Anda di halaman 1dari 24

USAHA KESEHATAN SEKOLAH

(UKS)

Ns. Yuliantika, S. Kep


PENGERTIAN
• UKS merupakan salah satu kegiatan atau usaha
yang dilakukan oleh pihak sekolah untuk
menolong murid dan juga warga sekolah yang
sakit di kawasan lingkungan sekolah.
• Menurut depkest RI (2006) UKS adalah wahana
belajar mengajar untuk meningkatkan
kemampuan hidup sehat sehingga meningkatkan
pertumbuhan dan perkembangan peserta didik
yang harmonis dan optimal agar menjadi sumber
daya manusia yang berkualitas
PENGERTIAN
• Menurut departemen pendidikan dan kebudayaan,
UKS adalah upaya membina dan mengembangkan
kebiasaan hidup sehat yang dilakukan secara terpadu
melalui program pendidikan dan yankes di sekolah,
perguruan agama, serta usaha-usaha yang dilakukan
dalam rangka pembinaan dan pemeliharaan kesehatan
di lingkungan sekolah
• Depkes RI, UKS adalah usaha kesehatan masyarakat
yang dijalankan disekolah- sekolah dengan anak didik
beserta lingkungan hidupnya sebagai sasaran utama.
UKS merupakan wahana untuk meningkatkan
kemampuan hidup sehat dan selanjutnya membentuk
perilaku sehat, yang pada gilirannya menghasilkan
derajat kesehatan yang optimal
PENGERTIAN
• Menurut Azrul Azwar, UKS adalah bagian dari
usaha kesehatan pokok yang menjadi beban
tugas puskesmas yang ditujunjukkan kepada
sekolah-sekolah dengan anak beserta
lingkungan hidupnya, dalam rangka mencapai
keadaan kesehatan sebaik-baiknya dan
sekaligus meningkatkan prestasi belajar anak
sekolah setinggi-tingginya.
Tujuan Pelaksanaan UKS
• Tujuan umum : untuk meningkatkan
kemampuan hidup sehat dan derajat
kesehatan peserta didik serta menciptakan
lingkungan sehat sehingga memungkinkan
pertumbuhan dan perkembangan dan
perkembangan anak yang harmonis dan
optimal dalam rangka pembentukan manusia
indonesia seutuhnya.
Tujuan khusus UKS: untuk memupuk kebiasaan
hidup sehat dan menigkatkan derajat kesehatan
peserta didik yang mencakup:
• Penutunan angka penyakit anak sekolah
• Peningkatan kesehatan peserta didik (fisik,
mental, sosial)
• Agar peserta didik memiliki pengetahuan, sikap,
dan keterampilan untuk melanksanakan prinsip-
prinsip hidup sehat
• Meningkatkan cakupan pelayanan kesehatan
terhadap anak sekolah
Sasaran Kegiatan UKS
• Sekolah taman kanak-kanak
• Pendidikan dasar
• Pendidikan menengah
• Pendidikan agama
• Pendidikan kejuruan
• Pendidikan khusus
Pembina UKS
• Pembinaan program UKS pada tingkat
kabupaten dan kecamatan dibentuk dengan
membentuk tim pembina usaha kesehatan
sekolah (TPUKS)
Prinsip Kerja Pelaksanaan Kegiatan
UKS
• Mengikutsertakan peran serta masyarakat sekolah meliputi
guru, peserta didik, karyawan sekolah, komite sekolah
(ortu)
• Kegiatan yang terintegrasi, dengan pelayanan kesehatan
menyeluruh yang menyangkut segala upaya kesehatan
pokok puskesmas sebagai satu kesatuan yang utuh dalam
rangka meningkatkan derajat kesehatan peserta didik
• Melaksanakan rujukan, dengan mengatasi masalah
kesehatan yang tidak dapat diatasi di sekolah ke fasilitas
kesehatan seperti puskesmas atau rumah sakit
• Kolaborasi tim, dengan melibatkan kerja sama lintas
sektoral dengan pembagian tugas pokok dan fungsi yang
jelas
Kegiatan UKS

