Anda di halaman 1dari 19

TOMAT

KELOMPOK
TRIE HARTINI
F1D318009
BAYU ARGA MAULANA KHALID
F1D318028
RIGEL MARDIAN TRI ADHA
F1D318014

2
▰ Penampilan adalah hal yang penting, berbagai cara
dilakukan demi menciptakan penampilan yang menarik.
Bagian tubuh yang sering menjadi perhatian dalam
setiap perubahan penampilan untuk menjadi lebih baik
adalah kulit wajah. Kulit adalah salah satu organ tubuh
yang rentan terhadap perubahan suhu, iklim, dan
adanya radikal bebas (Budiman, 2008). Aktivitas diluar
ruangan membuat kulit makin sering terpapar oleh
sinar matahari, debu, polusi udara, sehingga
menimbulkan masalah-masalah pada kulit.
3
Masalah kulit yang ditimbulkan oleh radiasi sinar UV matahari adalah keriput,
bercak pigmentasi, penurunan elastisitas kulit dan tekstur kulit menjadi kasar,
oleh karena itu kulit butuh nutrisi agar tetap sehat. Nutrisi yang dibutuhkan kulit
dapat berasal dari bahan-bahan alam maupun sintetik. Seiring dengan
berkembangnya jaman, hal-hal yang merugikan bagi kulit dapat diminimalisir
dengan berbagai cara yang berkaitan erat dengan kosmetik, baik dalam bentuk
sediaan yang tradisional yaitu dengan irisan buah yang langsung diaplikasikan
pada wajah maupun dengan penggunaan teknologi sediaan kosmetik yang
modern dan praktis. Salah satu contoh sediaan kosmetik yang modern dan praktis
adalah sabun. Sabun pada umumnya memiliki cara kerja dan memberikan efek
yaitu membersihkan kulit wajah dan memberikan rasa lembab, lembut (Mitsui,
1997).
“ Buah tomat (Lycopersicum esculentum Mill.) merupakan salah satu jenis tanaman yang
umum dan terkenal di Indonesia. Dalam masyarakat, buah tomat dikenal sebagai bahan
makanan untuk saos tomat dan bahan minuman seperti jus. Kandungan senyawa kimia
yang terdapat dalam buah tomat segar (matang) tiap 100 gram antara lain: air 94%, lemak,
protein, karbohidrat, serat, besi, kalsium, fosfor, sodium, kalium, Vitamin B1 (thiamin),
Vitamin B2 (riboflavin), Vitamin B3 (niasin), Vitamin C, Vitamin B6 (pyridoxine), Vitamin A
(Lorenz, 1998). ProVitamin A yang ada dalam buah tomat adalah likopen, pada buah tomat
segar kadar likopen sebesar 70 sampai 130 mg/kg (Tonucci et al., 1995). Buah tomat
sebagai produk antioksidan di konsumsi dalam bentuk buah segar, tablet tomat, jus tomat,
dan pada bidang ilmu kosmetik tomat dimanfaatkan sebagai masker wajah (Singh et al.,
2012).

Likopen adalah salah satu senyawa antioksidan yang


menunjukkan peredaman radikal bebas yang lebih tinggi
dibandingkan vitamin E dan dari jenis karotenoid lain
5
TUJUAN
1. Membuat sebuah inovasi terbaru dari
produk olahan tomat
2. Memenuhi tugas mata kuliah agroindustri
Alat:
1. Panci
2. Pisau
3. Sendok
4. Wadah
5. Saringan

Bahan:

Alat & Bahan


1. 2 buah tomat
2. 2 sendok makan minyak
kelapa
3. Jeruk nipis
4. 1 buah sabun transparan

7
Langkah Kerja
▰ Disiapkan alat dan bahan yang di gunakan

8
▰ Dikupas tomat dari kulitnya lalu di potong
kecil-kecil
▰ Disaring potongan tomat hingga tersisa
sarinya

9
▰ Ditambah perasan air jeruk nipis secukupnya
▰ Dimasukkan dua sendok makan minyak kelapa lalu
diaduk hingga merata
▰ Dipotong sabun transparan kecil-kecil, dimasukkan
kedalam panci lalu dipanaskan hingga mencair

10
▰ Dimasukan sabun yang sudah
mencair ke tomat yang sudah
bercampur minyak kelapa dan
perasaan jeruk nipis lalu aduk
hingga merata
▰ Dimasukan kedalam wadah dan
tunggu hingga mengeras
▰ Sabun siap dipakai

