Anda di halaman 1dari 21

Mathematics is not about

numbers, equations, computations,


or algorithms: it is about
UNDERSTANDING.
- William Paul Thurston-
Teori Peluang

Matematika Diskrit – MJ504


The highest form of pure thought Program Studi D4 Teknik Multimedia & Jaringan
is in Mathematics. Jurusan Teknik Informatika
-Plato- Politeknik Negeri Batam

©yenirokha
Bahasan

• Percobaan
• Ruang Sampel
• Kejadian
• Peluang
• Konsep Teori Himpunan pada Peluang
• Peluang Kejadian Majemuk
• Peluang Kejadian Saling Lepas
• Peluang Kejadian Saling Bebas

©yenirokha
Percobaan

Percobaan adalah suatu kegiatan


untuk memperoleh hasil.

• Contoh:
o Percobaan melempar sebuah dadu.
o Percobaan melempar 2 buah uang
koin.
o Percobaan memilih siaran tv.
©yenirokha
Ruang Sampel

Ruang sampel adalah himpunan semua


kemungkinan hasil percobaan.

• Contoh:
o Percobaan melempar dadu, maka ruang
sampelnya adalah: S = {1, 2, 3, 4, 5, 6}.
o Percobaan melempar dua buah uang
koin, maka ruang sampelnya adalah: S =
{AA, AG, GA, GG}.
o Percobaan memilih siaran TV, maka ruang
sampelnya adalah: S = {semua siaran
yang ada di tv tersebut}.
©yenirokha
Kejadian

Kejadian (event) disimbolkan dengan E,


adalah himpunan bagian dari ruang
sampel.
• Contoh:
Pada percobaan melempar dadu,
kejadian munculnya angka ganjil
adalah E={1,3,5}, kejadian munculnya
angka 1 adalah E={1}, dan lain-lain.

©yenirokha
Peluang

Peluang kejadian E di dalam ruang


sampel S adalah:
P(E) = |E|/|S|
• Contoh:
Pada percobaan melempar dadu S =
{1,2,3,4,5,6}. Kejadian munculnya angka
ganjil E ={1, 3, 5}.
|E| = 3, |S| = 6, maka:
P(E) = 3/6 ©yenirokha
Peluang (Contoh)

Uang logam mempunyai dua muka yaitu


gambar (G) dan angka (A). Jika satu
uang logam dilempar, maka peluang
munculnya muka gambar = ½, muka
angka = ½.
Jika dua koin uang logam dilempar, maka
ruang sampel adalah S = {AA, AG, GA,
GG}.
Peluang muncul 1 angka dan 1 gambar =
2/4 = 1/2.
©yenirokha
Konsep Teori Himpunan pada Peluang

Konsep-konsep pada teori himpunan dapat


diterapkan pada peluang diskrit. Misalkan
diketahui dua himpunan A dan B adalah dua
buah kejadian dalam ruang sampel S:
1. Kejadian A dan B terjadi sekaligus, berarti
munculnya satu titik sampel di dalam
himpunan A  B . Peluangnya adalah:

p( A  B)   p( x )
xi A B
i

©yenirokha
Konsep Teori Himpunan pada Peluang
2. Kejadian A atau B atau keduanya terjadi, berarti
munculnya satu titik sampel di dalam himpunan A  B

 p( x )
Peluangnya adalah:
p( A  B)  i
xi A B

3. Kejadian A terjadi tetapi B tidak, berarti munculnya


satu titik sampel di dalam himpunan A  B
Peluangnya adalah:

p( A  B)   p( x )
xi A B
i

©yenirokha
Konsep Teori Himpunan pada Peluang
5. Kejadian salah satu dari A dan B terjadi
namun bukan keduanya, berarti
munculnya salah satu titik sampel di
dalam A B . Peluangnya:

p( A  B)   p( x )
xi A B
i

6. Peluang kejadian A , komplemen dari


kejadian A:
p( A )  1  p( A)
©yenirokha
Konsep Teori Himpunan pada Peluang
(Contoh)
Dua buah dadu bersisi 6 dilemparkan
secara bersamaan. Maka ruang
sampelnya adalah sbb:
1 2 3 4 5 6
1 (1,1) (1,2) (1,3) (1,4) (1,5) (1,6)
2 (2,1) (2,2) (2,3) (2,4) (2,5) (2,6)
3 (3,1) (3,2) (3,3) (3,4) (3,5) (3,6)
4 (4,1) (4,2) (4,3) (4,4) (4,5) (4,6)
5 (5,1) (5,2) (5,3) (5,4) (5,5) (5,6)
6 (6,1) (6,2) (6,3) (6,4) (6,5) (6,6)
©yenirokha
Konsep Teori Himpunan pada
Peluang (Contoh)
A = kejadian munculnya angka dadu berjumlah
kelipatan 3.
B = kejadian munculnya angka dadu berjumlah
genap.
A = {(1,2), (2,1), (1,5), (5,1), (2,4), (4,2), (3,3), (3,6),
(6,3), (4,5), (5,4), (6,6)}
B = {(1,1), (1,3), (3,1), (2,2), (1,5), (5,1), (2,4), (4,2),
(3,3), (2,6), (6,2), (3,5), (5,3), (4,4), (5,5), (6,4),
(4,6), (6,6)}.
A  B = {(1,5), (5,1), (2,4),(4,2),(3,3),(6,6)}

