Anda di halaman 1dari 8

Oleh: Muryo Setyo, S.Pd.

, Gr
Guru Produktif SMKN 1 Gedangsari
Syarat mesin motor dapat hidup

Bahan Bakar Udara

Api
Teknologi Sepeda Motor Karburator

Proses pencampuran udara dan bahan bakar


dilakukan secara mekanik oleh karburator

Teknologi Sepeda Motor injeksi

Bahan bakar diinjeksikan (disemprotkan) oleh


injektor ke dalam mesin
Karburator injeksi
Keunggulan Karburator

Lebih murah dibandingkan system injection


Jumlah komponen lebih sedikit
Perawatan lebih gampang dan sederhana
Gampang saat dilakukan pembersihan atau servis
Tidak Takut macet jika kehabisan bahan bakar
Kekurangan Karburator

Untuk penyetelan campuran bahan bakar udara


dilakukan manual
Tidak dapat mengatasi setiap kondisi kerja mesin
yang berbeda-beda
Penggunaan bahan bakar kurang efisien
Keunggulan Injeksi

Konsumsi BBM Irit


Pembakaran Lebih Sempurna
Tak Harus Kerepotan Melakukan Penyetelan
Mudah Saat Melakukan Servis
Dapat mengatasi segala kondisi kerja mesin
Kekurangan Injeksi
Jarang Sekali Bengkel Yang Menerima Layanan Untuk
Motor Injeksi
Harganya Mahal
Sulit Melakukan Modifikasi

Anda mungkin juga menyukai