Anda di halaman 1dari 8

EVALUASI PASCA

WISATA
D R . A N G E L A F. C . K A L E S A R A N , M S C , M H S C
POST TRAVEL EVALUATION

• Dilaporkan sebanyak 22-64% dari seluruh


wisatawan yang berkunjung ke negara
berkembang
• Kebanyakan memiliki gejala ringan
• Sebagian besar mendapatkan gejala segera
sesudah kembali dari perjalanan wisata, namun
periode inkubasi bisa bervariasi. Ada yang bisa
muncul berbulan-bulan setelah infeksi awal.
HAL YANG PERLU DIPERHATIKAN

• Severity of Illness (kegawatan penyakit)


• Travel itinerary (jadwal/kegiatan wisata)
• Timing of Illness in Relation to Travel (saat
penyakit pertama kali muncul)
• Riwayat penyakit sebelumnya
• Riwayat vaksinasi dan profilaksis
GEJALA YANG PALING SERING MUNCUL

• Demam
• Diare
• Gangguan kulit
• Gangguan pernapasan
MANAJEMEN

• Kebanyakan pasien yang sakit sesudah


perjalanan wisata tidak perlu untuk rawat inap.
• Namun, sebagian pasien terutama dengan gejala
demam sistemik, gangguan mental, ARD, dan
ketidakstabilan hemodinamik akan membutuhkan
rawat inap.
• Infeksi-infeksi berbahaya seperti Ebola dan MERS
membutuhkan tingkat infeksi khusus
pengontrolan infeksi khusus.

Anda mungkin juga menyukai