Anda di halaman 1dari 12

Asal Usul Buah Strawberry

SYARAT PERTUMBUHAN

1. Iklim

Tanaman stroberi dapat tumbuh dengan baik di


daerah dengan curah hujan 600-700 mm/tahun.
Lamanya penyinaran cahaya matahari yang
dibutuhkan dalam pertumbuhan adalah 8–10 jam
setiap harinya.
Stroberi adalah tanaman subtropis yang dapat
beradaptasi dengan baik di dataran tinggi tropis
yang memiliki temperatur 17–20 derajat C.
Kelembaban udara yang baik untuk pertumbuhan
tanaman stroberi antara 80-90%.
2. Media Tanam

 Jika ditanam di kebun, tanah yang dibutuhkan


adalah tanah liat berpasir, subur, gembur,
mengandung banyak bahan organik, tata air dan
udara baik.
 Derajat keasaman tanah (pH tanah) yang ideal untuk
budidaya stroberi di kebun adalah 5.4-7.0,
sedangkan untuk budidaya di pot adalah 6.5–7,0.
 Jika ditanam dikebun maka kedalaman air tanah
yang disyaratkan adalah 50-100 cm dari permukaan
tanah. Jika ditanam di dalam pot, media harus
memiliki sifat poros, mudah merembeskan airdan
unsur hara selalu tersedia.
3. Tempat yang cocok menanam
 Ketinggian tempat: 1.000-1.500 m dpl
 kelembaban udara: 80-90%
 Curah hujan: 600-700 mm/tahun
 Penyinaran cahaya matahari: 8–10 jam
 Suhu: 17–20 OC,
 Media tanam: tanah liat berpasir, subur, gembur,
mengandung banyak bahan organik, tata air dan
udara baik
 pH tanah untuk budidaya di lahan terbuka: 5.4-7.0.
pH untuk untuk budidaya dalam pot adalah 6.5–7,0.
Cara menanam buah strawberry
1. Menyiapkan benih: jumlah benih dan luar lahan
tanam. Untuk lahan 1 hektar diperlukan antara
40.000-50.000 benih
2. menanam dilahan
3. perawatan strawberry: Sebelum tanaman berusia
15 hari, lakukanlah penyulaman, lakukanlah
pewiwilan atau penyiangan. Ini dilakukan pada
stroberi tanpa ataupun dengan mulsa plastik.
Lanjutan….
4. Pemberian pupuk: pupuk NPK bisa digunakan
dengan kadar N lebih tinggi dari P dan K, seperti
NPK 32-10-10
5. mengenali jenis penyakit tanaman stroberi, gejala
dan pengendaliannya
6. Mengenali jenis hama, gejala, dan cara
pengendaliannya
7. Memanen Stroberi
8.
 Pemupukan
 Pertanaman tanpa mulsa: Pupuk susulan
diberikan 1,5-2 bulan setelah tanam
sebanyak 2/3 dosis anjuran. Pemberian
dengan cara ditabur dalam larikan dangkal
di antara barisan, kemudian ditutup tanah.
 Pertanaman dengan mulsa: Pupuk susulan
ditambahkan jika pertumbuhan kurang baik.
Campuran urea, SP-36 dan KCl (1:2:1,5)
sebanyak 5 kg dilarutkan dalam 200 liter air.
Setiap tanaman disiram dengan 350-500 cc
larutan pupuk.
Manfaat buah strawberry
1. Menyusutkan kadar kolesterol
2. mencegah kanker
3. mencegah leukima
4. Dapat meningkatkan kekuatan otak dan menjaga
penglihatan tetap jernih
5. anti aging
Lanjutan….
6. Mengencangkan kulit
7. Cocok bagi pengidap diabetes
8. memutihkan gigi
9. mengatasi panas dalam
10. dapat menghentikan diare
11. sebagai obat jerawat alami
Hasil panen strawberry
Cara memaksimalkan hasil panen buah strawbery
yang baik adalah:
 Simpanlah stroberi secara pelan-pelan hati-hati ke
dalam wadah. Supaya buah tidak memar dan
rusak
 Buah stroberi diletakkan di tempat teduh.
 Lakukanlah penyortiran berdasarkan grade yang
sudah ditentukan
 Buatlah kemasan buah stroberi dalam mika plastik
yang diberi lubang

Anda mungkin juga menyukai