Anda di halaman 1dari 14

PROPOSAL PENELITIAN

KEPENTINGAN INDONESIA MERATIFIKASI PARIS


AGREEMENT DALAM MENCAPAI KEPENTINGAN
NASIONALNYA TAHUN 2016

OLEH:
DONI PARENTA
C1A415099
JURUSAN KOMUNIKASI KONSENTRASI HUBUNGAN INTERNASIONAL
FAKULTAS ILMU SOSIAL DAN ILMU POLITIK
UNIVERSITAS HALU OLEO
KENDARI
2019
LATAR BELAKANG

 Pertumbuhan penduduk di bumi semakin meningkat dan diiringi


dengan penggunaan sumber daya alam yang dibutukan manusia.
 Perubahan iklim dan dampak perubahan iklim global merupakan
ancaman bagi umat manusia dan dirasakan diberbagai negara seperti
peningkatan suhu panas bumi dan intensitas curah hujan di berbagai
daerah secara global.
 Indonesia merupakan suatu negara kepulauan yang rentan terhadap
dampak perubahan iklim dan Indonesia belum mampu mengatasi
dampak perubahan iklim.
 Paris agreement hadir sebagai konvensi pengendalian perubahan iklim
dibawah naungan PBB yang dibentuk dengan komitmen negara negara
untu memerangi perubahan iklim global.
 Indonesia telah meratifikasi Paris agreement dan tertuang dalam
undang undang nomor 16 tahun 2016
Rumusan Masalah

 Bagaimana kepentingan nasional Indonesia


meratifikasi paris agreement dalam upaya
mencapai kepentingan nasionalnya?
Tujuan dan Mamfaat Penelitian

1. Tujuan
Tujuan dari penelitian ini agar dapat mengetahui dan mengalisis
kepentingan Indonesia meratifkasi paris agreement tahun
2016.
2. Mamfaat Penelitian
a. Manfaat akademis: melalui penelitian ini dapat memperkaya
pemahaman dibidang ilmu social dan ilmu politik khususnya
dalam kajian hubungan internasional
b. Mamfaat Praktis: dapat memberikan sumbangan pemikiran
bagi masyarakat luas, mahasiswa dan peneliti agar dapat
memberikan pemahaman mengenai kepentingan Indonesia
meratifikasi paris agreement tahun 2016.
Sistematika Penulisan
 Bab I Pendahuluan:bagian ini terdiri dari latar
belakang, rumusan masalah, tujuan dan mamfaat
penelitian, dan sistematika penulisan.
 Bab II Tinjauan Pustaka: bagian ini memuat tentang
landasan konsep dan teori,argument utama,kerangka
pemikiran, dan penelitian terdahulu.
 Bab III Metodologi Penelitian: bab ini akan
membahas tentang jenis penelitian, subjek dan objek
penelitian, jenis dan sumber data, teknik pengumpulan
data, desain penelitian, konseptualisasi, teknik analisa
data.
Bab II Tinjauan Pustaka

 Landasan Konsep dan Teori


1. Rezim Internasional: suatu tatanan yang berisi asa, peraturan,
norma,dan alat pengambilan keputusan yang berada dalam lingkup
area hubungan Internasional
2. Kepentingan Nasioanal(National Interest): kepentingan yang ingin
dicapai oleh suatu negara melalui kebijakan yang dibuatnya.
3. Konsep Ratifikasi: ratifikasi adalah pembuatan hukum lebih lanjut
suatu negara guna mengkonfirmasi perbuatan penandatangan dalam
suatu persetujuan. Atau dapat dipersingkat dengan persetujuan
terhadap suatu perjanjian atau kesepakatan dengan pengadopsiap
suatu hukum internasional ke dalam hukum nasional.
Kerangka Pemikiran
Kepentingan Indonesia dalam
Ratifikasi Paris Agreement (2016)

