Anda di halaman 1dari 21

NAMA KELOMPOK:

ISWATU ELLANI {19}


NI KADEK RASMINI {21}
NI KADEK VEBBY KURNIANTI {22}
PATRUN NADA {29}
A. KONSEP PEMBUATAN VIDEO
PENGERTIAN Sesuai dengan KBBI (Kamus besar bahasa
VIDIO Indonesia) kata video berarti:
1.Bagian yang memancarkan gambar pada
pesawat televisi.
2.Rekaman gambar hidup atau program
televisi untuk ditayangkan lewat pesawat
televisi.
Adapun kata film yang berarti:
1. Selaput tipis yang di buat dari seloluid untuk
tempat gambar negative(yang akan dibuat
potret) atau untuk tempat gambar
positif(yang akan dimainkan di bioskop.
2. Lakon (cerita) gambar hidup.
JENIS-JENIS VIDIO
1.Video cerita adalah vidio yang bertujuan untuk
memaparkan cerita
2.Video dokumen adalah video yang bertujuan merekam
kejadian atau peristiwa dalam kehidupan nyata.
3.Video berita adalah video yang bertujuan
memaparkan berita.
4.Video pembelajaran adalah video yang bertujuan
untuk memberikan materi pembelajaran agar mudah
diresap dan dapat di mainkan ulang.
5. Video presentasi adalah video yang bertujuan untuk
mengomunikasikan ide atau gagasan.
SINEMATOGRAFI DASAR
Senematografi berasal dari kata cinematography
yang terdiri atas dua kata,yaitu cinema dan
graphy.Arti kata cinema adalah gerak dan kata
graphy adalah menulis.Dengan demikian
cinematography berarti menulis dalam
gerak.Secara definisi sinematografi adalah proses
pengambilan ide,kata-
kata,aksi,emosi,tone,dansegala aspek komunikasi
nonverbal yang ditampilkan dalam bentuk visual.
Berikut perangkat konsep dari sinematografi :
1.Frame atau framing pembagian adegan berdasarkan sudut pandang,posisi
kamera ,persepsi cerita yang ditampilkan dalam shoot(pengambilan
gambar)
2. Lensa, menjelaskan tentang gambar mewakili sudut pandang mata
3. Cahaya dan warna, menggunakan warna dan pencahayaan dalam
pengambilan gambar
4. Tekstur, menampilkan detaildari shoot
5. Pergerakan [movement], setiap gerakan dan gambar dalam median
audio visual harus memiliki arti
6. Sudut pandang [point of view], karena me
wakili sudut pandang karakter dalam shoot
ALUR
PEMBUATAN
VIDIO
Berikut ini 3 tahap yang harus dilalui dalam pembuatan vidio:
a. Tahap Produksi : merupakan tahap persiapan sebelum memulai proses
produksi (shooting film atau vidio). Untuk memulai pemrosesan video,
dibuuhkan beberapa langkah, yaitu sebagai berikut.
1. Ide : merupakan rancangn yang tersusun di pikiran, artinya sama dengan
cita-cita .
2. Sasaran
3. Tujuan : menentukan tujuan membuat video
4. Pokok materi : yaitu berupa pesan yang ingin disampaikan
5. Sinopsis : adalah setiap peristiwa atau rekaan yang dikisahkan dalam bentuk
cerita yang dapat disimpulkan ke dalam bentuk ringkas yang padat dan jelas.
6. Treatment : adalah penggambaran adegan-adegan yang akan muncul
dalam cerita, tetapi tidak terperinci.
7. Pembuatan Storyboard : adalah sketsa gambar berbentuk thumbnail
yang disusun berurutan sesuai dengan rangkaian jalan cerita.
8. Naskah : adalah suatu teks yang berisi aturan, alur cerita dalam
suatu dialog.
9. Pencahayaan Sederhana ; adalah pencahayaan sehingga video yang
dibuat memperoleh kualitas cahaya yang baik.
10. Desain Karakter : adalah karakter seseorang yang akan tampil
dalam video yang dibuat.
TAHAP
PRODUKSI

1. Peralatan Standar
 Alat pengambil gambar dan suara (camcorder) seperti kamera hp,
Screen recording, handycam,atau kamera.
Tripot,agar kamera tidak bergoyang.
Lampu kamera untuk menambah ketika kondisi kurang cahaya.
Microphone atau mikrofon untuk mendapatkan suara yang lebih
jelas.
2. Pengoperasian Kamera.

a. Tektik pengambilan gambar dan kamera Handycam dan kamera professional


Teknik:
1.Cara memegang kamera.
2.Cara kontrol zoom.
3.Cara mengatur waktu rekam.
4.Cara mengatur focus,eksposur,dan keseimbangan cerah putih (white Balance)

5.Cara penandaan tanggal,waktu,dan lokasi pengambilan gambar.


