Anda di halaman 1dari 8

IK

TR
LI S
A N
A I
G K
A N
R
F &
O F
C H
I R SARI
K H
U M IN
DA

U K HM
I

H Y: R A
B
REVIEW...

Arah arus dalam sebuah rangkaian elektronika sederhana.

Arah arus  arus akan mengalir dari kutub positif (+) menuju ke kutub
negatif (-), sedangkan elektron bergerak berbalikan arah dengan arah
arus yang mengalir dari kutub negatif (-) menuju kutub positif (+) .
PENGERTIAN

Hukum Kirchhoff 1 merupakan Hukum Kirchhoff yang berkaitan


dengan arah arus dalam menghadapi titik percabangan. Hukum
Kirchhoff 1 ini sering disebut juga dengan Hukum Arus Kirchhoff
atau Kirchhoff’s Current Law (KCL). Dikemukakan pertama kali oleh
Robert Gustav Kirchoff seorang fisikawan berkebangsaan Jerman
(1824 – 1887).
HUKUM KIRCHOFF 1
“Jumlah arus menuju suatu titik cabang sama dengan
jumlah arus yang meninggalkannya”

Secara matematis dinyatakan sbb :


Bila digambarkan dalam bentuk rangkaian bercabang maka
akan diperoleh gambaran sebagai berikut :
RANGKAIAN LISTRIK

Rangkaian listrik dibagi menjadi 2:


1. Rangkaian Terbuka
Rangkaian listrik terbuka tidak dapat mengalirkan arus
dikarenakan jalannya arus diputus (dibuka)
2. Rangkaian Tertutup
Rangkaian tertutup dapat dialiri listrik pada beban dan juga
pada sumber
PERBEDAAN RANGKAIAN TERBUKA DAN RANGKAIAN TERTUTUP
: Sumber tegangan atau beda potensial

: Penghantar arus listrik ( Arah panah menunjukkan arah aliran


arus listrik)

: Hambatan listrik atau resistor

: Sakelar

: Alat ukur amperemeter

: Alat ukur voltmeter

: Alat ukur ohmmeter

SIMBOL KOMPONEN LISTRIK

Anda mungkin juga menyukai