Anda di halaman 1dari 58

KELOMPOK 2

1. ARSYI ZAHWA
2. BADAR
3. DEA AMALYA
4. IZZA ALGHIFARI
5. JANTIKA AULIA F
6.KHAIRANI TRI KARINA
7. MEIKE GRESTIANA S
8. M. ZAIDAN ALIM AL FAQIH
9. NABILLA PUTRI F
10. PUJA RIZKA
11. WIKA SARI
12. YOHANA RIZKIKAH
PEMASARAN
DEFINISI PEMASARAN

Adalah suatu proses sosial yang di dalamnya


terdapat individu dan kelompok yang mendapatkan
apa yang mereka butuhkan dan inginkan dengan
menciptakan menawarkan dan secara bebas
mempertukarkan produk yang bernilai dengan
pihak lain
PEMASARAN
STRATEGI PEMASARAN
Menurut ilmu pemasaran mengatakan
manusia akan merasa puas kalau ia
memperoleh value dengan rumus

PERCEIVED VALUE = PERCEIVED BENEFIT – PERCEIVED COST


Strategi pemasaran terdiri dari :

1.Strategi 2.Strategi 3.Strategi


penetrasi pasar pengembangan pengembangan
pasar produk

4.Segmentasi 6.Brand
pasar 5.Targeting
positioning
TAKTIK

BAURAN
BRANDING DIFERENSIASI
POSITIONING PEMASARAN PENJUALAN
A.BRANDING

Branding adalah penamaan merek yang membedakan produk dengan para


pesaing produk lainnya.
Branding perlu dictitrakan dan ditumbuhkan kesetiaan ( brand loyality )
B.Diferensiasi

Diferensiasi menurut Kotler ( 1991) adalah sebuah upaya untuk


menciptakan perbedaan yang positif di mata pelanggan dan berbeda dari
yang ditawarkan pesaing.
Dapat dilakukan melalui product,service,people,image
C. POSITIONING
• .

Positining adalah tindakan perusahaan untuk merancang produk dan


bauran pemasaran agar dapat tercipta kesan tertentu diingatan
konsumen
D. BAURAN PEMASARAN
•Dikenal dengan 4P yaitu :
1) Product (produk)
2) Price ( harga)
3) Place (tempat)
4) Promotion (promosi)
1.PRODUCT

Adalah apa saja yang dapat ditawarkan ke


pasar untuk diperhatikan diperoleh atau
dikonsumsi yang dapat memenuhi kebutuhan
atau keinginan konsumen
PRODUCT LIFE CYCLE

• Dibagi menjadi 4 tahap, yaitu


1. Introduction ( perkenalan )
2. Growth ( Pertumbuhan )
3. Maturity (kematangan )
4. Decline ( penurunan )
2.Price ( Harga )
•Adalah alat untuk mengomunikasikan nilai produk kepada pasar.
•Seorang wirausaha mempunyai alternatif penetapan harga, yaitu :
1) Cost- based pricing ( penetapan harga berdasarkan biaya )
 Cost plus pricing ( penetapan harga biaya plus )
Break Even Analysis and Target Profing Pricing ( analisis peluang pokok dan
penetapan harga laba sasaran )
•2) Value-Based Pricing (penetapan harga berdasarkan presepsi calon konsumen
terhadap nilai barang)
•Sedangkan Griffin dan Ebert (2002) merumuskan cara penetapan harga
1. Peneteapan harga diatas harga pasar yang berlaku bagi produk serupa
2. Penetapan harga dibawah harga pasar
3. Penetapan harga yang sama dengan rata-rata harga pasar
•Perusahaan memiliki dua pilihan dalam penetapan harga produk
• Penetapan harga mengapung
• Penetapan harga penetrasi
3. Place

