Anda di halaman 1dari 22

DEFINISI DAN SEJARAH 2

1799 di Paris  Alat konversi energi


Girard. 1855-1973 pertama  lampu
 340 paten dan alat listrik 
(Inggris)  PLTGL Bochaux-Praceique • PLTGL merupakan
pembangkit listrik
Krisis minyak (1973)  1980 – harga minyak yang memanfaatkan
peneliti banyak yang kembali turun  energi gelombang laut
tertarik dengan energi ketertarikan pada energi
gelombang gelombang menurun untuk menggerakkan
generator.
Isu perubahan iklim 1960-1966 
baru-baru ini  Pembangkit Listrik
ketertarikan pada dengan gelombang
sumber energi pasang-surut air laut
terbarukan digunakan  Perancis
PENGERTIAN PLTGL 3

Indonesia  luas wilayah


laut 3x daratan  banyak
Kekuatan gelombang air laut 
potensi pemasok abadi
potensi
kebutuhan energi masa depan

Kelautan Inggris Foresight Panel Energi gelombang  variabel


 0,1% dari energi laut yang yang paling terkonsentrasi dan
tersedia bdapat memasok lima merupakan energi paling Asosiasi Energi Laut
kali kebutuhan energi global terbarukan Indonesia (ASELI)  total
sumber daya energi laut
nasional 727.000 MW

Kekeuntungan menggunakan
gelombang adala gelombang Energi gelombang  energi
Potensi tersebut 
dapat diprediksi sebelumnya  terbarukan dengan sumber emisi industri energi laut paling
mudah mencocokkan penawaran
dan permintaan
nol siap  berbasis teknologi
gelombang dan arus
pasang surut  6000 MW
DAERAH BERPOTENSI PLTGL DI INDONESIA 4

• PLTO di Parang Racuk Yogyakarta • SeaRaser diciptakan oleh ENERGY


(22 Juni 2007) Devon Alvin Smith Company di
Inggris
DAERAH BERPOTENSI PLTGL DI INDONESIA 5

• Survei BPPT dan Pemerintah Norwegia (1987)  banyak daerah-daerah pantai


Indonesia yang berpotensi sebagai PLTGL
• Lokasi : Sepanjang Pantai Selatan Pulau Jawa, Irian Jaya dan sebelah barat Pulau
Sumatera
TANTANGAN OMBAK SEBAGAI ENERGI 6

• Pemerintah belum pernah memanfaatkan energi gelombang air laut


untuk menghasilkan listrik  tenaga ahli belum pernah merancang
atau menerapkan secara langsung dari awal.
• Pembangunan ini akan merendam wilayah yang luas, apalagi bila
harus merendam beberapa desa di sekitar muara atau kola, 
masalah sosial
• Untuk air laut diperlukan material khusus yang disesuaikan dengan
kadar garam dan kecepatan air dari laut tersebut
SKEMA PROSES PLTGL 7

ENERGI MESIN
TURBIN GENERATOR LISTRIK
GELOMBANG KONVERSI
LAUT

Number One Number Two Number Three Number Four Number Five
Gelombang laut memiliki Energi kinetik memasuki Energi kinetik digunakan Perubahan energi Energi listrik dialirkan
energi kinetik mesin konversi untuk memutar rotor dan mekanik menjadi energi menuju sistem transmisi
menghasilkan energi listrik
mekanik

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
METODE PLTGL 8

Metode yang dapat digunakan untuk mengkonversi energi


gelombang menjadi energi listrik diantaranya :
A. Anaconda Bulge Wave System
b. Oister Hydraulic Piston System
c. Overtopping Devices
d. Oscillating Water Column
e. Buoyant Moored Devices
f. Hinged Contour Devices
Oscillating Water Columns 9

Oscilating Water Columns merupakan pembangkit yang


memanfaatkan ketinggian gelombang air laut. Pada
Oscillating water columns , gelombang air laut yang
datang akan masuk ke chamber melalui bagian yang
berada di bawah permukaan laut. Pergerakan osilasi air
laut menyebabkan perbedaan tekanan udara yang
terletak di dalam chamber dan di luar chamber. Pada
pembangkit ini terdapat sebuah saluran
penghubung yang pada sisi ujung luarnya terdapat
turbin. Perbedaan tekanan udara yang dihasilkan akan
menimbulkan pergerakan udara sehingga memutar
turbin pada ujung saluran. Turbin yang berputar akan
membangkitkan listrik.
Deppy Kusuma Aji - UGMMAGRATIKA. 2014

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
Oscillating Water Columns 10

Full Life Cycle Assessment of A Wave Energy Converter, Thompson, R.C. dkk.

