Anda di halaman 1dari 23

SENI MUSIK

BY. Putri Wahyuning Gusti, S.Pd


Pengertian Seni Musik
Seni musik adalah sarana ekspresi seorang
seniman yang menggunakan suara yang disusun
sedemikian rupa baik dengan menggunakan alat
musik maupun suara vokal.
Asal Mula Kata Seni Musik
Secara Etimologi Kata seni berasal dari bahasa
Sansekerta yang memiliki makna penyembahan,
pelayanan, pemberian. ada juga yang mengatakan
bahwa asal muasal istilah seni ini berasal dari bahasa
belanda yakni Genie yang berasal dari bahasa latin
yang berarti Jenius.
Sedangkan untuk Etimologi kata musik itu sendiri
berasal dari bahasa Inggris yakni Music yang berasal
dari bahasa bahasa Yunani yakni mousikê. Mousikê
merujuk kepada semua seni yang dipimpin oleh
Muses yang berupa musik dan puisi.
Tujuan Seni Musik
 Tujuan Magis
 Tujuan Religius
 Tujuan Simbolis
 Tujuan Komersial
 Tujuan Kreatif
 Tujuan Rekreatif
FUNGSI DAN PERANAN
Macam-macam fungsi musik, yaitu :
1. Fungsi musik sebagai pengungkapan emosional
2. Fungsi musik sebagai penghayatan estetis
3. Fungsi musik sebagai hiburan
4. Fungsi musik sebagai komunikasi
5. Fungsi musik sebagai perlambangan
6. Fungsi musik sebagai reaksi jasmani
7. Fungsi musik sebagai yang berkaitan dengan norma sosial
8. Fungsi musik sebagai pengesahan lembaga sosial
9. Fungsi musik sebagai kesinambungan budaya
10.Fungsi musik sebagai pengintegrasian Masyarakat
Peranan Musik bagi Kehidupan
1. Peranan Musik bagi Kehidupan Fungsi apresiasi estetika
2. Peranan Musik bagi Kehidupan Fungsi hiburan
3. Peranan Musik bagi Kehidupan Komunikasi fungsi
4. Peranan Musik bagi Kehidupan Fungsi sebagai simbol
5. Peranan Musik bagi Kehidupan fungsi reaksi
6. Peranan Musik bagi Kehidupan Fungsi yang berkaitan dengan
norma-norma sosial
7. Peranan Musik bagi Kehidupan Validasi fungsi sosial Institusi
8. Peranan Musik bagi Kehidupan Fungsi kesinambungan budaya
9. Peranan Musik bagi Kehidupan Komunitas integrasi fungsi
Unsur – Unsur Seni Musik
1. Unsur Pokok 2. Unsur Pendukung
a. Bunyi a. Tempo
b. Irama b. Dinamika
c. Melodi c. Gaya
d. Birama d. Tangga nada
e. Harmoni
f. Tekstur
UNSUR POKOK

BUNYI
Bunyi dalam musik yg berasal dari manusia yg
disebut vokal dan dari alat-alat musik disebut
instrumen.
IRAMA (Ritme)
Adalah panjang pendeknya nada musik-irama.
Irama merupakan adanya unsur dalam musik
sebagai pembagian berlangsungnya waktu yg
memeberi pernyataan hidup kepada musik.
Alat musik ritmik(irama) terdiri atas:
1) Alat perkusi irama adl alat yg dpt digunakan
untuk memperdengarkan bermacam-macam
irama, tetapi tidak digunakan untuk
memainkan melodi atau lagu.Contoh:
ketipung, kendang,kastanyet dll
2) Alat perkusi melodi adl alat musik yg selain
dpt dipakai untuk irama dpt juga
menghasilkan nada-nada sesuai lagu yg
dimainkan. Contoh: silofon,glakenspil,lyra
dan tabular belis
MELODI
Adalah rentetan nada-nada yg disusun secara
ritmis/alunan nada yg teratur.Melodi
digunakan untuk daya tarik musik. Arah
melodi naik turun,bervariasi sehingga
menjadikan indah sebuah lagu
BIRAMA
Yaitu pengelompokan ketukan menjadi unit-unit
hitungan yg berkaitan dengan krangka
waktu.Satu birama dibatasi oleh garis birama.

