Anda di halaman 1dari 11

Disusun Oleh: Novi Lailatul Badriyah (047)

Perbedaan

Artikel Ilmiah

Makalah

Laporan Penelitian
Artikel Ilmiah

Sebuah Karya Tulis

Diangkat dari hasil penelitian lapangan atau


hasil pengembangan proyek.

Dilandasi pemikiran peneliti sebelumnya,


serta menyertakan hasil dan gagasan
penulis.
Makalah

Sebuah Karya Tulis

Memuat pemikiran tentang suatu masalah


atau topik tertentu.

ditulis secara sistematis dan runtut


dengan analisis yang logis dan objektif.
Laporan Penelitian

Sebuah Karya Tulis

Berisi paparan tentang proses dan hasil-hasil


yang diperoleh dari suatu kegiatan penelitian.

Penelitian bisa berupa penelitian kuntitatif,


kualitatif, kajian pustaka, dan hasil kerja
pengembangan.
Perbedaan Isi

Lebih kompleks dibanding


Artikel Ilmiah Laporan Penelitian
artikel namun tidak
memiliki abstrak

Paling simpel dibanding


Paling kompleks dan
laporan penelitian dan
memiliki abstrak
makalah namun memiliki
abstrak.
Makalah
Tabel Perbandingan

Artikel Ilmiah Makalah Laporan Penelitian

Tidak perlu sampul Harus ada sampul Harus ada sampul

Pembagian bab meliputi Pembagian bab meliputi Pembagian bab meliputi bab I,
pendahuluan, metode, dan hasil bagian awal, inti, dan akhir II, III, IV, dan V
Ada abstrak dan kata kunci Tidak ada abstrak Ada abstrak dan kata kunci

Tidak ada halaman kosong Awal bab pada halaman Awal bab pada halaman baru
baru
Jumlah halaman lebih sedikit Jumlah halaman lumayan Jumlah halaman banyak
banyak
Perbedaan Abstrak

Artikel Ilmiah

Laporan Penelitian
Abstrak
Artikel Ilmiah Memuat intisari mencakup latar belakang ,
masalah yang diteliti, metode yang digunakan,
hasil-hasil yang diperoleh, kesimpulan akhir,
dan saran yang diajukan.

Berisi tentang ide-ide yang paling penting.


Abstrak memuat masalah dan tujuan, prosedur
yang dilakukan, dan ringkasan hasil penelitian.
Hal-hal lain seperti hipotesis, pembahasan, dan
saran tidak disajikan. Laporan Penelitian
Perbandingan
Artikel Ilmiah

Panjang abstrak 50-300


kata dan ditulis dalam satu
paragraf
Laporan Penelitian

Abstrak dibuat dengan


tidak melebihi 2 halaman
Terimakasih

Anda mungkin juga menyukai