Ratifikasi

Paris Agreement Kepentingan Indonesia

UUD no 16 tahun 2016

Rezim Internasional National Interest


Tujuan - Lingkungan hidup
Aturan - Keamanan
Hasil Keputusan Paris Agrement - Hibah luar negeri

Hasil Ratifikasi Paris agreement yang disepakati


Indonesia tahun 2016

- Aksi mitigasi
- Aksi adaptasi
- Hibah luar negeri
-
-
Penelitan Terdahulu

Penelitian berjudul Peranan Indonesia Sebagai Anggota Unfccc Dalam Penanganan


Perubahan Iklim Di Indonesia yang di tulis oleh Fitri Khoirunnisa pada tahun 2016.
Dalam penelitian ini menggunakan teori green politic dan memfokuskan pada negara
Indonesia. Hasil dari penelitian tersebut merupakan upaya upaya Indonesia dalam
mengurangi dampak dari perubahan iklim di indonesia.
Penelitian berjudul Analisa Kebijakan Kanada Menarik Diri Dari Protokol Kyoto Pada
Tahun 2011 yang di tulis oleh Rayhana Sahida Akisa tahun 2013 . Teori yang
digunakan adalah national interest. Dalam penelitian tersebut memfokuskan pada
negara kanada. Pertimbangan yang diambil oleh Kanada ketika dia keluar dari
Protokol Kyoto. Pertama dlihat faktor internal dari aspek ekonomi, Kanada merupakan
negara yang perindustriannya cukup besar dimana ketika Kanada menarik diri dari
protokol Kyoto, maka secara tidak langsung akan dapat meningkatkan produktifitas
yang pada akhirnya akan berdampak pada kapabilitas ekonomi Kanada.
Kapabilitas ekonomi Kanada cenderung akan meningkat berhubung dengan tidak
adanya pengaturan mengenai pembuangan gas. Kemudian jika dilihat dari aspek
politik, Jika Kanada menarik diri dari Protokol Kyoto maka posisi Kanada dalam
pembuatan kebijakan akan bersifat indenpenden dalam artiana tidak terpengaruh
pada pihak eksternal. Kemudian faktor eksternal dimana atas dasar tuntutan dari
kelompok kepentingan yang ada yang mendesak kanada agar segera keluar dari
protokol Kyoto.
Penelitian berjudul Kebijakan Luar Negeri Cina Dalam The United Nations
Framework Convention On Climate Change (Unfccc) Pada Konferensi
Perubahan Iklim Di Copenhagen Tahun 2009 yang di tulis oleh Nova
Febriyani dari UIN Syarif Hidayatullah Jakarta tahun 2011. Dalam penelitian
ini menggunakan teori kebijakan luar negeri serta level analisa.nya pada
negara. Hasil dari penelitian ini yaitu keikutsertaan Cina dalam konferensi
perubahan iklim ke-lima belas di Copenhagen tahun 2009 adalah negara
tersebut sepakat untuk mengkomunikasikan dan berusaha keras untuk
menurunkan tingkat emisi GRK hingga 40-45 persen pada tahun 2020 yang
dibandingkan dengan tingkat emisi pada tahun 2005. Penurunan emisi ini
diwujudkan dengan pengurangan penggunaan energi fosil dan
menggantinya dengan sumber energi yang berasal dari energi angin dan
nuklir. Cina bekerja keras untuk mencapai target penurunan penggunaan
energi fosil negaranya menjadi 15 persen pada tahun 2020.
Penelitian berjudul Kepentingan Indonesia Pada Penyelenggaraan United Nations
Framework Convention On Climate Change (Unfccc) 2007 Di Bali yang di tulis oleh
Anita Patimah dari Universitas Muhammadya Yogyakarta tahun 2009. Dalam penelitian,
penulis menggunakan teori Kepentingan nasional (National Interest) Oleh Jack C. Plano
dan Roy Olton dan Konsep Pengambilan Keputusan Politik Luar Negeri Oleh William D,
Coplin (1973). Hasil dari penelitian tersebut yaitu Indonesia dicatat sebagai salah satu
negara yang ikut dalam pencegahan dampak global warming yakni dengan menjadi
tuan rumah bagi penyelenggaraan konferensi perubahan iklim yang merupakan event
akbar tahunan di bawah PBB. Selain itu pemulihan citra Indonesia sebagai sarang
teroris berangsur pulih, sehingga berdampak bagi pariwisata dan perekonomian Bali
yang cenderung membaik ditandai dengan meningkatnya jumlah wisatwan asing pasca
diadakannya konferensi ini. Ini membuktikan tingkat kepercayaan dunia terhadap Bali
yang sudah jauh lebih aman dan tidak seperti diberitakan pasca serangan bom Bali.
Penelitian berjudul Kepentingan Indonesia Dalam Meratifikasi Paris Agreement Tahun
2016 yang ditulis oleh DONI PARENTA tahun 2018. Peneliti mengunakan teori National
Interest dan Rezim Internasional. Beberapa hal yang membedakan dengan penelitian
tersebut adalah peneliti menggunakan dua konsep teori yang berbeda dengan peneliti
terdahulu kemudian peneliti menganalisis negara Indonesia sehingga meratifikasi Paris
Agreement tahun 2016.
Metode Penelitian
3.1 Jenis Penelitian
Penelitian ini merupakan jenis penelitian kualitatif,
yaitu penelitian yang menghasilkan data deskriptif
berupa ucapan dan perilaku yang diamati.

