Anda di halaman 1dari 8

KUIS

Diketahui S1 mempunyai titik-titik (0,1,0) dan (3,-5,2)


sebagai ujung-ujung diameternya. Tentukan persamaan
bola S2 yang lingkaran besarnya adalah lingkaran
perpotongan antara bola S1 dan bidang 5x-2y+4z+7=0.!
BIDANG PUTAR

PERTEMUAN 14
Bidang Putar

Bidang putar adalah bidang yang terjadi bila suatu garis lurus/lengkung

diputar sekeliling sebuah garis lurus tertentu (yang disebut sumbu putar).

Tiap-tiap titik dari garis yang berputar tadi akan melalui sebuah lingkaran,

yang mana bidang lingkaran tersebut tegak lurus sumbu putar


Kejadian-kejadian khusus
 Bila f(x,z) = 0, y = 0  Bila f(x,y) = 0, z=0  Bila f(y,z) = 0, x=0
diputar pada diputar pada diputar pada
sumbu z, sumbu x, sumbu y,
persamaan: persamaan: persamaan:
f( 𝑥 2 + 𝑦 2 , 𝑧) = 0 f(x , 𝑦 2 + 𝑧 2 , ) = 0 f(y , 𝑥 2 + 𝑧 2 ) = 0
 Bila f(x,z) = 0, y = 0  Bila f(x,y) = 0, z=0  Bila f(y,z) = 0, x =
diputar pada diputar pada 0 diputar pada
sumbu x, sumbu y, sumbu z,
persamaan: persamaan: persamaan:
f(x, 𝑦2 + 𝑧 2) = 0 f( 𝑥 2 + 𝑧 2 , 𝑦) = 0 f( 𝑥 2 + 𝑦 2 , 𝑧) = 0
Contoh:
𝑥 𝑧
1. Jika garis lurus : 𝑦 = 0, + =1 berputar mengelilingi sumbu z,
2 4
bagaimanakah persamaan bidang putarnya?
𝑥2 𝑧2
2. Jika ellips + =1
, y = 0 diputar, mengelilingi sumbu z, bagaimanakah
𝑎2 𝑐2
persamaan bidang putarnya?

𝑥2 𝑧2
3. Jika hiperbola − =1 , y = 0, diputar mengelilingi sumbu z,
𝑎2 𝑐2

bagaimanakah persamaan bidang putarnya? Dan jika diputar mengelilingi


sumbu x, bagaimanakah persamaan bidang putarnya?
4. Parabola x =0, 𝑦 2 = 2𝑝𝑧 , diputar mengelilingi sumbu z, bagaimanakah
persamaan bidang putarnya?
JAWABAN:
𝑥 𝑧
1. Dik: f(x,z) = + =1 ,y=0
2 4
Dit: bidang putar yang mengelilingi sumbu z=???
Peny:
𝑥 2 +𝑦 2 𝑧
f( 𝑥2 + 𝑦 2 , 𝑧) → + =1
2 4
𝑥 2 +𝑦 2 4 𝑧 2
= ( − )
22 4 4
𝑥 2 +𝑦 2 16−8𝑧+𝑧 2
=
4 16
4𝑥 2 + 4𝑦 2 = 𝑧 2 −
8z + 16
4𝑥 2 + 4𝑦 2 − 𝑧 2 + 8z − 16 = 0
Untuk nomor 2, 3 dan 4 kerjakan dengan cara yang sama.
jawaban

𝑥2 𝑦2 𝑧2
2. + 2 + =1 → elipsoida putar
𝑎2 𝑎 𝑐 2

𝑥2 𝑦2 𝑧2
3. + − =1 → hiperboloida daun satu
𝑎2 𝑎2 𝑐 2

𝑥2 𝑦2 𝑧2
− − =1 → hiperboloida daun dua
𝑎2 𝑎2 𝑐 2

4. 𝑥 2 +𝑦 2 = 2pz → paraboloida putar


WASSALAM..

Anda mungkin juga menyukai