Anda di halaman 1dari 8

wish

Dalam percakapan bahasa Inggris pasti kita sering mendengar


kata “wish” digunakan. Biasanya penggunaan kata “wish” untuk
mengekspresikan situasi hipotesis. Ketika kita mengatakan “I
wish” kita menginginkan sesuatu yang mungkin tidak akan
pernah terjadi.
Penggunaan dan Contoh Kalimat
Expressing Wishes
• Wish diikuti oleh simple past untuk menyatakan bahwa situasi yang
diinginkan tidak mungkin terjadi pada saat ini (present),
sedangkan wish diikuti past perfect untuk menyatakan tidak mungkin
terjadi di masa lampau (past). Wish dapat pula diikuti past
future (would/could+Verb1) untuk menyatakan keinginan seseorang untuk
melakukan sesuatu secara berbeda. Beberapa contoh kalimatnya adalah
sebagai berikut.
Contoh Kalimat Expressing wishes Fakta

wish(es) + simple past


I wish she were here. but she isn’t …
(Saya berharap dia disini.) (Dia tidak disini.)

Wenny wishes Ari agreed with her opinion. but Ari doesn’t …
(Wenny berharap Ari setuju dengan pendapatnya.) (Ari tidak setuju.)

Raisa wishes she could drive a car. but Raisa can’t …


(Raisa berharap dia dapat menyetir mobil.) (Raisa tidak dapat menyetir mobil.)
wish(es) + past perfect
Wira wishes he had finished the task before the but Wira didn’t …
deadline. (Wira tidak menyelesaikan tugas tersebut sebelum …)
(Wira berharap dia telah menyelesaikan tugas tersebut
sebelum tenggat waktu.)
My brother wishes he could have owned a house but my brother couldn’t …
when he was twenty-five years old. (Saudara saya tidak memiliki rumah ketika …)
(Saudara saya berharap dia telah memiliki sebuah
rumah ketika dia berumur dua puluh lima tahun.)

wish(es) + Future (would/could + verb1 atau was/were + present participle)


Defi wishes her friends would come to her house her friends might, but her friends might not come
tomorrow. (teman-temannya mungkin datang tapi mungkin tidak
(Defi berharap teman-temannya datang ke rumahnya datang)
besok.)
T
he government wishes people were staying at home but people aren’t …
during the hurricane. (orang-orang tidak sedang tinggal dirumah)
(Pemerintah berharap orang-orang sedang tinggal di
Contoh dialog wish

Dahlia : Mommy, tomorrow I will present my report in front of the class, but I am so nervous.
(Ibu, besok aku akan menyajikan laporanku didepan kelas, tapi aku sangat gugup)
Mommy : Wish your report will be clear enough and your team will present well
(Berharap, laporanmu akan cukup jelas dan timmu akan menyajikan dengan baik)
Dahlia : Mommy, what should I do before presenting?
(Ibu, Apa yang harus aku lakukukan sebelum menyajikan?)
Mommy : The most important is self confident, you will prepare your material, source, equipments
and your team it
self.
(Yang paling penting adalah percaya diri, kamu akan mempersiapkan materimu, sumber, peralatan
dan timmu sendiri)
Dahlia : I am a speaker..
(Aku pembicara)
Mommy : Everything will be okay, honey… believe me
(Semua akan baik, sayang…Percaya aku)
Dahlia : Thank you Mom
(Terima kasih bu)
Wish yang digunakan di waktu sekarang dapat dibagi dua (2), yaitu:
1.wish dalam kalimat positive (+) dengan kenyataan negative (-).
2.wish dalam kalimat negative (-) dengan kenyataan positive (+).
• 1.Contoh penggunaan wish dalam kalimat positive (+) dengan kenyataan negative (-).
Rumus: subject + wish/wishes + subject + verb-2 + object + (now)
I wish I had a car (now). (+)
Saya ingin saya punya sebuah mobil (sekarang). (+)
Kenyataan (fakta):
I don't have a car (now). (-)
Saya tidak punya sebuah mobil sekarang.(-)
• You wish you met Cindy (now).(+)
Kamu ingin kamu bertemu Cindy (sekarang). (+)
Kenyataan (fakta):
You don't meet Cindy (now). (-)
Kamu tidak bertemu Cindy (sekarang). (-)
2.wish dalam kalimat negative (-) dengan kenyataan positive (+).

• Contoh penggunaan wish dalam kalimat negative (-) dengan kenyataan positive (+).
Rumus: subject + wish/wishes + subject + didn't + verb-1/were not + object + (now)
I wish I didn't tell you about it. (-)
Saya ingin saya tidak menceritakan kamu tentang benda (itu). (-)
Kenyataan (fakta):
I tell you about it. (+)
Saya menceritakan kamu tentang benda (itu).
• You wish you didn't cancel the journey. (-)
Kamu ingin kamu tidak menunda perjalanan tsb.
Kenyataan (fakta):
You cancel the journey.
Kamu menunda perjalanan tsb.
Pertanyaan
1. Apa yang dimaksud dengan expresi “wish” ?
2. Ada berapa bentuk wish
3. Bikin contoh simple past ekspresi wish
4. Buat kalimat ekspresi wish menggunakan kalimat negative
5. Termasuk wish apakah ini “Wenny wishes Ari agreed with her opinion.
(Wenny berharap Ari setuju dengan pendapatnya.)”

Anda mungkin juga menyukai