Anda di halaman 1dari 12

PRAKTIK KASUS

AKUNTANSI KEUANGAN MENENGAH 2


Kasus 1 (dijelaskan JUSMATI)

Pada tanggal 27 Pebruari 2015,


PT Muria memperoleh pinjaman
dari PT Kendeng sebesar Rp.
200.000.000,- dengan
menerbitkan wesel bayar yang
jatuh tempo 1 tahun dengan
bunga 10%. Buatlah jurnal mulai
dari penerbitan, penyesuian
bunga dan pembayaran wesel
bayar !
PT Arya memiliki beberapa transaksi
dengan supplier terkait operasi
usahanya yaitu penjualan buku dan
perlatan tulis. Buatlah jurnal atas
transaksi tersebut !

PT Arya membeli buku berkode AC


dari PT Media Ilmu secara kredit
sebanyak 100 unit dengan harga
satuan Rp. 150.000,- FOB Shipping
Point, 3/10, n/30.
Harga tersebut belum termasuk PPN
10%.
PT Arya membeli persediaan
peralatan tulis senilai Rp.
40.000.000,- dengan menerbitkan
wesel bayar berjangka waktu 6
PT Berlian menjual produk dengan
memberikan garansi perbaikan
selama satu tahun. Berdasarkan
hasil Analisis dan pengalaman
industry, diketahui hanya 2%
pelanggan yang datang meminta
garansi. Rata-rata biaya yang
dikeluarkan untuk memberikan
garansi tiap produk sebesar Rp.
150.000,-. Pada tahun 2015
penjualan produk sebanyak 50.000
unit dengan total garansi actual
yang dikeluarkan sebesar Rp.
80.000.000,-. Buatlah pencatatan
PT Delta menerbitkan obligasi
dengan nilai nominal Rp.
500.000.000,- pada tanggal 1
Pebruari 2015. Obligasi tersebut
tertanggal 1 Januari 2015, dengan
jangka waktu 10 tahun dan tingkat
bunga kupon 7%. Harga jual
obligasi tersebut adalah Rp.
490.000.000,- ditambah bunga
akru. Berapa total kas yang
diterima PT Delta pada tanggal
penerbitan obligasi tersebut!
Kasus 5

Pada tanggal 1 Juni 2015, PT


Tenggo membeli tanah dengan
nilai wajar Rp. 1.500.000.000,-
dengan menerbitkan wesel bayar
tanpa bunga dengan jangka waktu
5 tahun dengan nilai nominal Rp.
2.250.000.000,-. Apabila PT
Tenggo meminjam ke bank untuk
membeli tanah tersebut, PT
Tenggo akan dikenakan biaya
pinjaman sebesar 10%. Catat ayat
jurnal untuk mencatat pembelian
tanah tersebut!
Pada tanggal 1 Januari 2015, PT Garden
meminjam Rp. 300.000.000,- dari salah
satu pelanggan utamanya. Pinjaman
tersebut berjangka waktu 2 tahun dan
tanpa bunga. Sebagai imbalan atas
pinjaman tersebut, perusahaan
menyetujui untuk menjual barang
dagangan ke pelanggan tersebut
dengan harga dibawah harga normal
selama periode pinjaman. Apabila
perusahaan meminjam dari bank, maka
perusahaan akan dikenakan bunga
sebesar 7%. Buatlah ayat jurnal untuk
mencatat transaksi pinjaman tersebut,
baik pada awal transaksi maupun ayat
jurnal penyesuaian tiap akhir periode
(dengan asumsi penjualan perusahaan
PT Paku Bumi menerbitkan 2.000.000
lembar saham biasa dan 400.000 lembar
saham preferen secara lump-sum dengan
total nilai sebesar Rp. 7.200.000.000,-
yang dibayar oleh investor secara tunai.

Diminta :
1. Buatlah ayat jurnal untuk mencatat
penerbitan saham dengan kondisi bahwa
nilai nominal saham biasa adalah Rp. 500,-
dan nilai wajar Rp. 3.000,-, serta nilai
nominal saham preferen adalah Rp. 4.000,-
dan nilai wajar Rp. 5.000,-!
2. Buatlah ayat jurnal untuk penerbitan
saham, dengan kondisi seperti poin 1 di
atas, hanya saja saham preferen
perusahaan tidak diperdagangkan dan
nilai wajar saham biasa sebesar Rp.
Kasus 8

PT Dadi Jaya menerbitkan 4.000.000


lembar saham biasa dengan nilai nominal
Rp. 500,- dan nilai wajar Rp. 2.500,-. Selain
itu perseroan juga menerbitkan 6.000.000
lembar saham preferen yang bernilai
nominal Rp. 1.500,- dengan nilai wajar
sebesar Rp. 2.000,-.

Diminta :
1. Buatlah jurnal untuk transaksi
penerbitan saham di atas!
2. Jika kedua jenis saham tersebut
diterbitkan secara gabungan (lump-sum)
dengan total nilai sebesar Rp.
19.200.000.000,-, buatlah jurnal yang
harus dicatat!
Anggaran Dasar PT Kerta Abadi
menunjukkan modal dasar yang dapat
diterbitkan perusahaan adalah hingga
50.000.000 lembar dengan ilia nominal per
lembar Rp. 100,-. Selama tahun 2015,
tahun pertama beroperasinya perusahaan,
terdapat dua transaksi yang terjadi
berkaitan dengan ekuitas :
1. Menerbitkan 5.000.000 lembar saham
dengan nilai Rp. 180,- kepada salah satu
investor regional.
2. Menerbitkan 5.000.000 lembar saham
sebagai ganti tanah milik salah satu
investor yang diserahkan kepada
perusahaan. Tanah tersebut diestimasikan
senilai Rp. 1.000.000.000,-
Diminta :
1. Catatlah jurnal atas dua transaksi
tersebut!
Kasus 10

PT Gajah Sakti menerbitkan 6.000.000


lembar saham biasa dengan nilai nominal
Rp. 500,-, sementara nilai pasar sebesar
Rp. 2.500,-. Selain itu, perusahaan juga
menerbitkan 9.000.000 lembar saham
preferen dengan nilai nominal Rp. 1.500,-
dan nilai wajar Rp. 2.000,-. PT Gajah Sakti
memutuskan penerbitan kedua jenis
saham tersebut dilakukan secara
gabungan (lump-sum) dengan total nilai
Rp. 30.000.000.000,-

Diminta :
1. Tentukan nilai penerbitan saham biasa 1
2. Buatlah jurnal yang terkait dengan
penerbitan saham!
Kasus 11

Pada tanggal 1 Januari 2015 PT Perwira


menerbitkan 1.000.000 lembar saham
biasa dengan nilai nominal Rp. 50,- dan
nilai wajar Rp. 150,-. Pada tanggal 3
Januari perusahaan menerbitkan 500.000
lembar saham biasa yang ditukarkan
dengan hak paten yang bernilai Rp.
100.000.000,-

Diminta :
Buatlah jurnal yang terkait dengan
penerbitan saham tersebut!

Anda mungkin juga menyukai