Anda di halaman 1dari 5

LAPORAN PRAKTIKUM

PERAWATAN MESIN KONVERSI


ENERGI DASAR

Judul Pratikum: Motor Bakar


Nama: Rido Kurniawan
Nim: 210621401072
Semester: 4
Kelas: 4C

PROGRAM DIPLOMA III


TEKNIK MESIN
POLITEKNIK JAMBI
2023
LEMBAR PENGESAHAN
LAPORAN PRAKTIKUM
PERAWATAN MESIN KONVERSI
ENERGI DASAR

NAMA PRAKTIKAN : Motor Bakar


NIM : :2210621401099
SEMESTER/KELAS :semester (4)
Kelas (4c)

Jambi,26 Mei 2023


Diketahui oleh :
Dosen Pengasuh,

WIDYARINI, S.T., M.T.


Mata Kuliah : mesin konversi energi JobSheet Hal :

Topik : motor bakar Motor


Job 1
Sub Topik : langkah-langkah pengukuran dan perawatan bakar

A. Dasar Teori
Pengukuran dan perawatan adalah hal penting,dalam setiap pekerjaan yang di
lakukan harus selalu melaksanakan prosedur pengukuran dan perawatan.dan setiap
prosedur di tuangkan dalam sebuah perencanaan kerja.
B. Langkah Pengukuran
4 langkah dalam proses motor bakar
Keempat langkah tersebut yakni hisap, kompresi, kerja dan buang. Satu kali siklus motor
4-tak terjadi putaran kruk sebanyak 2 kali. Putaran kruk as 2 kali itu dari langkah hisap
(setengah putaran) + langkah kompresi (setengah putaran) + langkah kerja (setengah
putaran), dan langkah buang (setengah putaran).10 Jun 2020

C. Langkah Perawatan
PERAWATAN MOTOR BAKAR DISEL
Sistem kerja mesin diesel umumnya lebih berat dibandingkan mesin berbahan
bakar premium. Sehingga oli harus selalu dalam kondisi bagus karena harus
melumasi bagian-bagian mesin yang bergesekan. Lakukan setiap pagi hari
sebelum memanaskan mobil dengan menggunakan alat pengecekan yang ada
pada mesin mobil.

Mengganti Oli mesin

Penggantian oli mesin diesel harus selalu tepat waktu karena oli bekerja lebih
keras daripada oli mesin bensin. Selain itu karena kerja oli mesin diesel lebih
keras , maka filter oli juga harus diganti setiap ganti oli mesin.

Mengecek dan mengganti filter bahan bakar


Karena bahan bakar solar memiliki kekentalan yang lebih pekat daripada
premium dan tangki bahan bakar bisa saja mudah berkerak, sehingga filternya
mudah kotor maka sebaiknya harus rajin mengecek dan mengganti filter bahan
bakar.

Mengecek, membersihkan dan mengganti filter udara

Kerja mesin diesel membutuhkan udara bersih untuk pembakaran. Oleh karena
itu bila filter udara kotor dan sudah padat menyebabkan putaran mesin menjadi
berat. Sehingga mobil menjadi tidak bertenaga dan bahan bakarnya menjadi
boros. Oleh karena itu filter udara harus dibersihkan secara rutin setiap minggu
atau sebulan sekali dan apabila dirasa sudah jelek dan sudah tidak mampu
menyerap udara lagi sebaiknya lekas diganti.

Mengecek pompa injeksi secara rutin.

Pompa injeksi pada mobil diesel umumnya tidak ada pelumasnya sehingga
sangat rentan aus. Oleh karena itu sebaiknya pada saat mengisi solar
ditambahkan oli khusus untuk campuran bahan bakar yang berfungsi untuk
merawat pompa injeksi.

D. Kesimpulan
Secara umum pengertian motor bakar di atikan sebagai pesawat yang dapat
mengubah suatu bentuk energy thermal menjadi bentuk energy mekanik.motor bakar
dapat pula di artikan sebagai pesawat dan energy kerja mekanik nya.di peroleh dari
pembakaran bahan bakar dalam pesawat itu sendiri.
E. Daftar pustaka
Referensi internet
http://mekanikotomotifsmksakti.blogspot.com/2011/09/motor-pembakar-dalam-
jenis-spark.html
https://www.academia.edu/35352285/MAKALAH_TENTANG_MOTOR_BAKAR

Anda mungkin juga menyukai