Tanda birama dinyatakan dalam bilangan


pecahan misal: ¾, 4/4, 6/8
Angka pembilang: menunjukkan ketukan
Angka penyebut: menunjukkan nilai nada
HARMONI
Adalah keserasian, keselarasan bunyi setiap
instrumen dlm kelompok musik yg tampil
sebagai suatu bentuk yg utuh, enak didengar,
dan memenuhi syarat suatu karya musik.
Contoh:
Instrumen yg dimainkan untuk mengiringi
penyayi secara bersama-sama dan
menghassilkan suara terpadu,selaras dan indah
TEKSTUR
Tekstur merupakan jalinan atau alunan melodi
dalam sebuah karya musik dari berbagai
suara.
Contoh:
Tekstur dpt dilihat pada grup paduan suara yg
terdiri dari beberapa suara.
UNSUR PENDUKUNG
TEMPO
Yaitu cepat lambatnya serta perubahan suatu lagu.
Istilah dalam Tempo:
 Allegro : Cepat
 Andante : Agak lambat
 Allegretto : Agak Cepat
 Adagio : Lambat
 Presto : Cepat sekali
 Largo: Lambat sekali
 Moderato : Sedang
 Ritardando: Makin Lambat
DINAMIKA
Adalah volume bunyi yang kuat atau lembut dan
perubahan berangsur-angsur dari lemah ke kuat dan
dari kuat ke lemah.
misal:
P : piano : lunak
PP : pianisima : lunak sekali
MP : mezzopiano : agak lunak
F : forte : keras
FF : fortesimo: keras sekali
MF : mezzo forte : agak keras
< : crescendo : makin keras
> : decrescendo : makin lunak
GAYA
yaitu cara menyampaikan melodi atau lagu yang
tersambung dengan halus atau terputus-putus
Istilah Gaya adalah Staccato : terputus-putus
TANGGA NADA
Adalah susunan nada-nada pokok yang dirangkai dalam
satu oktaf, misalnya do-re-mi-fa-sol-la-si-do
Beberapa Tangga Nada :
1) Tangga nada diatonik: tangga nada yg mengandung
jarak satuan dan tengahan laras
2) Tangga nada kromatik: tangga nada naik maupun turun
mempergunakan nada jarak tengahan laras, seperti C-
Cis-D-Dis dan seterusnya. Tangga nada kromatik
mempunyai jarak yg sama yaitu setengah
3) Tangga nada pentatonik: tangga nada yg terdiri atas
lima nada berjenjang. Tangga nada ini sebenarnya tidak
mungkin dituliskan dalam notasi umum ( kecuali
karawitan)
BAGIAN-BAGIAN LAGU
• INTRODUKSI, melodi tambahan yang mengawali sebuah
lagu. Fungsinya untuk memberi gambaran lagu yg akan
diisajikan berupa melodi pengantar yg memberi petunjuk
nada dasar dan tempo lagunya.
• CHORUS, bagian mulai masuk melodi pokok/lagu
sesungguhnya
• INTERLUD, melodi yang memisahkan periode satu
dengan periode berikutnya.
• REFREIN, bagian yang berbeda dari melodi pokok sebagai
selingan untuk pengulangan melodi berikutnya.
• FINE, periode pokok yang digunakan untuk penutup lagu.
• CODA, melodi tambahan sebagai penutup lagu
EKSPRESI
Merupakan  sifat/jiwa sebuah lagu, diantaranya :

• Marcia : irama berbaris


• Maestozo : mulia /agung
• Dolorosa : sedih
• Briliante : gemilang
• Assai: dengan ramai
• Amabile : mesra
• Con Brio : dengan hidup
• Conspirito : dengan semangat
• Dolce : merdu
• Religioso : hidmat/hormat
 
KARAKTERISTIK EKSPRESI MUSIK MODERN

a. Karakteristik Ekspresi Musik Jazz


cenderung dilakukan pada gaya permainan alat
musik pemain musiknya. Mereka berimpovisasi
melalui musik melodis,misalnya meelodi gitar,
flute,piano,biola.
b. Karakteristik Ekspresi musik Rock
terletak pada hentakan drum yg keras melodi
gitarr yg melengking,serta vokal yg cenderung
menggunakan nada dasar tinggi.
c. Karakteristik Ekspresi Musik Ska
sering dikenal dari gerakan ska-nya yaitu
gerakan kaki kanan diangkat bersamaan
dengan tangan kiri maju kke depan dada dan
juga sebaliknya
d. Karakteristik Ekspresi Musik Reggae
diekspresikan dengan cara bergoyang
bersama antara para pemain musiknya
seiring tiupan terompet. Ciri khas utama dari
pemusik reggae adalah model gimbal
e. Karakteristik Ekspresi Musik R&B

Anda mungkin juga menyukai