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
11

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
Hinged Contour Devices 12

Pembangkit jenis ini terdiri dari beberapa


pelampung yang terhubung satu dengan
lainnya oleh sebuah sistem sendi. Sistem sendi
akan bergerak membuka dan menutup ketika
gelombang air laut datang. Pergerakan sistem
sendi akan mendorong lengan hidrolik
untukmemompa oli bertekanan tinggi. Oli akan
masuk ke smoothing accumulator kemudian
menggerakkan motor. Motor yang berputar
mengendalikan perputaran generator sehingga
dapat membangkitkan listrik.
Deppy Kusuma Aji - UGMMAGRATIKA. 2014

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
Hinged Contour Devices 13

www.pelamiswave.com
Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
Buoyant Moored Devices 14

Merupakan jenis pembangkit listrik tenaga ombak yang


menggunakan prinsip hukum Archimedes. Pembangkit ini
memiliki dua buah bagian yaitu bagian statis dan bagian
dinamis. Pada bagian dinamis terdapat pelampung yang
akan bergerak ketika mendapat gaya angkat keatas oleh air.
Pelampung ini berupa silinder yang terbuat dari baja dan
diisi oleh udara. Perbedaan tekanan yang dihasilkan oleh
gelombang laut akan digunakan untuk menggerakkan
pelampung naik dan turun.Gerakan naik turunnya
pelampung inilah yang digunakan untuk menghasilkan
energi.
Deppy Kusuma Aji - UGMMAGRATIKA. 2014

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
Buoyant Moored Devices 15

Full Life Cycle Assessment of A Wave Energy Converter, Thompson, R.C. dkk.
Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
Overtopping Devices 16

Overtopping devices merupakan reservoir air yang akan


terisi oleh adanya gelombang air laut. Sistem yang
digunakan dalam yaitu sistem pengkonsentrasian
gelombang air laut. Sistem ini mengandalkan reflektor
dan bagian landainya untuk mengkonsentrasikan
gelombang air laut. Setelah gelombang air laut
terkonsentrasi maka energi potensial yang terdapat pada
gelombang air laut meningkat. Air masuk ke reservoir
kemudian keluar melalui saluran yang terdapat di bagian
bawah. Air inilah yang digunakan untuk menggerakkan
turbin sehingga dapat membangkitkan listrik.
Deppy Kusuma Aji - UGMMAGRATIKA. 2014

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
Overtopping Devices 17

Full Life Cycle Assessment of A Wave Energy Converter, Thompson, R.C. dkk.

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
KELEBIHAN PLTGL 18

Renewable
Energi memadai

Gratis

Ramah Lingkungan

Tidak membutuhkan
bahan bakar

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
KELEMAHAN PLTGL 19

Memerlukan Tenaga Ahli Bergantung pada Ombak

Memerlukan lokasi yang


Peralatan konversi tepat
handal dan tahan
terhadap lingkungan
operasi

Multipurpose PPT by Pulsecolor

DIRECTION
ENERGI GELOMBANG 20

* Frekuensi gelombang laut setiap daerah berbeda

• Gelombang Laut tinggi  θ besar  F mekanik >>


• Gerakan putar  Momen Torsi >>
• T=mxgxl
ENERGI GELOMBANG 21

• Pada salah satu daerah di Indonesia, PLTG SB menggunakan


generator 3 phase AC dengan daya max 500 W pada putaran 1400
rpm.
• Arus AC  arus DC untuk pengisian baterai  arus dirubah kembali
menjadi AC 220 V menggunakan inverter
• Putaran yang dihasilkan ponton +- 90 rpm 
• arus = 1,2 – 1,6 A
• Voltase = 18 – 24 V
• daya avg = 30 W
22

Anda mungkin juga menyukai