11
Tomat sendiri memiliki
beberapa manfaat bagi tubuh
seperti berikut ini :
▰ 1. Mengecilkan ▰ 4. Mengatasi ▰ 7.
pori-pori permasalahan Pengelupasan
terbuka kulit berminyak sel kulit mati
▰ 2. Menunda ▰ 5. ▰ 8. Membuat
penuaan dini Menghilangkan kulit berkilau
▰ 3. Untuk ketombe ▰ 9. Untuk
meredakan ▰ 6. Untuk mengurangi
jerawat mengobati kulit berat badan
yang terbakar ▰ 10. Untuk
matahari membersihkan
kulit

12
Alasan membuat produk ini? Pada saat kami melakukan percobaan
Alasan kenapa kami memilih tomat sebagai yang pertama kami mengalami
bahan dasar sabun dikarenakan kami ingin kegagalan dimana pada saat itu produk
menciptakan suatu produk yang terbaru dan sabun yang ingin kami buat tidak
lain dari biasanya. Awalnya kami terpikir berhasil menjadi sabun. Produk
untuk membuat produk olahan makanan tersebut tidak berhasil mengeras
namun karena sudah banyaknya produk dikarenakan terdapat bahan yang tidak
olahan makanan yang tersedia, untuk itu kami miliki sehingga sangat
kami memutuskan membuat sabun dengan mempengaruhi produk tersebut.
bahan dasar tomat.
Selanjutnya kami pun melakukan
percobaan kedua dengan bahan yang
telah dicantumkan diatas. Alasan kami
menggunakan sabun transparan ialah
agar sabun yang kami inginkan cepat
mengeras. Kami mengetahui penggunaan
sabun transparan melalui sebuah video di
Youtube yang menjelaskan
pemakaiannya. Namun dalam video itu
tidak menggunakan tomat sebagai bahan 13
Pada saat kami melakukan percobaan yang pertama kami
mengalami kegagalan dimana pada saat itu produk sabun
yang ingin kami buat tidak berhasil menjadi sabun. Produk
tersebut tidak berhasil mengeras dikarenakan terdapat
bahan yang tidak kami miliki sehingga sangat
mempengaruhi produk tersebut.

Selanjutnya kami pun melakukan percobaan kedua dengan


bahan yang telah dicantumkan diatas. Alasan kami
menggunakan sabun transparan ialah agar sabun yang kami
inginkan cepat mengeras. Kami mengetahui penggunaan
sabun transparan melalui sebuah video di Youtube yang
menjelaskan pemakaiannya. Namun dalam video itu tidak
menggunakan tomat sebagai bahan dasar melainkan pepaya.
Sehingga kami pun terinspirasi dari video tersebut.

14
Dalam pembuatan sabun ini kami menghasilkan 2 sabun tomat
dengan ukuran yang sangat besar yang membutuhkan hanya 1
buah sabun transparan saja. Ketika kami mencoba untuk memakai
sabun tomat ini, sabunnya tidak terlalu menghasilkan banyak busa
HASIL? ketika bercampur dengan air namun ketika telah dibasuh dengan
air, terdapat perbedaan dimana tangan ketika dicuci dengan sabun
ini lebih terasa kesat dan harum yang sangat panjang.

15
Tetapi…….
dalam proses pembuatan sabun ini mungkin kami masih
memiliki percobaan lagi yang seharusnya kami lakukan
namun belum kami lakukan yaitu mengecek seberapa besar
ph yang dikandung sabun tomat ini yang dimana diketahui
bahwa tomat memiliki cita rasa sedikit asam dan juga cocok
dipakai pada wajah yang seperti apa, apakah wajah yang
kering atau yang berminyak.

16
ANALISIS UNTUNG RUGI
Modal Usaha :
▰ Tomat : Rp 2.000,00
▰ Sabun Transparan : Rp 20.000,00
▰ Jeruk Nipis : Rp 1.000,00
▰ Minyak Kelapa : Rp 5.000,00 +
Jumlah : Rp 28.000,00

Dalam proses hasil yang dilakukan, didapatkan bahwa dalam 1 buah sabun
transparan menghasilkan 2 buah sabun tomat yang telah dicampurkan semua
bahan dengan ukuran yang besar. Sehingga dapat ditentukan bahwa kami
menjual produk sabun ini ialah Rp 17.000,00.
17
jumlah keuntungan ialah :
▰ Pendapatan : Jumlah sabun x harga
▰ : 2 x Rp 17.000,00 = Rp 34.000,00
▰ Total Modal : Rp 28.000,00
▰ Harga per sabun : Rp 17.000,00
Maka, Rp 34.000,00 – Rp 28.000,00 = Rp 6.000,00.
Untung per sabun : Rp 6.000,00 : 2 = Rp 3.000,00.

Sehingga keuntungan semua produk yang dihasilkan ialah Rp 6.000,00 dengan


untung per sabun ialah Rp 3.000,00.
TERIMA KASIH

19

Anda mungkin juga menyukai