Yang berarti bagaimana kita melakukan kombinasi


saluran-saluran distribusi untuk menyampaikan produk
kepada pengguna akhir. Saluran distribusi adalah jalur
yang dilewati suatu produk dari tangan produsen kepada
pengguna akhir.
4. Promotion
•Adalah suatu teknik komunikasi yang dirancang untuk menstimulasi konsumen
membeli. Yang harus diperhatikan yaitu bauran promosi terdiri dari :
1. Periklanan
2. Penjualan pribadi
3. Promosi penjualan
4. Hubungan masyarakat
manajemen
keuangan dan
pembiayaan
usaha
A. Pengelolahan
B. Mengukur C.
Keuangan Untuk D. Manajemen
Start-up
Kelayakan Manajemen
Utang
Usaha Modal Kerja
Business

H. Tips Dan
E. Sumber- G. Tips
F. Financial Trik Mencari
sumber Pengelolaan
Thermometer Pinjaman Yang
Pendanaan Keuangan
Aman
A. PENGELOLAHAN
KEUANGAN UNTUK START-UP
BUSINESS

• 1. Strategi Dan Alat Pengelolaan Keuangan


Strategi keuangan yang efektif meliputi pengelolahan dan pengawasan catatan-catatan
keuangan ,perencanaan dan pengelolahan anggaran dalam rangka mencapai tujuan
memaksimal keuangan pemilik modal.
Untuk melakukan pengelolaan keuangan secara efektif anda dapat menggunakan
neraca(balance sheet),laporan laba rugi dan laporan aliran cas.
B. MENGUKUR KELAYAKAN USAHA

1. Analisis titikimpas ( break-even points)


formula : keuntungan = pendapatan – biaya ,
jikanilaikeuntunganadalahnol, maka
Pendapatan = total biaya
Harga x kuantitas = biayatetap + (biaya variable per unit x
kuantitas)
Kuantitasimpas = biayatetap/(harga-biaya variable per unit.
C. MANAJEMEN MODAL KERJA

• Modal kerja merupakan besarnya nilai uang yang dibutuhkan untuk


mendukung operasionalisasi suatu bisnis.
• Formula :
• (cash+piutang dagang+sediaan) - (hutang dagang + accruals) +
(peralatan+kendaraan)
D. MANAJEMEN UTANG

A. berdasarkan periode utang


B. berdasarkan penggunaan utang
C. berdasarkan ada tingkat jaminan 1. jenis- jenis utang
D. berdasarkan tingkat suku bunga
E. berdasarkan tipe pembayaran

A. APR (annual percentage rate/nominal rate)


B. Periodic rate
2. biaya utang C. Effective rate
E. SUMBER-SUMBER
PENDANAAN

1. Individual Deposits 2. Loan 3. Supplier 4. Customer

A. Family Loan
B. Neighborn Loan
C. Pegadaian Loan
D. Bank Loan
E. Venture Capital
F. Kasing
F. FINANCIAL THERMOMETER

1. Thermometer Likuidital
2. Thermometer Pengelolaan Aset
3. Thermometer Pengelolaan Utang

4. Thermometer Profitabilitas
G. TIPS PENGELOLAAN KEUANGAN,.

2. optimalkan 3. optimalkan
1. tentukan siklus kebijakan
kebijakan cash
konversi kas inventory
management
manajement

4. optimalkan
5. optimalkan
kebijakan
kebijakan
manajemen
manajemen utang
plutang
H. TIPS DAN TRIK MENCARI
PINJAMAN YANG AMAN

1. pahami benar 4.perkirakan besar nya bunga


karakteristik bisnis anda yang harus dibayarkan pada
periode pinjaman
2. hitung benar kebutuhan 5. jika diperlukan minta penjelasan
keuangan anda

3. ukur kekuatan 6. siapkan


dokemun-dokumen
pembayaran anda yang diperlukan
MEMULAI SEBUAH
USAHA BARU
Pada Bagian ini,ada 11 bahasan yang
sangat praktikal,yaitu :

• 1.Memilih nama dan membuat logo


• 2.Memilih tempat usaha
• 3.Membeli perlengkapan
• 4.Pemenuhan terhadap mesin dan alat-
alat produksi
• 5.Merekrut pegawai
• 6.Melakukan training persiapan dan uji
coba s
• 7. Memproduksi alat alat usaha
• 8. Pilihan legalitas usaha,formal atau
non formal
• 9.Peresmian
• 10.Proses Tambahan
• 11.Belajar dari common mistakes
1.MEMILIH NAMA dan MEMBUAT LOGO

