Anda di halaman 1dari 11

SISTEM BILANGAN

Decimal System
Dalam sistim bilangan desimal terdapat 10 simbol/nilai, dimana
nilai-nilai tersebut 0, 1, 2, 3, 4, 5, 6, 7, 8 dan 9. Sistem bilangan
desimal sering pula disebut dengan sistim bilangan dasar 10
karena terdiri dari 10 digit.

103 102 101 100 10-1 10-2 10-3


1000 100 10 1 . 0.1 0.01 0.001
MSB Titik LSB
desimal

Contoh penulisan bilangan desimal :


5210 ; 102410 ; 6400010
Bilangan Biner
Dalam sistim bilangan binari hanya ada dua simbol/nilai yaitu, 0
dan 1. Karenanya disebut pula dengan bilangan dasar 2.

23 22 21 20 2-1 2-2 2-3


8 4 2 1 . 1/2 1/4 1/8
MSB Titik LSB
Biner

Bilangan Oktal
Dalam bilangan octal terdapat 8 unsur nilai yang simbolkan : 0,
1, 2, 3, 4, 5, 6, 7
83 82 81 80 8-1 8-2 8-3
512 64 8 1 . 1/8 1/64 1/512
MSB Titik LSB
Oktal
Bilangan Heksadesimal
Sistim bilangan heksadesimal menggunakan bilangan dasar 16, karena
didalam bilangan heksadesimal terdiri dari 16 nilai/symbol yaitu, 0, 1, 2,
3, 4, 5, 6, 7, 8, 9, A, B, C, D, E, F. Setiap satu digit Bilangan heksa
direpresentasikan dalam empat digit bilangan biner

163 162 161 160 16-1 16-2 16-3


4096 256 16 1 . 1/16 1/25 1/409
6 6
MSB Titik LSB
Heksa
KONVERSI SISTIM BILANGAN
1. Desimal ke Biner
Metode I :
Contoh : 45 10
= 32 + 0 + 8 + 4 +0 + 1
= 25+0+23+22+0+20 = 1 0 1 1 0 12
Metode II :
Contoh : 2510
25/ 2 = 12+ remainder of 1 1 (Least Significant Bit)

12/ 2 = 6 + remainder of 0 0
6/2 = 3 + remainder of 0 0
3/2 = 1 + remainder of 1 1
1/2 = 0 + remainder of 1 1 (Most Significant Bit)
Result 2510 = 1 1 0 0 12
2. Biner ke Desimal
1 1 0 1 1 2 (binary)
(1x24)+(1x23)+(0x22)+(1x21)+(1x20)
= 16+8+0+2+1
= 2710 (decimal)

1 0 1 1 0 1 0 1 2 (binary)
= (1x27)+(0x26)+(1x25)+(1x24)+(0x23)+(1x22)+(0x21)+(1x20)
= 128+0+32+16+0+4+0+1
= 18110 (decimal)
3. Desimal ke Oktal
177/8 = 22+ remainder of 1 1 (Least Significant Bit)
22/ 8 = 2 + remainder of 6 6
2/8 = 0 + remainder of 2 2 (Most Significant Bit)
Result 17710 = 2618

4. Biner Ke Oktal
100 111 0102 = (100) (111) (010)2
= 4 7 28
5. Desimal ke Heksadesimal
37810
378/16 = 23+ remainder of 10 A (Least Significant Bit)
23/ 16 = 1 + remainder of 7
1 / 16 = 0 + remainder of 1 1 (Most Significant Bit)
Result 37810 = 17A8

6. Heksadesimal ke Desimal
2AF16 = 2 x (162) + 10 x (161) + 15 x (160) = 68710

7. Biner ke Heksadesimal
1011 0010 11112 = (1011) (0010) (1111)2 = B 2 F16
Tabel Konversi
Desimal Biner Oktal Desimal Biner Heksadesimal
0 000 0 0 0000 0
1 001 1 1 0001 1
2 010 2 2 0010 2
3 011 3 3 0011 3
4 100 4 4 0100 4
5 101 5 5 0101 5
6 110 6 6 0110 6
7 111 7 7 0111 7
8 1000 8
9 1001 9
10 1010 A
11 1011 B
12 1100 C
13 1101 D
14 1110 E
15 1111 F
LATIHAN SOAL
1. Konversikan Bilangan biner ke desimal berikut
inia): 1102 b) 11102 c) 101012 d) 1011012 e) 1111112
2. Konversikan bilangan desimal berikut ini ke biner
a) 5 b) 17 c) 42 d) 31 e) 47

3. Konversikan bilangan oktal ke desimal


a) 328 b)578 c) 2138 d) 1568

4. Ubah bilangan desimal berikut ini menjadi bilangan oktal


a) 2810 b)13710 c)35110 d)62910
5. Ubah bilangan oktal berikut ini ke biner
a) 278 b) 2108 c) 5558 d) 65438
6. Ubah bilangan biner berikut ini menjadi bilangan oktal
a) 0102 b) 1100112 c)10110012 d) 10101110002
LATIHAN SOAL
7. Konversikan bilangan heksadesimal berikut ini ke biner
a) 2A16 b) 8D16 c) C0916 d)EF216 e) FFFF16
8. Ubah bilangan biner berikut ini menjadi bilangan
Heksadesimal
a) 110101102 b) 1100102
b) c) 1001011111112 d) 11101011001101012

9. Ubah bilangan 3F116 menjadi bilangan desimal


10. Ubah bilangan 3F116 menjadi bilangan Oktal

Anda mungkin juga menyukai