1. Lingkungan Kehidupan Sekolah


yg sehat (Health School Living)
2. Pendidikan Kesehatan (Health
education)
3. Usaha pemeliharaan kesehatan
di sekolah (Health Service in
School)
(Health School Living)
• Bangunan dan perlengkapan
sekolah yg sehat
• Kebersihan ruangan dan halaman
sekolah
• Adanya sarana kaskus dan air yg
memenuhi syarat kesehatan
• Hubungan yg baik antara guru,
murid, masyarakat/orang tua
Health Education)
• Penkes ttg kesehatan perseorangan
dan lingkungan
• Penkes pencegahan dan
pemberantasan penyakit menular
• Penkes makanan dan cara hidup
sehat
• Penkes tentang pencegahan
kecelakaan
• Penkes ttg sikap dan perilaku dan
(Health Service in
School)
• Program imunisasi
• UKGS
• P3K
• Pemeriksaan kesehatan
perorangan dan lingkungan
secara berkala
• Mengirimkan anak-anak yg perlu
perawatan khusus ke pihak yg
lebih ahli
Kegiatan – Kegiatan UKS
• Pemeriksaan kesehatan (kes gigi dan mulut,
mata, telinga, tenggorokan, kulit dan rambut)
• Pemeriksaan perkembangan kecerdasan
• Pemberian imunisasi
• Penemuan kasus-kasus dini
• Pengobatan sederhana
• Pertolongan pertama
• Rujukan
Usaha Kesehatan Gigi Sekolah (UKGS)
• Merupakan program pemerintah untuk
mengatasi masalah gigi, terutama pada anak-
anak dalam menjaga kebersihan dan
kesehatan giginya
• UKGS adalah suatu komponen UKS yang
menjadi suatu paket pelayanan asuhan
sistematik dan ditunjukan bagi semua murid
sekolah dasar dalam bentuk paket promotif,
promotif-preventif dan paket optimal
Tujuan Kegiatan UKGS
• Meningkatkan taraf kesehatan gigi anak-anak sekolah
dengan jalan mengadakan usaha preventif dan
promotif
• Mengusaha timbulnya kesadaran dan keyakinan bahwa
untuk meningkatkan taraf kesehatan gigi perlu
pemeliharaan kebersihan mulut
• Mengusahakan agar anak-anak sekolah dasar itu mau
memelihara keberihan mulutnya dirumah
• Meningkatkan taraf kesehatan gigi apabila usaha
preventif gagal melalui sistem selektif
• Menigkatkan kesadaran kesehatan gigi dengan suatu
sistem pembiayaan yang bersifat paupaya
Ruang Lingkup UKGS
Dalam wilayah kerja puskesmas, program UKGS
harus meliputi sasaran:
• 100% SD malaksanakan pendidikan/
penyuluhan kes gigi
• Min 80% melaksanakan sikat gigi massal
• Min 50% mendapatkan pelayanan medik gigi
dasar atau permintaan
• Min 30% mendapatkan pelayanan medik gigi
dasar atas keb perawatan
Fasilitas dan Peralatan UKGS
• Tempat dapat dipilih sesuai dengan
kebutuhan, baik dalam maupun di luar
ruangan
• Alat bantu pelaksanaan UKGS dapat berupa
poster mengenaik bentuk gigi, gambar-
gambar, dan alat-alat peraga yang menarik,
seperti model gigi, sikat gigi dan lain-lainnya
sehingga penyuluhan itu tidak terkesan
membosan
Tenaga Pelaksana UKGS
Tenaga yang berasal dari sekolah
a. Kepala Sekolah/Guru SD
• Membantu tenaga kesehatan gigi dalam pengumpulan data, yaitu
pemeriksaan seluruh murid secara berkala
• Pendidikan kesehatan gigi pada murid seperti penyuluhan tentang
kes gigi dan mulut pada pelajaran orkes
• Pembinaan dokter kecil
• Latihan gosok gigi
• Merujuk murid ke PKM untuk dilakukan perawatan jika menemukan
murid dgn keluhan penyakit gigi
• Membina kerja sama dengan petugas kes dlm kesling dan makanan
yg dijual di lingkungan sekolah
• Membantu guru dalam sikit gigi bersama
b. Dokter kecil
• Membantu guru dalam memberi dorongan
agar murid berani diperiksa giginya
• Membantu guru dalam memberikan
penyuluhan kesehatan gigi
• Memberikan petunjuk kepada murid
mengenai tempat berobat gigi
Tenaga dari puskesmas
1. Kepala puskesmas
• Sebagai koordinator pelaksanaan UKGS
• Sebagai pembimbing dan motivator
• Bersama dokter gigi melakukan perencanaan
kesehatan gigi dan mulut
2. Dokter gigi
• Sebagai penanggung jawab pelaksanaan operasional
UKGS
• Bersama kepala puskesmas dan perawat gigi menyusun
rencana kegiatan, memonitor program dan evaluasi
• Membina integrasi dengan unit terkait tingkat
kecamatan
• Memberi bimbingan dan pengarahan kepada tenaga
perawat gigi, UKS, guru SD, dan dokter kecil
• Dapat bertindak sebagai pelaksana UKGS jika tidak ada
perawatan gigi
3. Perawat Gigi
• Menyusun rencana UKGS dan pemantauan SD berkala
bersama dokter gigi
• Membina kerja sama dengan tenaga UKS dan Depdikbud
• Melakukan persiapan atau lokakarya mini untuk
menyampaikan rencana kepada pelaksana terkait
• Melakukan pengumpulan data yang diperluan dalam UKGS
berupa data soiodemografis dan data epidermiologis
• Melakukan keggiatan analisis teknis dan edukatif, seperti
pembersihan karang gigi
• Memonitor pelaksanaan UKGS
• Melaksanakan pencatatan dan pelaporan
• Evaluasi program
4. Petugas UKS
• Terlibat secara penuh dalam penetuan SD,
pembinaan guru dan dokte kecil, memonitor
program
• Pemeriksaan murid
• Melakukan rujukan
• Menunjang tugas perawat gigi

Anda mungkin juga menyukai