TIPS :
1.Pemilihan nama
2.Memperhatikan apakah nama
yang diciptakan
3.sudah ada yang memiliki
4.Pemilihan logo
5.Iklan
6.Design logo
2.MEMILIH TEMPAT USAHA

TIPS :
• Lakukan operasional dari
rumah ke rumah
• Menyewa dengan harga
miring
• Melakukan profit sharing
3.MEMBELI PERLENGKAPAN

TIPS :
• Beli yang second hand
• Lakukan renovasi kecil
• Cari tukang jika owner bukan ahli
pertukangan
• Untuk elektronik tidak perlu yang
second hand
• Lakukan hunting barang-barang di
pasar dengan harga miring namun
kualitas lumayan
4.PEMENUHAN TERHADAP MESIN DAN ALAT
ALAT PRODUKSI

TIPS :
• Lebih baik sewa jika belum bisa
membelinya
• Jika bisa melakukan outsourching,
tidak perlu disewa
• Pastikan spare part dan service
sudah dalam harga sewa
• Melakukan cicilan lunak dengan
down payment dan pelajari
kontraknya
6.MELAKUKAN TRAINING PERSIAPAN

TIPS :
• Melakukan uji coba ke tetangga,
kerabat, dan keluarga
• Latih pegawai dalam keadaan
under pressure
• Catat waktu dan kendala yang
dialami dan diskusikan
5.MEREKRUT PEGAWAI

TIPS :
• Pegawai frontlines/Bagian Produksi
- Utamakan referensi teman atau saudara
- Lakukan tes
- Lakukan wawancara langsung
- Pelajari karakteristik calon pegawai
• Pegawai sales
• Manajemen
7.MEMPRODUKSI ALAT-ALAT PROMOSI

TIPS :
• Membuat surat dan amplop (jika
diperlukan)
• Pembuatan stempel
• Membuat brosur usaha
• Membuat kemasan dan alat
penunjang
• Display dan neon sign, jika usaha
berupa rumah makan atau retail
8.PILIHAN LEGALITAS USAHA FORMAL ATAU NON FORMAL

TIPS :
• Usaha tahap awal, lakukan secara
non-formal. Karna akan menghemat
biaya
• Jika khawatir logo atau brand
dijiplak orang lain, daftrakanlah ke
Departemen Kehakiman
• Meski usaha tidak menggunakan PT
atau CV, tetap bisa masuk dengan
meminjam PT milik orang lain
9.PERESMIAN

TIPS :
• Lakukan peresmian yang sederhana
• Undang kerabat yang mendukung usaha
anda
• Undang tetangga agar usaha anda
dikenal
• Titipkan brosur kepada tamu undangan
agar mereka dapat membantu
mempromosikan usaha anda
10.PROSES TAMBAHAN

TIPS :
Punya 2 poin penting :
1.Website
• Membuat website untuk beberapa
bidang industri
• Lakukan secara gratis
2. Seragam
• Gunakan kualitas sedang sampai
murah untuk tahap awal
• Carilah cara untuk menghemat
11.BELAJAR DARI COMMON MISTAKES

TIPS :
• Tidak melakukan riset mendalam
terhadap persaingan, serta kekuatan
internal (SWOT)
• Membayar upah tenaga kerja lebih
mahal dari pesaing
• Menggunakan tenaga kerja yang
levelnya lebih tinggi dari pesaing
• Menghabiskan terlalu banyak dana
untuk renovasi atau membeli
peralatan
PERENCANAAN
BISNIS
Perbedaan Rencana
Bisnis dan
Perencanaan Bisnis
Rencana Bisnis Perencanaan Bisnis

