Anda di halaman 1dari 11

ANALISIS

KONSTANTA
FISIK

Wahyu Hidayat, S.Si


UKURAN KERAPATAN
◦  
◦ Densitas dan Massa Jenis
d=
Nama lain densitas adalah massa jenis, dilambangkan dengan huruf
Yunani rho (dengan rumus
= dimana : d = densitas (kg/m3, kg/liter, g/mL)
(kg/m3, kg/liter, g/mL)
m = massa (kg)
V = volum (m3, liter atau mL)
• Berat Jenis (BJ) dan Spesific gravity (SG)
◦◦  
W=m.g
◦ Berat Jenis (BJ) adalah perbandingan berat suatu benda terhadap berat air
◦ BJx = atau, BJx = sehingga BJx =
dimana:
◦ BJx : berat jenis zat x
◦ ma : massa air (kg)
◦ mx : massa zat x (kg)
◦g : percepatan gravitasi (9,8 m/s2 atau 980 cm/s2)
Spesific gravity (SG)
◦  
◦ Merupakan massa jenis relative suatu zat terhadap massa jenis air

◦ SGx = atau, SGx = sehingga, SGx =

◦ Jadi sebenarnya SG dan BJ adalah besaran yang sama dan nilainya


juga sama
Penetapan Massa Jenis dan Berat Jenis
Padatan
◦ Contoh Soal:
1. Sebuah benda padat berbentuk tabung pejal memiliki diameter
alas 720 mm dan tinggi 20 cm setelah ditimbang massanya 1540
g, hitunglah berapa massa jenis benda tersebut?
2. Suatu padatan berbentuk kubus dengan panjang rusuknya 10 cm
memiliki massa 2500 g, jika massa 25 mL air adalah 24,9000
gram. Maka hitunglah berat jenis benda tersebut?
◦1.  Diket : ◦2.  Diket :
mb : 1540 mb : 2500 ma : 24,9000 g
D : 720 mm S : 10 cm Va : 25 mL
T : 20 cm Ditanya : berat jenis benda?
Ditanya : massa jenis? Jawab :
Jawab : = 2500/103 = 2,5 g/mL
= 24,9/25 = 0,996 g/mL
V = 3,14 . (3,6)2. 20 = 813,888 cm3

BJ = b/a = = 2,5100
1,8922 g/mL
Penetapan Massa Jenis Cairan
◦  Cara Pignometer ( cara 1 ) ◦ Cara Pignometer ( cara 2 )

Dimana :
: massa jenis zat x
m0x : massa Pignometer berisi zat x
m0 : massa Pignometer kosong
V : Volume
 
(𝑚 0 𝑥 −𝑚 0)
: massa jenis standar (aquades)
𝜌 𝑥= 𝑥𝜌𝑎
m0a : massa Pignometer berisi
(𝑚 0 𝑎 −𝑚 0)
aquades
◦Contoh
  Soal :
1. Sebuah Pignometer diketahui volumenya dengan pasti = 25,00 mL, massa
kosongnya adalah 20,4820 g, ketika diisi dengan suatu sampel cairan
massanya menjadi 39,0010 g. Hitunglah massa jenis cairan sampel tersebut?
2. Sebuah Pignometer dalam keadaan kosong massanya adalah 21,8640 g,
ketika diisi dengan sampel x massanya menjadi 46,8069 g, dan ketika diisi
dengan aquades massanya 42,5370 g. Jika massa jenis aquades yang diukur
pada suhu 26 adalah 0,9968 g/mL. Hitunglah?
A. Berat jenis sampel?
B. Masa jenis sampel?
 
◦   m0 : 20,4820 g 2. Diket :
  m0x : 39,0010 g m0 : 21,8640 g : 0,9968 g/mL
1. Diket :
V : 25,00 mL m0x : 46,8069 g m0a : 42,5370 g
m0 : 20,4820 g
Ditanya
m0x: massa jenis cairan
: 39,0010 g ?
Ditanya A. Berat jenis?
JawabV: : 25,00 mL B. Massa jenis?
Jawab:
Ditanya : massa jenis cairan ?
Jawab :
= 0,7408 g/mL = = 1,2065

= 0,7408 g/mL B. = BJ x
= 1,2065 x 0,9968 g/mL
= 1,2026 g/mL
Penetapan Berat Jenis dengan
Hidrometer
Hukum Archimedes
◦ Apabila sebuah Hidrometer dicelupkan ke
dalam cairan, ketika hidrometer sudah tidak
turun/naik lagi maka telah terjadi
kesetimbangan antara gaya berat dan gaya
Archimedes

Anda mungkin juga menyukai