Anda di halaman 1dari 8

SCREW CONVEYOR

Nama kelompok
1. Alva mirda mahdaviki
2. Wilis ardiana putri
3. Harun fathurrozaq
4. Arif wicaksono
SCREW CONVEYOR

PENGERTIAN FUNGSI KOPONEN CARA KERJA

CONTOH
GAMBAR
PENGERTIAN

Screw conveyor merupakan salah satu perlengkapan produksi pada suatu pabrik kelapa sawit dan pabrik gula.
Alat ini memiliki ulir dan arah putaran searah jarum jam. Dimana masing-masing ulir antara satu dengan yang
lainnya mempunyai jarak yang sama.
FUNGSI

Dimana fungsinya adalah untuk memindahkan atau mentransfer


KOMPONEN SCREW CONVEYOR

HANGER TROUGH

KOPLING SCREW
PRINSIP KERJA

Screw conveyor ini terdiri dari baja yang memiliki bentuk spiral (pilinan seperti ulir)
yang tertancap pada shaft/poros dan berputar dalam suatu saluran berbentuk U
(through) tanpa menyentuhnya sehingga flight (daun screw) mendorong material ke
dalam trough. Shaft/poros digerakkan oleh motor gear.
TERIMAKASIH

Anda mungkin juga menyukai