A B = {(1,2), (2,1), (1,5), (5,1), (2,4), (4,2), (3,3), (3,6),


(6,3), (4,5), (5,4), (6,6), (1,1), (1,3), (3,1), (2,2),
(2,6), (6,2), (3,5), (5,3), (4,4), (5,5), (6,4), (4,6)}
©yenirokha
Konsep Teori Himpunan pada
Peluang (Contoh)
A B  A B  A B
= {(1,2), (2,1), (1,5), (5,1), (2,4), (4,2), (3,3),
(3,6), (6,3), (4,5), (5,4), (6,6), (1,1), (1,3),
(3,1), (2,2), (2,6), (6,2), (3,5), (5,3), (4,4),
(5,5), (6,4), (4,6)}
- {(1,5), (5,1), (2,4),(4,2),(3,3),(6,6)}

= {(1,2), (2,1), (3,6), (6,3), (4,5), (5,4), (1,1),


(1,3), (3,1), (2,2), (2,6), (6,2), (3,5), (5,3),
(4,4), (5,5), (6,4), (4,6)}
©yenirokha
Konsep Teori Himpunan pada
Peluang (Contoh)
n( A) 1 n( B ) 18 1
P( A)   P( B )   
n( S ) 3 n( S ) 36 2
n( A  B ) 6 1
P( A  B )   
n( S ) 36 6

n( A  B ) 24 2
P( A  B )   
n( S ) 36 3

n( A  B ) 18 1
P( A  B )   
n( S ) 36 2
©yenirokha
Probabilitas Kejadian Majemuk
A ∪ B dan A ∩ B
Probabilitas kejadian A ∪ B

P(A ∪ B) = p(A) + p(B) – p(A ∩ B)

©yenirokha
Dua Kejadian Saling Lepas

• Bila A dan B adalah dua kejadian


sembarang pada S dan berlaku
A ∩ B = ∅,
maka A dan B dikatakan dua kejadian
saling lepas atau saling terpisah (mutually
exclusive).
• Dua kejadian A dan B saling lepas artinya
kejadian A dan B tidak mungkin terjadi
secara bersamaan.

©yenirokha
Dua Kejadian Saling Lepas

• Dua kejadian saling lepas maka


p(A∩B) = 0 , sehingga probabilitas
kejadian A∪B dirumuskan sebagai
berikut :
p(A∪B) = p(A) + p(B)

©yenirokha
Dua Kejadian Saling Bebas

• „Dua Kejadian A dan B dalam ruang sampel S


dikatakan saling bebas jika kejadian A tidak
mempengaruhi kejadian B dan sebaliknya.
• „
Jika A dan B merupakan dua kejadian saling
bebas.
P(A∩B) = P(A).P(B)
• „
Jika A, B dan C kejadian saling bebas, maka
peluang kejadian A∩B∩C :
P(A∩B∩C) = p(A). p(B). p(C)
Contoh: Pada pelemparan dua uang logam, apakah
kejadian munculnya muka dari uang logam
pertama dan uang logam kedua merupakan dua
kejadian yang saling bebas

©yenirokha
Latihan
01. Sepuluh buah buku disusun di atas
sebuah rak. Kesepuluh buku itu
beragam topiknya, ada buku
tentang fisika, buku kimia, buku
biologi, buku matematika, dan buku
sosiologi. Berapa peluang bahwa
dari 10 buku itu tepat ada 2 buku
untuk setiap topik?

©yenirokha
Latihan
02. Tujuh kecelakaan mobil terjadi dalam
seminggu. Berapa peluang bahwa
semuanya terjadi pada hari yang
sama ?
03. Berapakah probabilitas jumlah kata (
terdiri dari 8 huruf) yang dapat
dibentuk dari 26 huruf, tanpa
memperhitungkan arti kata yang
terbentuk. Buatlah untuk dua
kemungkinan (boleh mengulang huruf
atau tidak boleh) ?

©yenirokha
Latihan

04. Berapa probabilitas banyaknya bilangan


bulat positif 4 angka antara 1000 – 9999
(termasuk 1000 dan 9999) yang habis
dibagi 5 dan 7 ?
05. Sebuah kardus berisi bola berwarna merah,
biru dan ungu. Akan diambil 10 bola saja.
(a) Berapa probabilitas mengambil bola
jika bola merah paling sedikit 5
(b) Berapa probabilitas mengambil bola
jika bola merah paling banyak 5

©yenirokha

Anda mungkin juga menyukai