6.Cara mengisi gambar (cutaways)
b.Teknik Pengambilan Gambar Dari Kamera Handphone
Berikut tips menangkap gambar menggunakan handphone:
1. Lebih dekat ke objek
2. Hati-hati dengan cahaya
3. Keseimbangan
4. Hindari peggunaan digital zoom
c.Cara pengambilan gambar dari screen recording
3. Ukuran shot
Berikut ukuran –ukuran gambar yang harus di kenal baik oleh seorang kamera.
a . Extreme long shot (ELS)
b. Long shot (LS)
c. Medium long shot (MLS)
d. Medium shot (MS)
e Medium close shot (MCS)
f . Medium close-up (MCU)
g . Big close –up (BCU)
h. Close –up (CU)
4. Sudut Shot
Sudut shotditentukan oleh arah dan ketinggian kamera dari tempat mengambil shot.
5. Arah Gerak Kamera
Berikut arah gerak kamera yang digunakan dalam adegan.
a. Pan atau panning : pergerakan kamera secara horizontal dari kiri ke kanan tau sebaliknya
b. Crap : pergerakan seperti kepiting, yaitu gerak ke kiri atau ke kanan dengan badan kamera
ikut bergerak.
c. Track : pergerakan kamera yang dimulai dengan mendekati atau menjauhi subjek.
d. Zooming :pada saat zooming in kamera tidak bergerak, lensa difokuskan dari long shot
menjadi close shot, tetapi gambar tetap muncul
e. Ped atau pedestal : pergerakan kamera secara vertical
f. Tilt : pergerakan kamera secara vertical dari atas ke bawah atau sebaliknya, tetap mounting
kamera tetap pada tempatnya.
6. Pencahayaan
Berikut penjelasan rinci teknik tata cara tiga titik.
a. Key Light : adalah penyinaran utama terarah (main source) yang
mengenai atau jauh pada sebuah objek
b. Fill Light : adalah penyinaran yang digunakan untuk melunakkan bayangan
yang dihasilkan oleh key light.
c. Back Light : adalah penyinaran dari belakang subjek ( berlawanan arah
kamera) yang diatur sehingga jatuh mengenai kepala dan bahu dari
subjek.
7. Wardrobe
Adalah seseorang yang bertugas memberikan ide kostum dan menuangkannya
dalam bentuk-bentuk kostum untuk naskah yang berguna untuk memberi
kemudahan dalam perencanaan produksi, penyuntingan, penyiaran, dan
pemanfaatan program.
c.Tahap ascaproduksi
Berikut ini merupakan beberapa bagian yang termasuk dalam pekerjaan
editing vidio
1. Bagian editing vidio
2. Bagian sound (suara)
3. Bagian animasi dan visual Efek
4. Rendering
B.PERANGKAT LUNAK PENYUNTING VIDEO/ ANIMASI

Mengoperasiakan
perangkat lunak
penyunting video

Terdapat banyak aplikasi editing video saat ini, aplikasi yang cukup baik
dan mudah digunakan, antara lain Windows Movie Maker. Windows
Movie Maker adalah perangkat lunak yang merupakan bagian dari
Windows Live Essential. Fungsi utama program ini untuk melakukan
olah digital terhadap gambar
bergerak(video), misalnya untuk menambahkan efek visual (visual
effect) atau menambahkan redaksi singkat yang berhubungan dengan
video yang sedang disunting.
Mengoperasikan
Perangkat Lunak
Aminasi

Berikut jenis teknik animasi.


1. Animasi tradisional adalah animasi yang dibuat dengan cara gambar manual
oleh tangan,animator membuat gambar untuk setiap frame yang kemudian
akan menjadi rangkaian gambar animas.
2. Animasi berbasis vector adalah animasi yang dibuat dengan menggunakan
computer dengan cara menggambar dan membuat animasi vector secara
langsung pada computer
3. Animasi 3D atau biasa disebut CGI (Computer graphic integrated)adalah
pembuatan animasi dengan cara membuat model 3D lalu diberikan ringing
animasi di dalam ruang tiga dimensi dengan menggunakan komputer
4.Motion graphic adalah animasi gerakan elemen grafis
atau teks dengan tujuan untuk iklan atau promosi
5. Stop motion adalah animasi perubahan yang dibuat
dengan memanipulasi objek nyata yang kemudian
mengambil foto satu frame setiap perubahan untuk
membuat ilusi gerakan.
Om shanti,shanti,shanti om

Anda mungkin juga menyukai