Pembentukan organisasi, produk, Pengembangan organisasi, produk,


jasa baru jasa yang dimiliki
Sederhana Sangat kompleks

Fokus pada ide bisnis, pemasaran, Menyeluruh


keuangan

Perencanaan jangka pendek Perencanaan strategis jangka


panjang
Pengertian
Bisnis
Bisnis adalah kegiatan menghasilkan
barang/jasa guna memenuhi kebutuhan
konsumen yang tentunya menghasilkan
keuntungan (pada pendekatan model
Griffin dan Bovee)
RencanaBi
snis
Rencana bisnis adalah gambaran rinci mengenai usulan bisnis.
Hal yang harus ada di dalam rencana bisnis:
1. Deskripsi bisnis
2. Sasaran pasar dan pemasaran
3. Sarana dan prasarana produksi
4. Sumber dan pengelolaan keuangan
5. Sumber daya manusia

44
Bagian
Utama
1. Rencana
Konsep bisnis
Bisnis
2. Pasar (market)
3. Rencana keuangan

ALPINE SKI HOUSE


45
Rincian
1. Ringkasan
2. Deskripsi bisnis
3. Strategi pasar
4. Analisis kompetisi
5. Rencana desain dan pengembangan
6. Rencana operasi dan manajemen
7. Analisis rencana keuangan
Risiko dan Ketidakpastian
merupakan teman sejati
Entrepreneur

0%
11%

24%

19%

29% 17%

Feb Mar Apr May


Format Penulisan
Rencana Bisnis
• Ringkasan Eksekutif
• Konsep Bisnis (Industri, Struktur Bisnis, dan Cara Bisnis)
• Gambaran Pasar
• Target Pasar
• Pesaing dan Kondisi Pesaing
• Organisasi dan Manajemen
• Rencana Keuangan
• Lampiran

48
Gambaran perusahaan itu sendiri
memuat Informasi
1. Identitas Perusahaan
2. Visi dan Misi perusahaan
3. Gambaran sekilas tentang Produk/Jasa
4. Perkembangan
5. Status hukum dan Kepemilikan
Infomasi yang
Harus
Ditampilkan
Mengenai
Industri
1. Tren dan pertumbuhan industri
2. Gambaran pasar
3. Ukuran, pertumbuhan, an tren pasar
4. Peluan untuk pemain baru yang
inovatif
5. Perubahan perilaku konsumen
Informasi yang
Ditampilkan Mengenai
Pesaing dan Kondisi
Persaingan
• Pesaing
• Potensi pesaing
• Posisi dalam persaingan
Data-data yang
Sebaiknya
Ditampilkan
Dilampiran
• Kontrak kerjasama
• Rekomendasi
• Foto-foto
• Rincian keuangan
• Resume 52
CONTOH RENCANA
BISNIS SEDERHANA
RINGKASAN EKSEKUTIF
BISNIS
• KONSEP
• PRODUK YANG BERKUALITAS TINGGI, DARI BIJI-BIJI KOPI DAN BAHAN-
BAHAN ASLI INDONESIA
• LAYANAN KONSUMEN YANG PRIMA
• METODE PEMASARAN YANG UNIK
• LOKASI GERAI YANG NYAMAN
• DESAIN ATMOSFER GERAI YANG COZY DAN HANGAT
• PRODUK YANG DITAWARKAN
• MENU KOPI
• ESPRESSO
• CAFFE LATE
• CAPPUCCINO
• CAFFE MOCA
• ESPRESSO MACCHIATO
• MENU LAIN
• TEH: KLASIK, RASA EKSOTIS, DAN RASA BUAH
• JUS BUAH SEGAR
• AIR MINERAL
• KUE KOPI DAN KUDAPAN
• KUE ROTI
• MUFFIN
• KUE KEJU
• HARGA
• CAPPUCCINO RP. 18.500
• ESPRESSO RP. 17.000
• TEH RP. 15.000
• JUS RP. 16.000
• KUE DAN SNACK RP. 8.0000- RP. 10. 000
• PERSEDIAAN BARANG DAN PEMASARAN
• MENDORONG TERJADINYA PEMBELIAN MELALUI BERBAGAI

Anda mungkin juga menyukai