisa mencakup beberapa kategori, yaitu:

Alternative Medical System/ Healing System – non medis


terdiri dari Homeopathy, Naturopathy, Ayurveda dan
Traditional Chinese Medicine (selanjutnya disingkat TCM),
seven chakras-ayurveda

Mind Body Intervention


terdiri atas Meditasi, Autogenics, Relaksasi Progresif,
Terapi Kreatif, Visualisasi Kreatif, Hypnotherapy,
Neurolinguistik Programming (NLP), Brain Gym, dan Bach
Flower Remedy.
Terapi Biologis
terdiri dari Terapi Herbal, Terapi Nutrisi, Food
Combining, Terapi Jus, Makrobiotik, Terapi Urine,
Colon Hydrotherapy.

Manipulasi Anggota Tubuh


terdiri atas Pijat/Massage, Aromatherapy,
Hydrotherapy, Pilates, Chiropractic, Yoga, Terapi
Craniosacral, Teknik Buteyko.

Terapi Energi
terdiri dari Akupunktur, Akupressur, Refleksiologi,
Chi Kung, Tai Chi, Reiki, dan Prana healing.

Anda mungkin juga menyukai