3.2 Subjek dan Objek Penelitian


Subjek penelitian adalah Paris agreement dan
objeknya adalah Kepentingan Indonesia
MetodePenelitian
3.3 Jenis dan Sumber Data
Jenis dan sumber data yang digunakan adalah data
sekunder yang bersumber dari buku,jurnal, situs resmi, verita dan
dokumen lain yang berkaitan langsung dengan penelitian ini.

3.4 Teknik Pengumpulan Data


teknik pengumpulan data yang digunakan dengan cara
berupa penelitian pustaka(library research)

Desain Penelitian

3.5 Konseptualisasi Struktur Kerangka


Teknik
No Unit analisis pengumpulan
Analisis
data

- Terbentuknya
paris Agreement Library
1 Paris Agreement
- Hasil dari Paris Research

Agreement
Library
Kepentingan Ind onesia Kepentingan Indonesia
Research
Metode Penelitian
3.6 Konseptualisasi

Penelitian ini membahas mengenai kepentingan Indonesia meratifikasi Paris Agreement tahun

2016. Penulis memfokuskan paris agreement sebagai subjek penelitian dan kepentingan

Indonesia sebagai objek penelitian. Penulis membatasi materi berdasarkan kurun waktu 2015-

2017 dalam menganalisis dan mendeskipsikan data. Penelitian ini menggunakan teori rezim

internasional dan konsep kepentingan nasional sehingga hasil dari penelitian ini akan tertuju

pada kepentingan Indonesia meratifikasi paris agreement. Dalam penelitian ini, penulis

menggunakan data kualitatif agar dapat mendeskripsikan pemaparan dalam penelitian ini.

Penelitian ini bersumber dari library research.


Metode Penelitian
3.7 Teknik analisa data

1.Pengumpulan data, Pengumpulan data adalah tahap mengumpulkan seluruh data yang

diperoleh dari penelitian kepustakaan dan dokumentasi serta data-data sekunder lainnya.

2.Meringkas hasil pengumpulan data ke dalam konsep, kategori, dan tema-tema, itulah kegiatan

reduksi data, pengumpulan data dan reduksi data saling berinteraksi dengan melalui konklusi

dan penyajian data,

3. Penyajian data, merupakan kegiatan ketika sekumpulan informasi disusun, sehingga memberi

kemungkinan akan adanya penarikan kesimpulan dan pengambilan tindakan.

4.Penarikan kesimpulan, merupakan analisis akhir dalam bentuk laporan hasil penelitian

Anda mungkin juga menyukai