Anda di halaman 1dari 30

MATEMATIKA GASING

1.Menembus segala dimensi umur, metode GASING


tidak hanya cocok dipelajari anak-anak, tapi juga
orang dewasa (masuk dalam program GIPIKA/
Gerakan Ibu-ibu Pandai MatematIKA).

2.Selalu diawali dengan konkret (bukan abstrak),


sehingga sangat mudah dimengerti.

3.Menghitung CEPAT (tambah, kali, kurang, bagi)


tanpa alat.
4.Menghitung dengan mencongak, sehingga anak-
anak harus membayangkan hasil-hasil yang telah
dihitung, hal ini akan memacu kerja otak kanan,
dengan banyaknya imaginasi, anak-anak akan lebih
kreatif.

5.Meningkatkan IQ, mengerjakan soal-soal


matematika GASING terbukti kecerdasan
intelektualnya semakin meningkat.

6.Meningkatkan EQ, anak-anak akan lebih mandiri,


disiplin, bertanggungjawab, dan jujur.
7.Meningkatkan AQ, punya daya juang yang tinggi.

8.Psikomotorik meningkat, karena mengerjakan soal-


soal matematika memacu ketrampilan tangan.

9.Seluruh materi Matematika GASING sesuai kurikulum


sekolah.
10. Efisiensi WAKTU, HANYA butuh 6 bulan
menyelesaikan seluruh materi SD 6 tahun

11. Mengurangi kepikunan (tambah awet muda lho...)

12. Meningkatkan kesehatan (membakar kolesterol)


MATEMATIKA GASING
“Tidak ada anak bodoh
yang ada hanyalah
mereka yang belum dapat
kesempatan belajar dari
guru yang baik (great
teacher) dan metode
yang baik”
MENGAPA?
TUJUAN
Mengubah pandangan guru dan siswa
tentang mata pelajaran Matematika
GAMPANG (MUDAH DIPELAJARI)
Menggunakan logika matematika yang sangat mudah
dimengerti dan diingat
ASYIK
Tanpa paksaan, ingin melakukan terus menerus
MENYENANGKAN
Merasa senang, bisa tertawa, terpuaskan rasa
ingin tahunya/faktor AHA, gembira
METODE GASING
TITIK KRITIS

Titik Kritis GASING


BAGAIMANA jadi GASING?

• KONKRET  ABSTRAK

• MENCONGAK
BELAJAR MATEMATIKA = BELAJAR BAHASA

• Konkret  abstrak

 Apel

A + Pel 

9 + 6  15
BAHASA MATEMATIKA

• Bu + ku (yang terbayang sebuah buku).


• 9 + 8 yang terbayang adalah 17.
• 6 x 7 yang terbayang adalah 42.

Itu sebabnya:
Dalam konsep GASING semua perhitungan
dilakukan di luar kepala (mencongak)
DEMO MENCONGAK
BAGAIMANA jadi GASING?
• BERLATIH, BERLATIH,
DAN BERLATIH
CARA BERLATIH
1. Mengerjakan banyak soal
2. Tiap hari review 10 menit (penting sekali)
HINDARI MAKIAN & MARAH
AHA
Memotivasi siswa bahwa mereka PASTI BISA
Mengantar siswa mengubah dunia

CHANGE MAKER
Change Maker
MATEMATIKA GASING
MATEMATIKA GASING

For A Better Indonesia!

Anda mungkin juga menyukai